Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Heru Budi Beri Beasiswa Anak Tenaga Kesehatan DKI yang Meninggal Akibat Pandemi Covid-19

image-gnews
Tenaga kesehatan (nakes) yang menggunakan hazmat menunjukkan pesan singkat di ponselnya saat bertugas di RSIA Tambak, Jakarta, Selasa, 5 Januari 2021. Nakes merupakan salah satu kelompok yang diprioritaskan sebagai penerima vaksin Covid-19. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Tenaga kesehatan (nakes) yang menggunakan hazmat menunjukkan pesan singkat di ponselnya saat bertugas di RSIA Tambak, Jakarta, Selasa, 5 Januari 2021. Nakes merupakan salah satu kelompok yang diprioritaskan sebagai penerima vaksin Covid-19. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penjabat Gubernur DKI Heru Budi Hartono akan memberikan beasiswa pendidikan bagi anak dari tenaga kesehatan yang meninggal akibat pandemi Covid-19. Pemberian beasiswa itu diatur dalam Keputusan Gubernur (Kepgub) Nomor 1194 Tahun 2022. 

"Untuk melaksanakan ketentuan pasal 5 ayat 4 Peraturan Gubernur Nomor 42 Tahun 2020 tentang Pemberian Penghargaan Kepada Para Nakes yang meninggal dunia dalam penanganan COVID-19," demikian isi kepgub tersebut di Jakarta, Senin, 2 Januari 2023.

Terdapat 52 anak tenaga kesehatan (nakes) di Jakarta mendapatkan beasiswa. Dalam lampiran kepgub itu disebutkan beasiswa diberikan untuk jenjang Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) hingga perguruan tinggi.Rinciannya adalah 6 anak jenjang PAUD, 15 anak SD, 4 anak SMP, 9 anak SMA dan 18 mahasiswa  perguruan tinggi. 

Beasiswa untuk jenjang PAUD Rp 6 juta per tahun, dan tingkat Sekolah Dasar (SD) dan sederajat Rp 9 juta. Untuk SMP dan sederajat, tiap anak menerima Rp12 juta per tahun, SMA dan sederajat Rp15 juta, SMK Rp17 juta dan perguruan tinggi Rp 20 juta per tahun.

Pemberian beasiswa itu dialokasikan dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran Dinas Pendidikan DKI Jakarta 2022. 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Penerima beasiswa itu adalah putra dan putri dari tenaga kesehatan yang meninggal akibat Covid-19 saat bertugas di masa pandemi. Para nakes itu adalah PNS maupun non PNS yang bekerja di rumah sakit pemerintah, puskesmas maupun rumah sakit swasta.

Dalam lampiran disebutkan para nakes itu meninggal pada periode tahun 2020 dan 2021 saat wabah pertama kali merebak, atau di masa puncak pandemi Covid-19 hingga varian Delta.

Selain pemberian beasiswa, nama para tenaga kesehatan yang meninggal saat pandemi Covid-19 juga diabadikan di Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Phinisi di Karet, Sudirman, Jakarta.

Baca juga: Jeje dan Bonge Ingin Beasiswa dari Pemprov DKI, Riza Patria: Kami Perhatikan

 
Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Ada Peningkatan Kasus Covid-19 di Jakarta, Dinkes DKI: Masih Terkendali

2 jam lalu

Kepala Seksi Surveilans Epidemiologi dan Imunisasi Dinas Kesehatan Provinsi DKI Jakarta, Ngabila Salama, berpose di ruang kerja. (Foto: Antara)
Ada Peningkatan Kasus Covid-19 di Jakarta, Dinkes DKI: Masih Terkendali

Dinkes DKI menilai kenaikan kasus Covid-19 di DKI Jakarta saat ini masih terkendali. Tidak ada kenaikan angka perawatan di rumah sakit.


Beasiswa di University of Oxford untuk S2 dan S3 Dibuka hingga 1 Januari 2024

2 jam lalu

Ilustrasi beasiswa. Shutterstock.com
Beasiswa di University of Oxford untuk S2 dan S3 Dibuka hingga 1 Januari 2024

Pendaftaran beasiswa Clarendon di Oxford University telah dibuka sampai 1 Januari 2024. Beasiswa ini dibuka bagi calon mahasiswa program S2 dan S3.


Doni Monardo di Mata Sahabat hingga BNPB Rekomendasikan 3 Hari Berkabung

19 jam lalu

Prosesi pemakaman mantan Kepala BNPB Letjen (purn) Doni Monardo di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta, Senin, 4 Desember 2023. Doni memiliki sejumlah karier cemerlang di militer, di antaranya menjadi Komandan Paspamres, Komandan Jenderal Kopassus dan Pangdam Militer III Siliwangi. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Doni Monardo di Mata Sahabat hingga BNPB Rekomendasikan 3 Hari Berkabung

Doni Monardo, tokoh yang dikenal berkat jasanya sebagai pahlawan Covid-19 sudah tutup usia. Sosok dengan nama lengkap Letjen TNI (Purn) Doni Monardo ini sangat berperan penting kala pandemi tahun lalu.


Punya Karier Cemerlang, Ini Jejak Pendidikan Doni Monardo

19 jam lalu

Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 dan Ketua BNPB Doni Monardo. ANTARA/Aprilio Akbar
Punya Karier Cemerlang, Ini Jejak Pendidikan Doni Monardo

Jejak Ketua Satgas Percepatan Penanganan Covid-19, Doni Monardo yang pernah menjadi Komandan Paspampres.


Risma Kenang Sosok Doni Monardo: Sangat Baik dan Suka Menanam

21 jam lalu

Prosesi pemakaman mantan Kepala BNPB Letjen (purn) Doni Monardo di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta, Senin, 4 Desember 2023. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Risma Kenang Sosok Doni Monardo: Sangat Baik dan Suka Menanam

Risma juga menceritakan memiliki kesamaan hobi dengan Doni Monardo, yaitu suka menanam pohon.


Kasus Covid-19 Meningkat di Singapura, Menkes Budi Pesan Hal Ini

22 jam lalu

Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin menyampaikan pemaparan saat menghadiri rapat kerja dengan Komisi IX DPR RI di Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Selasa, 7 November 2023. Rapat tersebut membahas isu faktual Penanganan korban Gangguan Ginjal Akut (GGAPA), penanganan penyakit menular di Indonesia seperti dengue, tuberkulosis, monkey pox, hepatitis, dan penanganan penyakit tidak menular seperti kesehatan jiwa, diabetes, dan kanker, serta penanganan beberapa kasus malpraktik di rumah sakit. TEMPO/M Taufan Rengganis
Kasus Covid-19 Meningkat di Singapura, Menkes Budi Pesan Hal Ini

Kasus Covid-19 mengalami peningkatan yang signifikan di Singapura, merujuk pada kondisi tersebut pemerintah Indonesia melalui Menteri Kesehatan mengimbau masyarakat tetap waspada.


Kisah Daffa, Mahasiswa Unpad Jajal Kuliah di Inggris hingga Berkunjung ke Triumph Motorcycle

1 hari lalu

Mahasiswa vokasi Unpad Daffa Dhiya Ulhaq menjadi salah satu penerima beasiswa Indonesian International Student Mobility Awards (IISMA). Dok: Unpad.
Kisah Daffa, Mahasiswa Unpad Jajal Kuliah di Inggris hingga Berkunjung ke Triumph Motorcycle

Simak kisah Daffa, mahasiswa Unpad yang raih beasiswa IISMA di sini.


Panglima TNI Pertimbangkan Usulan Doni Monardo Jadi Pahlawan Nasional

1 hari lalu

Prosesi pemakaman mantan Kepala BNPB Letjen (purn) Doni Monardo di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta, Senin, 4 Desember 2023. Di awal masa pandemi Covid-19, Doni menjadi Ketua Satgas Covid-19. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Panglima TNI Pertimbangkan Usulan Doni Monardo Jadi Pahlawan Nasional

Agus Subiyanto juga tidak menutup kemungkinan nama Doni Monardo akan diabadikan sebagai nama gedung di fasilitas yang dimiliki TNI.


Cara Daftar Beasiswa KIP Kuliah, Persiapan Tahun Depan

1 hari lalu

Ayu Mitha (kerudung cokelat), mahasiswa penerima KIP Kuliah. Dok. Puslapdik
Cara Daftar Beasiswa KIP Kuliah, Persiapan Tahun Depan

Beasiswa KIP Kuliah adalah salah satu skema bantuan biaya pendidikan dan penunjang pendidikan bagi mahasiswa yang termasuk dalam PIP.


Ganjar Kenang Doni Monardo sebagai Sosok Pekerja Keras dan Pecinta Lingkungan

1 hari lalu

Calon Presiden nomor urut 3 Ganjar Pranowo menyampaikan pesan saat mendatangi kantor Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Pusat dalam acara dialog pers, Gambir, Jakarta Pusat, Kamis, 30 November 2023. Pada dialognya Ganjar ingin mengedukasi masyarakat untuk memilah berita dari media yang sumbernya dapat dipercaya serta tidak mudah percaya pada berita dari media sosial karena tidak memiliki aturan yang jelas. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Ganjar Kenang Doni Monardo sebagai Sosok Pekerja Keras dan Pecinta Lingkungan

Ganjar menyampaikan belasungkawa kepada keluarga Doni Monardo. Ganjar dan Doni sempat berjanji akan mencari bibit pohon di Maluku.