Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

KRL Nambo-Jakarta Gangguan Pagi Ini, Penumpang Menumpuk di Stasiun Depok

Sejumlah calon penumpang bersiap menaiki kereta rel listrik (KRL) di Stasiun Bekasi, Senin, 23 Mei 2022. KAI Commuter mengumumkan rencana pelaksanaan Switch Over (SO)-5 Stasiun Manggarai mulai 28 Mei 2022. Perubahan pola operasi KRL Jabodetabek terjadi untuk KRL lintas Cikarang/Bekasi Line dan KRL lintas Bogor/Depok/Nambo. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Sejumlah calon penumpang bersiap menaiki kereta rel listrik (KRL) di Stasiun Bekasi, Senin, 23 Mei 2022. KAI Commuter mengumumkan rencana pelaksanaan Switch Over (SO)-5 Stasiun Manggarai mulai 28 Mei 2022. Perubahan pola operasi KRL Jabodetabek terjadi untuk KRL lintas Cikarang/Bekasi Line dan KRL lintas Bogor/Depok/Nambo. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Depok - Penumpang menumpuk di beberapa stasiun di Depok akibat gangguan sarana rangkaian Kereta Rel Listrik atau KRL Jurusan Nambo-Jakarta di Stasiun Depok Lama, hari ini. External Relations & Corporate Image Care KAI Commuter Leza Arlan mengatakan KAI Commuter menyampaikan permohonan maaf atas ketidaknyamanan perjalanan commuter pagi ini.

Leza menerangkan gangguan KRL disebabkan terjadi kendala teknis pada sarana rangkaian kereta D1/13823 jurusan Nambo-Jakarta kota di Stasiun Depok.

"Sehingga rangkaian tidak dapat melanjutkan perjalanan," kata Leza saat dikonfirmasi, Senin, 13 Marfet 2023.

Petugas stasiun langsung melakukan pengecekan untuk perbaikan rangkaian. "Sementara, pengguna commuterline dialihkan ke KA 4107 Depok-Jakarta kota di peron 2 Stasiun Depok," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Atas gangguan perjalanan KRL di stasiun Depok hari ini, KAI Commuter mengimbau kepada seluruh pengguna KRL untuk tetap mengutamakan keselamatan, tidak memaksakan diri masuk apabila kondisi kereta sudah penuh dan ikuti arahan petugas. "Untuk update perjalanan dapat dilihat di media sosial resmi KAI Commuter @commuterline atau kontak center 121," kata Leza.

RICKY JULIANSYAH

Pilihan Editor: Penambahan Jalur KRL di Stasiun Tanah Abang Ditargetkan Rampung Akhir 2023

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Khawatir Menambah Kemacetan, Pembangunan Velodrome-Manggarai LRT Diminta Dikaji Lengkap

2 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono (kedua kiri) bersama Menteri Agraria, Infrastruktur dan Transportasi Korea Selatan Won Hee-ryong (kedua kanan), Duta Besar Indonesia untuk Korea Selatan Gandi Sulistiyanto (kanan) dan Direktur Utama PT Jakarta Propertindo (Jakpro) Iwan Takwin (kiri) tiba di Stasiun Light Rail Transit (LRT) Stasiun Velodrome di Jakarta, Jumat 17 Maret 2023. Kunjungan Menteri Won Hee-ryong tersebut untuk mengikuti lelang konstruksi proyek lanjutan LRT fase 1B dengan rute Velodrome-Manggarai dengan panjang lintasan 6,3 kilometer yang akan dimulai pada pertengahan tahun ini. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Khawatir Menambah Kemacetan, Pembangunan Velodrome-Manggarai LRT Diminta Dikaji Lengkap

Komisi B Bidang Perekonomian DPRD DKI Jakarta meminta PT LRT Jakarta mengkaji secara komprehensif pembangunan Light Rail Transit (LRT) Fase 1B rute Velodrome-Manggarai.


Cara Mudah ke GBK Naik KRL

3 hari lalu

Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Cara Mudah ke GBK Naik KRL

GBK atau Stadion Gelora Bung Karno terletak cukup strategis di pusat kota Jakarta sehingga mudah untuk dijangkau menggunakan KRL. Berikut caranya.


Kementerian BUMN Usul Impor KRL Bekas Tahun Ini, Begini Kata Kemenperin

4 hari lalu

Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Kementerian BUMN Usul Impor KRL Bekas Tahun Ini, Begini Kata Kemenperin

Wakil Menteri BUMN II Kartika Wirjoatmodjo mengatakan impor KRL bekas mengundang pro kontra dari beberapa kementerian.


Cokok Remaja Mau Tawuran, Tim Polres Metro Depok Temukan Tempat Penyimpanan Senjata Tajam di Area Stasiun

5 hari lalu

Tim Perintis Presisi Polres Metro Depok  menciduk kelompok Warbu yang hendak tawuran di Depok, Sabtu, 3 Juni 2023. Foto : Tim Perintis Presisi Polres Metro Depok
Cokok Remaja Mau Tawuran, Tim Polres Metro Depok Temukan Tempat Penyimpanan Senjata Tajam di Area Stasiun

Tim Perintis Presisi Polres Metro Depok ciduk kelompok warung Ibu (Warbu) yang hendak tawuran.


Hari Pertama Gapeka 2023, Lebih dari 13.600 Orang Naik Kereta KRL Yogyakarta-Palur

8 hari lalu

Para penumpang kereta api di Stasiun Solo Balapan Solo. Istimewa
Hari Pertama Gapeka 2023, Lebih dari 13.600 Orang Naik Kereta KRL Yogyakarta-Palur

Perjalanan kereta rel listrik (KRL) Yogyakarta, Solo, dan sekitarnya di hari pertama Grafik Perjalanan Kereta Api (Gapeka) 2023, Kamis, 1 Juni 2023, terpantau ramai dan lancar.


Gapeka 2023 Berlaku Hari Ini, Bagaimana Dampaknya ke Stasiun Manggarai?

9 hari lalu

Penumpang menunggu kedatangan rangkaian kereta commuter line arah Bogor di Stasiun Manggarai, Ahad, 23 April 2023. Suasana Stasiun Manggarai terpantau ramai saat libur lebaran 2023. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Gapeka 2023 Berlaku Hari Ini, Bagaimana Dampaknya ke Stasiun Manggarai?

Grafik perjalanan kereta api atau Gapeka 2023 mulai berlaku per 1 Juni 2023. Bagaimana dampaknya terhadap salah satu stasiun tersibuk di Indonesia, yakni Stasiun Manggarai di Jakarta?


Gapeka 2023 Berlaku Mulai Hari Ini, Catat Perubahan Perjalanan Commuter Line Terbaru

9 hari lalu

Sejumlah penumpang turun dari gerbong kereta rel listrik (KRL) Commuterline Jabodetabek di Stasiun KA Jakarta Kota, Jakarta, Senin, 24 April 2023. VP Corporate Secretary KAI Commuter Erni Sylviane Purba menyebutkan kepadatan penumpang KRL Jabodetabek sejak H+1 hingga H+2 Lebaran didominasi pengguna musiman yang memanfaatkan waktu liburnya untuk bersilaturahmi dengan kerabat ataupun berwisata ke sejumlah tempat di Jabodetabek, seperti Kota Tua, Monas, Kebun Raya Bogor, dan sejumlah obyek wisata lainnya. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
Gapeka 2023 Berlaku Mulai Hari Ini, Catat Perubahan Perjalanan Commuter Line Terbaru

Grafik perjalanan kereta api atau Gapeka 2023 resmi berlaku per hari ini, Kamis, 1 Juni 2023. Simak perubahan perjalanan commuter line atau KRL akibat perubahan Gapeka.


Cara ke ICE BSD Naik KRL dan Transjakarta

10 hari lalu

Ratusan oranng memadati area ICE BSD menjelang konser Suga BTS Foto: TEMPO | Muhammad Iqbal.
Cara ke ICE BSD Naik KRL dan Transjakarta

ICE BSD sering menjadi tempat langganan untuk acara besar di Indonesia seperti konser musik, berikut cara pergi ke ICS BSE dengan KRL dan Transjakarta


2 Stasiun Dekat ICE BSD, Ada Rawa Buntu dan Cisauk

10 hari lalu

Wajah baru pintu utama yang kini semakin modern di Stasiun Cisauk, Tangerang, Jumat, 22 Oktober 2021. TEMPO/ Dwi Nur A. Y
2 Stasiun Dekat ICE BSD, Ada Rawa Buntu dan Cisauk

ICE BSD yang seringkali digunakan sebagai tempat berlangsungnya konser, cukup dekat dengan Stasiun Cisauk dan Stasiun Rawa Buntu, berikut informasinya


Check In Penerbangan dari Stasiun Kereta, KCI: Hampir Pasti di BNI City

12 hari lalu

Pemerintah DKI Jakarta membangun instalasi Patung Sepatu di depan Stasiun Sudirman BNI City, Jakarta Pusat. Foto diambil pada Kamis, 16 September 2021. TEMPO/Lani Diana
Check In Penerbangan dari Stasiun Kereta, KCI: Hampir Pasti di BNI City

Rencana check in penerbangan dari stasiun kereta diungkapkan Menteri Perhubungan atau Menhub Budi Karya Sumadi. PT KAI Commuter atau dikenal KCI buka suara atas hal ini.