Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kenapa Museum Nasional Dikenal dengan Sebutan Museum Gajah?

image-gnews
Petugas Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Pusat menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan Museum Nasional, Jakarta, Senin, 8 Juni 2020. Penyemprotan disinfektan tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran COVID-19 menjelang pembukaan kembali wisata museum pada masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi fase pertama di Jakarta pada 8-14 Juni 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Petugas Palang Merah Indonesia (PMI) Jakarta Pusat menyemprotkan cairan disinfektan di kawasan Museum Nasional, Jakarta, Senin, 8 Juni 2020. Penyemprotan disinfektan tersebut dilakukan untuk mencegah penyebaran COVID-19 menjelang pembukaan kembali wisata museum pada masa Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) transisi fase pertama di Jakarta pada 8-14 Juni 2020. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) DKI Jakarta Isnawa Adji mengungkapkan jika kebakaran di Museum Nasional terjadi pada Sabtu kemarin, 16 September 2023 sekitar pukul 19.58 WIB. Lantas, kenapa Museum Nasional ini disebut juga sebagai Museum Gajah?  

"Terjadi ledakan yang cukup besar dari arah bedeng proyek yang sedang mengerjakan renovasi di Museum Nasional," kata Isnawa dalam keterangan tertulisnya pada Ahad, 17 September 2023. 

Dia melanjutkan penyebab kebakaran di gedung seluas 400 meter persegi itu diduga karena korsleting listrik. 

"Korsleting listrik di belakang luar pameran museum diduga dari area bedeng tukang yang sedang melaksanakan perbaikan gedung Blok C," jelas Isnawa, seperti dikutip dari Tempo, Ahad, 17 September 2023.

Hingga kemarin malam, BPBD DKI Jakarta belum memperoleh informasi adanya korban jiwa atau luka yang terdampak kebakaran di museum ini. "Nihil," ujar Isnawa. Api berhasil dipadamkan sekitar 2 jam kemudian.

Kini pengelola Museum Nasional memprioritaskan untuk melindungi artefak berharga dan benda-benda sejarah yang ada di dalam museum.

"Kami akan bekerja sama dengan pihak berwenang untuk memastikan bahwa investigasi berjalan dengan transparan," demikian pernyataan resmi Museum Nasional yang diterima di Jakarta, Sabtu malam, 16 September 2023.

Di sisi lain, kenapa Museum Nasional ini dikenal pula dengan sebutan Museum Gajah? Berikut penjelasannya:

Sejarah Museum Nasional

Dilansir dari laman resmi Museum Nasional, keberadaan museum ini dikatakan tak lepas dari revolusi intelektual (the Age of Enlightenment) yang terjadi pada masa itu di Eropa.

Orang-orang Eropa, terutama Belanda, saat itu mulai mengembangkan pemikiran-pemikiran ilmiah dan ilmu pengetahuan. Mereka pun mendirikan berdiri De Hollandsche Maatschappij der Wetenschappen (Perkumpulan Ilmiah Belanda) di Haarlem, Belanda, pada 1752.

Hal tersebut mendorong orang-orang Belanda di Batavia (Indonesia) untuk mendirikan organisasi sejenis. Pemerintah Belanda lantas mendirikan suatu himpunan yang bernama Bataviaasch Genootschap van Kunsten en Wetenschappen (BG) pada 24 April 1778.

Selanjutnya: Adapun tujuan didirikannya lembaga…

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BPBD Sebut Tak Ada Lagi Titik Banjir di Jakarta Sejak Sore

20 jam lalu

Permukiman warga terendam banjir di wilayah Kebon Pala RW 04 dan RW 05, Jakarta, Kamis 30 November 2023. Banjir akibat intensitas curah hujan yang tinggi di kawasan Bogor dan Depok yang menyebabkan meluapnya Kali Ciliwung. TEMPO/Subekti.
BPBD Sebut Tak Ada Lagi Titik Banjir di Jakarta Sejak Sore

BPBD DKI mengumumkan banjir di Jakarta, dampak hujan di Jabodetabek sejak Rabu, telah surut seluruhnya pada Jumat sore, 1 Desember 2023.


Jakarta Banjir Akibat Kali Ciliwung Meluap, Pemprov DKI Siagakan Pompa dan Petugas

1 hari lalu

Petugas mengoperasikan alat berat untuk mengeruk lumpur di Kanal Banjir Barat, Jakarta, Selasa 28 November 2023. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melakukan berbagai langkah untuk mengantisipasi banjir di Jakarta dalam memasuki musim hujan di antaranya melakukan pengerukan lumpur di kali, memperbaiki saluran air, serta menyiagakan fasilitas pompa air. ANTARA FOTO/Hafidz Mubarak A
Jakarta Banjir Akibat Kali Ciliwung Meluap, Pemprov DKI Siagakan Pompa dan Petugas

Beberapa titik Jakarta masih banjir hingga hari ini. Pemprov DKI menyiapkan pompa hingga petugas untuk mengatasi banjir tersebut.


25 RT di Jakarta Timur Terendam Banjir Pagi Ini, Ketinggian Air hingga 200 Sentimeter

1 hari lalu

Permukiman warga terendam banjir di wilayah Kebon Pala RW 04 dan RW 05, Jakarta, Kamis 30 November 2023. Banjir akibat intensitas curah hujan yang tinggi di kawasan Bogor dan Depok yang menyebabkan meluapnya Kali Ciliwung. TEMPO/Subekti.
25 RT di Jakarta Timur Terendam Banjir Pagi Ini, Ketinggian Air hingga 200 Sentimeter

Banjir masih merendam sejumlah kawasan di Jakarta Timur hingga pagi ini. Ketinggian air mencapai hingga 200 sentimeter.


Pagi Ini Pintu Air Manggarai Siaga Tiga, Sunter Hulu Siaga Dua

1 hari lalu

Pintu Air Manggarai pada Rabu, 1 Maret 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
Pagi Ini Pintu Air Manggarai Siaga Tiga, Sunter Hulu Siaga Dua

Tiga pintu air di Jakarta berstatus siaga tiga dan satu lainnya siaga dua.


Data Terkini BPBD DKI Soal Banjir Karena Luapan Sungai Ciliwung, Puluhan Warga Kampung Melayu Mengungsi

1 hari lalu

Permukiman warga terendam banjir di wilayah Kebon Pala RW 04 dan RW 05, Jakarta, Kamis 30 November 2023. Banjir akibat intensitas curah hujan yang tinggi di kawasan Bogor dan Depok yang menyebabkan meluapnya Kali Ciliwung. TEMPO/Subekti.
Data Terkini BPBD DKI Soal Banjir Karena Luapan Sungai Ciliwung, Puluhan Warga Kampung Melayu Mengungsi

Puluhan warga malam ini mengungsi di masjid akibat banjir yang belum surut karena luapan Sungai Ciliwung.


Titik Banjir Jakarta Siang Ini Bertambah jadi 69 RT

2 hari lalu

Permukiman warga di Kebon Pala, Kampung Melayu, Jakarta Timur terdampak banjir akibat luapan Sungai Ciliwung, Kamis, 30 November 2023. Tempo/Novali Panji
Titik Banjir Jakarta Siang Ini Bertambah jadi 69 RT

Sebanyak 69 RT tergenang banjir akibat hujan dan luapan Sungai Ciliwung.


Curah Hujan Tinggi Berpotensi Bikin Banjir, BPBD DKI Sebut Tinggi Muka Air di 4 Pintu Air Melonjak

2 hari lalu

Pintu Air Manggarai pada Rabu, 1 Maret 2023. Tempo/Mutia Yuantisya
Curah Hujan Tinggi Berpotensi Bikin Banjir, BPBD DKI Sebut Tinggi Muka Air di 4 Pintu Air Melonjak

Masyarakat dimbau agar berhati-hati dan mewaspadai potensi banjir selama musim hujan ini.


Banjir Melanda 45 RT di Jaksel dan Jaktim Akibat Curah Hujan Tinggi dan Luapan Ciliwung

2 hari lalu

Permukiman warga di Kebon Pala, Kampung Melayu, Jakarta Timur terdampak banjir akibat luapan Sungai Ciliwung, Kamis, 30 November 2023. Tempo/Novali Panji
Banjir Melanda 45 RT di Jaksel dan Jaktim Akibat Curah Hujan Tinggi dan Luapan Ciliwung

Sebanyak 45 RT tergenang banjir akibat intensitas hujan tinggi dan luapan Sungai Ciliwung.


Angke Hulu Siaga 3: Waspada Banjir di Kembangan, Cengkareng, Rawa Buaya, Kapuk

2 hari lalu

Ilustrasi banjir Jakarta. ANTARA
Angke Hulu Siaga 3: Waspada Banjir di Kembangan, Cengkareng, Rawa Buaya, Kapuk

Ada sembilan wilayah yang dilalui aliran sungai dan diminta mewaspadai bencana banjir akibat kenaikan tinggi air di Pintu Air Pos Angke Hulu


Pintu Air Pos Depok Siaga II, BPBD DKI Jakarta Imbau Warga Waspada

2 hari lalu

Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau BPBD DKI Jakarta melakukan simulasi penanganan korban bencana dalam Pameran Jakarta Tangguh 2023 di Kanal Banjir Timur (KBT), Jakarta Timur, 18 Juni 2023. Pameran Jakarta Tangguh ini digelar dengan tujuan untuk memberikan edukasi kepada warga dalam menghadapi bencana juga dalam rangka memperingati HUT ke-496 Kota Jakarta. TEMPO/Fardi Bestari
Pintu Air Pos Depok Siaga II, BPBD DKI Jakarta Imbau Warga Waspada

Pintu air pos Depok, Siaga 2, BPBD DKI mengimbau warga bantaran sungai untuk waspada banjir.