Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Anji Sebut Flo Pribadi yang Menyenangkan

Editor

Pruwanto

image-gnews
Erdian Aji Prihartanto atau Anjie. TEMPO/Agung Pambudhy
Erdian Aji Prihartanto atau Anjie. TEMPO/Agung Pambudhy
Iklan

TEMPO.CO , Jakarta:Erdian Aji Prihartanto yang biasa disapa Anji berpendapat Anastasia Florina Limasnax alias Flo merupakan pribadi yang menyenangkan. Ia mengatakan tak ada hal aneh yang diperlihatkan Flo dalam beberapa bulan belakangan. "Kalau bertemu ya ngobrol seperti biasa saja," kata Anji ketika dihubungi Sabtu, 16 November 2013.

Anji mengaku tak pernah melihat Flo berprilaku aneh selama di kantor E-Motion Entertainment. Meski Anji mengaku jarang jarang mendatangi kantor rumah produksi itu. Tiap bertemu Flo, kata Anji, topik yang dibahas selalu masalah bisnis. "Tak pernah membahas hal pribadi masing-masing," kata dia yang mengaku terakhir kali bertemu Flo di kantor E-Motion pada Mei lalu.

Flo merupakan istri dari Satrio Yudi Wahono alias Piyu Padi. Dia kini menjadi tersangka kasus perusakan rumah dan mobil istri kedua Adiguna Sutowo, Vika Dewayani. Kepolisian mejerat Flo dengan Pasal 406 Kitab Undang-Undang Hukum Pidana tentang perusakan dengan ancaman 2 tahun 8 bulan penjara. Flo disangka menabrakkan mobil Mercedes Benz bernomor polisi B-712-NDR ke rumah Vika di Pulomas Barat Blok D2 Nomor 2, Jakarta Timur.

LINDA HAIRANI

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Topik Terhangat
Korupsi Hambalang
| Topan Haiyan | SBY Vs Jokowi | Dinasti Atut | Adiguna Sutowo


Berita Terpopuler
Maskapai Ini Embargo Kargo Sirip Hiu 

Thohir Gantikan Moratti sebagai Presiden Inter 

Indonesia Juara Olimpiade Sains Asia

Mulai Malam Ini 1.260 Pohon di Sudirman Ditebang

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tersangka Pembubaran Diskusi di Kemang Cium Tangan ke Polisi, Pengacara Bantah Ada Koordinasi

6 hari lalu

Tangkapan layar video kericuhan saat diskusi Forum Tanah Air yang dihadiri sejumlah tokoh seperti Din Syamsuddin, Refly Harun, Said Didu, di Hotel Grand Kemang, Sabtu, 28 September 2024. Istimewa
Tersangka Pembubaran Diskusi di Kemang Cium Tangan ke Polisi, Pengacara Bantah Ada Koordinasi

Pengacara klaim kliennya tidak ada kerja sama dengan polisi untuk pembubaran diskusi di Hotel Grang Kemang itu.


Dua Orang jadi Tersangka Pembubaran Diskusi Diaspora yang Dihadiri Din Syamsuddin Cs

7 hari lalu

Kabid Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Ade Ary Syam Indradi, saat menghadiri konferensi pers ikhwal identifikasi temuan 7 jenazah di Kali Bekasi, di RS Polri Kramat Jati, Kamis, 26 September 2024. TEMPO/Dian Rahma Fika A.
Dua Orang jadi Tersangka Pembubaran Diskusi Diaspora yang Dihadiri Din Syamsuddin Cs

Acara diskusi ini turut dihadiri sejumlah tokoh yang kerap mengkritik pemerintahan Jokowi


Perusakan Mobil Jurnalis Bocor Alus Politik Tempo, Kuasa Hukum Menilai Ada Potensi Eskalasi Serangan

10 hari lalu

Host Bocor Alus Politik sekaligus jurnalis Tempo Hussein Abri Dongoran, didampingi oleh kuasa hukumnya, melaporkan kasus teror perusakan kendaraan ke Polda Metro Jaya, Rabu, 25 September 2024. Perusakan tersebut terjadi awal September lalu, dan merupakan yang kedua kalinya terjadi. TEMPO/Ervana
Perusakan Mobil Jurnalis Bocor Alus Politik Tempo, Kuasa Hukum Menilai Ada Potensi Eskalasi Serangan

Jurnalis Tempo sekaligus host Bocor Alus Politik, Hussein Abri Dongoran, melaporkan perusakan mobilnya ke Polda Metro Jaya


Wartawan Bocor Alus Politik Tempo Laporkan Teror Perusakan Mobil ke Polda Metro Jaya

11 hari lalu

Host Bocor Alus Politik sekaligus jurnalis Tempo Hussein Abri Dongoran, didampingi oleh kuasa hukumnya, melaporkan kasus teror perusakan kendaraan ke Polda Metro Jaya, Rabu, 25 September 2024. Perusakan tersebut terjadi awal September lalu, dan merupakan yang kedua kalinya terjadi. TEMPO/Ervana
Wartawan Bocor Alus Politik Tempo Laporkan Teror Perusakan Mobil ke Polda Metro Jaya

Jurnalis Tempo dan host Bocor Alus Politik, Hussein Abri Dongoran, mengalami dua kali teror perusakan mobil


Gara-gara Sepeda Motor, Anggota 2 Ormas di Sukabumi Jadi Tersangka Penganiayaan dan Perusakan

20 hari lalu

Ilustrasi penganiayaan
Gara-gara Sepeda Motor, Anggota 2 Ormas di Sukabumi Jadi Tersangka Penganiayaan dan Perusakan

Seorang warga Sukabumi mengadu ke ormas gara-gara sepeda motornya dirampas debt collector di jalan. Menyulut serangan ke anggota ormas lain.


Penyidik Polres Metro Jaksel Terus Dalami Kasus Perusakan Mobil Jurnalis Tempo

55 hari lalu

Polisi dari Kepolisian Resor Jakarta Selatan melakukan olah tempat kejadian perkara perusakan mobil wartawan Tempo, Hussein Abri Dongoran, 6 Agustus 2024.
Penyidik Polres Metro Jaksel Terus Dalami Kasus Perusakan Mobil Jurnalis Tempo

Setelah olah TKP, penyidik Polres Metro Jakarta Selatan terus masih mendalami kasus perusakan mobil jurnalis Tempo.


KKJ Desak Polisi Usut Tuntas Kasus Perusakan Mobil Wartawan Bocor Alus Tempo

57 hari lalu

Petugas Inafis melakukan olah TKP  perusakan mobil jurnalis Tempo Hussein Abri Dongoran di kawasan Kebayoran baru, Jakarta, Selasa, 6 Agustus 2024. Perusakan oleh orang tak dikenal ini terjadi pada Senin malam, 5 Agustus 2024. Istimewa
KKJ Desak Polisi Usut Tuntas Kasus Perusakan Mobil Wartawan Bocor Alus Tempo

KKJ Indonesia mendesak polisi menyelidiki perusakan mobil wartawan Bocor Alus Tempo secara transparan dan independen.


Kasus Perusakan Mobil Jurnalis Tempo, PDIP Desak Kepolisian Tangkap Pelaku dan Ungkap Motifnya

59 hari lalu

Wakil Sekretaris Jenderal PDIP Adian Napitupulu (kiri) bersama politikus muda PDIP Seno Bagaskoro (kanan) saat memberikan keterangan kepada awak media di Bogor, Jawa Barat, Selasa (23/7/2024). ANTARA/Narda Margaretha Sinambela
Kasus Perusakan Mobil Jurnalis Tempo, PDIP Desak Kepolisian Tangkap Pelaku dan Ungkap Motifnya

Wasekjen PDIP Adian Napitupulu, mendesak kepolisian agar cekatan dalam mengungkap motif dan menangkap pelaku perusakan kendaraan milik jurnalis Tempo


Pondok Pesantren di Lombok Barat Dirusak Warga, Diduga Terjadi Pelecehan Santriwati

9 Mei 2024

Ilustrasi kekerasan seksual. Freepik.com
Pondok Pesantren di Lombok Barat Dirusak Warga, Diduga Terjadi Pelecehan Santriwati

Pimpinan pondok pesantren NQW di Lombok Barat diduga melakukan pelecehan terhadap 5 santriwati


Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

9 April 2024

Foto hasil tangkapan layar dari salah satu akun Facebook milik warga yang menggunggah video aksi perusakan jembatan di Desa Babatan, Kecamatan Kebonagung, Kabupaten Demak, demi truk pengangkut sound horeg atau buttle sound bisa lewat, 8 April 2024. (ANTARA/HO-Kho.)
Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

Pagar jembatan beton di Desa Babatan, Kecamatan Kebonagung, Demak, Jawa Tengah dirusak pemuda agar truk berisi sound system untuk takbiran bisa lewat.