Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Warga Depok Jarang Sedot Septic Tank  

Editor

Febriyan

image-gnews
Gambar bakteri E. Coli. Wikipedia.org
Gambar bakteri E. Coli. Wikipedia.org
Iklan

TEMPO.CO , Depok - Pemerintah Kota Depok menilai banyak warga Depok, yang belum sadar untuk menyedot tinja dari septic tank. Hal ini dapat dilihat dari daya tampung instalasi pengolahan limbah terpadu yang belum digunakan maksimal.

Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Kota Depok Hardiono mengatakan dari daya tampung IPLT sebanyak 70 meter kubik perhari, hanya masuk 15 meter kubik perhari. "Artinya banyak yang belum menyedot kotoran di dalam septic tank," kata Hardiono, Senin 21 September 2015.

Padahal, bila tinja di septic tank tidak disedot, maka bakal berdampak pada kualitas air tanah. Air tanah, kata dia, bisa tercemar bakteri ecoli. Terlebih bila septic tank tersebut berdekatan dengan sumber air sumur yang digunakan sehari-hari.

Depok menjadi salah satu kota dari 11 kota yang akan disurvei septic tanknya pernah disedot atau tidak. Dari survei ini akan terlihat sejauh mana warga melakukan penyedotan lumpur tinja terjadwal. Total akan ada 200 septic tank rumah tangga yang akan disurvei. "Lokasi belum ditentukan dimana saja yang akan disurvei. Sebab, baru hari ini rapatnya," kata dia.

Menurutnya, bila pembangunan septic tank dan penyedotannya tidak diatur, bakal berdampak pada masalah sosial dan lingkungan. Dengan adanya survei ini, bertujuan untuk memaksimalkan IPLT yang sudah ada.

Sebab, selama ini IPLT di Depok hanya sebagai tempat menampung saja. Kedepan, kata dia, setelah survei yang Kementerian Perumahan Rakyat dan Pekerjaan Umum direktorat Cipta Karya ini dilakukan, bisa dijadikan acuan untuk pengolahan limbahnya akan dijadikan apa. "Limbah IPLT bisa dijadikan pupuk atau gas, untuk bahan bakar," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ia mengatakan program ini baru pertama kali dilakukan pemerintah. Dengan adanya program ini akan diselesaikan masalah yang berasal dari hulu, yakni setiap rumah tangga yang memiliki septic tank. "Apa masalah banyak warga yang tidak mau menyedot. Masalah septic tank ini langsung berdampak pada lingkungan," ujarnya.

Ia berharap warga bisa menyedot septic tanknya, untuk optimalisasi daya tampung IPLT. "Proses surveinya dua bulan kedepan. Hasil penelitian atas survei," ujarnya.

Kepala Unit Pelaksana Teknis IPLT Kota Depok Waang menuturkan dalam sehari hanya dua kali mobil penyedot tinja bisa mengangkut sampah. Total ada 17 armada penyedot tinja.

Untuk retribusi hanya dikenakan sebesar Rp30 ribu per meter kubik bagi limbah masjid dan panti asuhan. Sedangkan untuk rumah tangga dikenakan sebesar Rp70 ribu per meter kubik. Untuk lokasi perkantoran sebesar Rp100 ribu, tempat komersil Rp150 ribu per meter kubik dan Kawasan industri sebesar 170 ribu permeter kubik.

IMAM HAMDI

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Geger Rekapitulasi Suara di Kota Depok: Dugaan Intimidasi hingga Viral Surat PPK Mundur

21 hari lalu

Sejumlah massa dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Depok membawa miniatur keranda berkain putih bertuliskan 'Matinya Demokrasi' saat menggelar aksi demonstrasi di depan Kantor KPU Depok, Jawa Barat, Rabu, 6 Maret 2024. Aksi tersebut buntut dari temuan dugaan penggelembungan suara saat rekapitulasi suara di panitia pemilihan kecamatan (PPK) guna meningkatkan suara salah satu caleg DPR RI Dapil VI dari partai lain dan berharap agar KPU Kota Depok tegas menjunjung netralitas hingga integritas agar pesta demokrasi yang jujur dan adil. TEMPO/M Taufan Rengganis
Geger Rekapitulasi Suara di Kota Depok: Dugaan Intimidasi hingga Viral Surat PPK Mundur

Proses rekapitulasi penghitungan suara di Kota Depok diwarnai dugaan intimidasi. Proses rekapitulasi sempat terhenti.


COP10 WHO FCTC Raih Sejumlah Kesepakatan, dari Perlindungan hingga Deklarasi Panama

23 hari lalu

Parade Mural Hari Kesehatan Nasional. Foto: Instagram FCTC Indonesia.
COP10 WHO FCTC Raih Sejumlah Kesepakatan, dari Perlindungan hingga Deklarasi Panama

Sesi kesepuluh Konferensi Para Pihak (COP10) Konvensi Kerangka Kerja Pengendalian Tembakau WHO FCTC menghasilkan sejumlah kesepakatan jangka panjang.


Politikus PDIP Sebut Relokasi Paksa Siswa SDN Pondok Cina 1 Bukti Keangkuhan Penguasa Depok

11 Januari 2024

Orang tua siswa SDN Pondok Cina 1 yang masih bertahan di gedung sekolah lama di Jalan Margonda Km 4,5 Kelurahan Pondok Cina, Kecamatan Beji, Depok, Rabu, 3 Januari 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Politikus PDIP Sebut Relokasi Paksa Siswa SDN Pondok Cina 1 Bukti Keangkuhan Penguasa Depok

Wakil Ketua DPRD Kota Depok dari Fraksi PDIP, Hendrik Tangke Allo, menilai relokasi paksa siswa SDN Pondok Cina 1 bukti keangkuhan penguasa Depok.


Wali Kota Gratiskan Depok Open Space Dipakai untuk Pertunjukan

25 Desember 2023

Suasana saat peresmian Depok Open Space depan balai kota, Jalan Margonda Kelurahan Depok, Kecamatan Pancoran Mas, Depok, Sabtu malam, 23 Desember 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Wali Kota Gratiskan Depok Open Space Dipakai untuk Pertunjukan

Warga Kota Depok dipersilakan memanfaatkan Depok Open Space jika ingin membuat pertunjukan di sana tanpa dipungut biaya


PMT Lokal Rp 18 Ribu hanya Dapat 2 Otak-otak, Kota Depok: Bukan Otak-otak Pinggir Jalan

17 November 2023

Suasana lomba cipta menu untuk Program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) berbahan lokal di Kediri, Jawa Timur. (ANTARA/HO Dinas Kominfo Kota Kediri)
PMT Lokal Rp 18 Ribu hanya Dapat 2 Otak-otak, Kota Depok: Bukan Otak-otak Pinggir Jalan

Program Pemberian Makanan Tambahan (PMT) untuk lebih menekan angka stunting di Kota Depok ramai diperbincangkan


Hendak Study Tour, Bus Rombongan SMPN 3 Depok Kecelakaan di Cipali

5 Oktober 2023

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com
Hendak Study Tour, Bus Rombongan SMPN 3 Depok Kecelakaan di Cipali

Bus yang ditumpangi siswa SMP Negeri 3 Depok dikabarkan mengalami kecelakaan di Tol Cipali


Wali Kota Sebut Pemkot Depok Gelar Salat Istisqa Minimalis, Begini Penjelasannya

4 Oktober 2023

Suasana saat Salat Istisqa yang digelar di Lapangan Balaikota Depok, Rabu, 4 Oktober 2023. TEMPO/Ricky Juliansyah
Wali Kota Sebut Pemkot Depok Gelar Salat Istisqa Minimalis, Begini Penjelasannya

Pemerintah Kota Depok menggelar salat minta hujan atau Salat Istisqa di Lapangan Balai Kota Depok, Rabu, 4 Oktober 2023.


Heru Budi Tutup Puskesmas Kelurahan Jati II: Dialihfungsikan Jadi Upaya Kesehatan Masyarakat

30 September 2023

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menjadi pembicara dalam acara Hub Talk yang diinisiasi Kementerian Perhubungan Republik Indonesia. Dalam acara bertajuk
Heru Budi Tutup Puskesmas Kelurahan Jati II: Dialihfungsikan Jadi Upaya Kesehatan Masyarakat

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi memutuskan menutup Puskesmas Kelurahan Jati II di Pulogadung. Apa Alasannya?


PKS Prioritaskan Usung Kader Internal untuk Cawalkot Depok

27 Agustus 2023

Presiden PKS Ahmad Syaikhu (tengah) saat menghadiri acara konsolidasi partainya di Daerah Istimewa Yogyakarta, Jumat, 18 Agustus 2023. Tempo/Pribadi Wicaksono
PKS Prioritaskan Usung Kader Internal untuk Cawalkot Depok

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah membuat petunjuk pelaksanaan soal pemilihan kepala daerah 2024.


Kota Depok Jadi Wilayah dengan Polusi Udara Terburuk di Indonesia Pagi Ini

27 Agustus 2023

Kondisi langit Jakarta diselimuti kabut polusi pada hari ketiga pelaksanaan work from home (WFH) bagi 50 persen aparatur sipil negara di lingkungan Pemprov DKI Jakarta, Rabu 23 Agustus 2023. Menurut situs IQAir, pada Rabu sekitar pukul 08.00 nilai inseks kualitas udara di Jakarta adalah 157 atau dalam kondisi tidak sehat. Tempo/Tony Hartawan
Kota Depok Jadi Wilayah dengan Polusi Udara Terburuk di Indonesia Pagi Ini

Polusi udara di Kota Depok sempat masuk ke dalam kategori sangat tidak sehat.