Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Agustus 2017, Pembangunan Stasiun Bekasi Timur Rampung  

image-gnews
Penumpang mengantre membeli tiket KRL Commuter Line di Stasiun Bekasi, 27 Juni 2017. Penumpang KRL didominasi keluarga dan anak-anak kecil yang bepergian untuk mengisi libur lebaran. ANTARA/Paramayuda
Penumpang mengantre membeli tiket KRL Commuter Line di Stasiun Bekasi, 27 Juni 2017. Penumpang KRL didominasi keluarga dan anak-anak kecil yang bepergian untuk mengisi libur lebaran. ANTARA/Paramayuda
Iklan

TEMPO.COJakarta - Pengerjaan fisik stasiun kereta Bekasi Timur ditargetkan rampung sepenuhnya pada Agustus 2017. Mutsubishi-Sumitomo Join Operation (MSJO), selaku kontraktor pembangunan, optimistis target itu bisa dipenuhi. "Saat ini tinggal finishing dengan sisa penyelesaian proyek sekitar 10 persen," kata Supervisor MSJO, Ferry Cristasana, di Bekasi, Kamis, 27 Juli 2017.

Menurut Ferry, penyelesaian akhir fisik bangunan itu meliputi area luar dan dalam stasiun, taman, serta uji coba kelayakan. Stasiun yang berdiri di kawasan Kampung Paya, Kecamatan Bekasi Timur, Kota Bekasi, itu dikerjakan sekitar 50 tukang sejak awal 2017. Biaya pembangunan menggunakan anggaran dari Kementerian Perhubungan.

Baca: Kata Menhub Budi Karya Soal Semrawutnya Parkir di Stasiun

Stasiun Bekasi Timur berdiri di atas lahan seluas 3 hektare. Fasilitas penunjang yang tersedia meliputi peron sepanjang 90 meter dengan klasifikasi daya tampung 12 gerbong kereta. "Kami juga melengkapi stasiun ini dengan elevator dan lobi yang nyaman bagi penumpang," kata Ferry.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Lantai dasar pada bangunan dua lantai itu diperuntukkan bagi transaksi pembelian tiket yang terkoneksi langsung dengan koridor tangga menuju peron di sisi barat dan timur. Fasilitas untuk penyandang disabilitas juga disediakan, mulai area parkir kendaraan hingga peron. Adapun sistem pengamanan stasiun kereta dilengkapi dengan kamera pengintai, alarm keamanan, hingga perangkat pemadam kebakaran yang terkoneksi langsung di ruang pusat pengawasan.

ANTARA


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

42 menit lalu

SPBU di Jalan Juanda, Bekasi terkontaminasi air.  Tempo/Adi Warsono
Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

Para tersangka pelaku pencampur BBM jenis Pertalite dengan air yang dikirim ke sebuah SPBU Kota Bekasi tersebut akan diancam pidana 6 tahun penjara.


7 Hotel Dekat Stasiun Purwokerto dengan Harga Terjangkau

23 hari lalu

Bagi Anda yang berencana liburan ke Purwokerto, ada beberapa rekomendasi hotel dekat stasiun Purwokerto dengan harga terjangkau. Ini daftarnya. Foto: Canva
7 Hotel Dekat Stasiun Purwokerto dengan Harga Terjangkau

Bagi Anda yang berencana liburan ke Purwokerto, ada beberapa rekomendasi hotel dekat stasiun Purwokerto dengan harga terjangkau. Ini daftarnya.


Sinopsis Grave of The Fireflies, Film Animasi Studio Ghibli Paling Mengharukan

33 hari lalu

Poster film Grave of the Fireflies. Foto: Wikipedia.
Sinopsis Grave of The Fireflies, Film Animasi Studio Ghibli Paling Mengharukan

Film Grave of The Fireflies salah satu karya Studio Ghibli yang paling bikin pilu saat ditonton.


Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

50 hari lalu

Penumpang melintas di samping eskalator yang rusak di Stasiun Bekasi, Jawa Barat, Kamis, 1 Februari 2024. Sebelumnya penumpang angkutan umum kereta listrik memberikan aksi simbolik dengan memberikan bunga duka cita, karena sudah 100 hari satu eskalator di Stasiun Bekasi rusak sehingga mengganggu akses dan kenyamanan penumpang. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

Pengguna KRL berharap PT KAI serius memperbaiki fasilitas publik di stasiun Bekasi itu.


Serangan Pisau Lukai Tiga Orang di Stasiun Kereta Paris

54 hari lalu

Tentara Prancis melakukan penjagaan setelah seorang pria dengan pisau melukai beberapa orang di stasiun kereta Gare de Lyon di Paris, Prancis, 3 Februari 2024. REUTERS/Gonzalo Fuentes
Serangan Pisau Lukai Tiga Orang di Stasiun Kereta Paris

Tiga orang terluka pada Sabtu 3 Februari 2024 dalam serangan pisau di stasiun kereta api Gare de Lyon Paris, Prancis


Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

59 hari lalu

Peluru Tak Terkendali diwakili Young Lex (pertama dari kiri) dan Fico Fachriza (pertama dari kanan) mewawancarai Sugeng (tengah), pelatih atlet bulu tangkis difabel di GOR Smesh Sukaraya. (Foto: Dok. PTT)
Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

Dalam pertemuan tersebut para relawan cawapres Mahfud MD tersebut menemui Ketua Pengurus GOR Bulu Tangkis Smesh, Sugeng.


Prabowo ke Pendukungnya: Ada yang Kasih Duit Terima Saja, Itu Uangmu, Hasil Korupsi

22 Januari 2024

Calon Presiden dan Calon Wakil Presiden nomor urut 2, Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka,  tiba di Jakarta Convention Center atau JCC, untuk melangsungkan debat cawapres ke 2 malam ini, Ahad, 21 Januari 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Prabowo ke Pendukungnya: Ada yang Kasih Duit Terima Saja, Itu Uangmu, Hasil Korupsi

Prabowo Subianto mengatakan, masyarakat boleh menerima money politics atau serangan fajar saat hari pencoblosan Pilpres 2024.


Pemkot Bekasi Bangun 10 Halte Bus Smart Modern, Fasilitas Lengkap Tapi Makan Jalur Pedestrian

18 Januari 2024

Halte bus di Jalan Chairil Anwar, Bekasi Timur, Kota Bekasi yang dibangun dengan nilai Rp 176 juta yang dilengkapi dengan sejumlah fasilitas USB Charger, CCTV, dan Wifi. Tempo/Adi Warsono
Pemkot Bekasi Bangun 10 Halte Bus Smart Modern, Fasilitas Lengkap Tapi Makan Jalur Pedestrian

Pemkot Bekasi membangun 10 halte bus dengan konsep smart modern, dilengkapi sejumlah fasilitas. Tapi ada yang memakan jalur pedestrian.


Soal ASN Bekasi Pamer Jersey Nomor Dua, Camat Jatisampurna Sebut Disuruh Panitia

14 Januari 2024

Foto Pj Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad dan beberapa ASN Kota Bekasi pamer jersey nomor dua di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jumat, 29 Desember 2023. Foto: Istimewa
Soal ASN Bekasi Pamer Jersey Nomor Dua, Camat Jatisampurna Sebut Disuruh Panitia

Bawaslu memiliki waktu 14 hari kerja atau hingga 23 Januari 2024 untuk menentukan apakah ada atau tidak pelanggaran netralitas ASN dalam kasus itu.


Diperiksa Bawaslu Bekasi soal Pamer Jersey Nomor 2, Camat Jatiasih: Beloon Sekali Kalau Sengaja

10 Januari 2024

Foto Pj Wali Kota Bekasi Raden Gani Muhamad dan beberapa ASN Kota Bekasi pamer jersey nomor dua di Stadion Patriot Candrabhaga, Kota Bekasi, Jumat, 29 Desember 2023. Foto: Istimewa
Diperiksa Bawaslu Bekasi soal Pamer Jersey Nomor 2, Camat Jatiasih: Beloon Sekali Kalau Sengaja

Camat Jatiasih, Kota Bekasi, Ashari mengatakan bodoh sekali jika ASN sengaja memamerkan jersey bernomor punggung 2.