Sutiyoso: Rapat RAPBD Cukup di Jakarta

Reporter

Editor

Kamis, 17 Juli 2003 11:39 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Gubernur DKI Sutiyoso mengaku lebih setuju rapat pembahasan RAPBD DKI 2003 cukup dilaksanakan di Gedung DPRD dan Balai Kota DKI ketimbang harus di luar kota. Jika diselengggarakan di Jakarta, dirinya juga bisa langsung mengontrol anak buahnya yang sedang melakukan rapat dengan anggota dewan. Itu kan termasuk asas perhematan, saya tentu cederung di sini, kata Sutiyoso usai meninjau rapat antara Komisi A DPRD bidang pemerintahan dan hukum dengan eksekutif Pemda DKI di Ruang Pola Gedung G Balai Kota DKI, Kamis (23/1). Jika rapat pembahasan RAPBD dilaksanakan di Puncak seperti yang sempat dilakukan di Hotel Ciloto Indah Permai, kata Sutiyoso perlu beberapa jam waktu baginya untuk menuju ke sana. Dengan kepadatan kegiatan saya, nyatanya saya tidak bisa mengontrol. Di sini kan bisa kontrol dan saya bisa panggil mereka untuk bertanya bagaimana kemajuannya, ujar Sutiyoso. Rapat pembahasan RAPBD DKI di luar kota memang sudah menjadi tradisi bagi anggota dewan. Biasanya mereka melakukannya di Wisma Jaya Raya, Cipayung milik Pemda DKI. Namun, untuk tahun ini Wisma Jara Raya keburu dipesan sebuah organisasi kepemudaan. Anggota dewan lalu menggeser kegiatan ini ke Ciloto, sampai akhirnya dibubarkan pada rapat hari pertama Selasa kemarin karena membuat macet kawasan Puncak. Di masa mendatang, dalam membahas RAPBD DKI, Sutiyoso lebih setuju jika diselenggarakan di Jakarta, cukup di Gedung Dewan dan balai kota DKI. Rapat pembahasan RAPBD DKI tahun 2003 itu sendiri, hari ini memasuki hari ketiga. Rapat juga berlangsung dengan lancar meskipun tidak digelar di luar kota. Menurut Sekertaris daerah DKI, Ritola Tasmaya, dewan yang menentukan rapat harus tertutup karena acara ini diselenggarakan oleh dewan. Pada rapat hari sebelumnya, beberapa orang wartawan yang mencoba masuk ke ruang rapat langsung diminta ke luar dari ruang rapat. Namun ketika Sutiyoso hari ini meninjau ruang rapat Komisi A, anggota dewan terkesan tak berkutik, saat wartawan mengikuti Sutiyoso masuk ke ruang rapat tersebut. (Dimas Adityo Tempo News Room)

Berita terkait

Pabrik Sepatu Bata Gulung Tikar, Berikut Perjalanan Bisnisnya di Indonesia

2 menit lalu

Pabrik Sepatu Bata Gulung Tikar, Berikut Perjalanan Bisnisnya di Indonesia

Pabrik sepatu Bata di Purwakarta tutup karena merugi. Bata pernah menjadi salah satu industri sepatu terbesar di dalam negeri.

Baca Selengkapnya

Paling Ditunggu, Young K dan Day6 Sapa Penggemar Indonesia Setelah 5 Tahun di SHI 2024

5 menit lalu

Paling Ditunggu, Young K dan Day6 Sapa Penggemar Indonesia Setelah 5 Tahun di SHI 2024

Pada acara musik tahunan itu, idol K-Pop Kang Young Hyun alias Young K menjadi musisi yang paling sibuk.

Baca Selengkapnya

Chipset Snapdragon 8 Gen 4 Disebut akan Diluncurkan Pertengahan Oktober Ini

9 menit lalu

Chipset Snapdragon 8 Gen 4 Disebut akan Diluncurkan Pertengahan Oktober Ini

Detail baru yang dibagikan oleh tipster mengungkapkan bahwa Snapdragon 8 Gen 4 memiliki arsitektur inti "2+6".

Baca Selengkapnya

Manfaat Menjaga Hubungan dengan Teman Masa Kecil, Sahabat Sejati

13 menit lalu

Manfaat Menjaga Hubungan dengan Teman Masa Kecil, Sahabat Sejati

Tak semua orang mampu menjaga hubungan dengan teman masa kecil. Padahal, mereka adalah bagian dari perjalanan kehidupan kita.

Baca Selengkapnya

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

19 menit lalu

Ketahui Apa Itu Mitokondria dan Gangguan Metabolik

Contoh gangguan mitokondria termasuk penyakit mitokondria, gangguan neurodegeneratif, dan gangguan metabolik.

Baca Selengkapnya

Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

33 menit lalu

Mengenal Ipswich Town, Klub Pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott yang Promosi ke Premier League

Kontrak Elkan Baggott di Ipswich Town diketahui hingga 2025. Dengan begitu, Baggot punya peluang bermain di Premier League.

Baca Selengkapnya

Bendesa Adat Tersangka Pemerasan Investor, Kejati Bali Bakal Periksa Pihak Lain

36 menit lalu

Bendesa Adat Tersangka Pemerasan Investor, Kejati Bali Bakal Periksa Pihak Lain

Kejati Bali akan mengembangkan penyidikan perkara tersangka berinisial KR, Bendesa Adat yang memeras investor agar mendapat rekomendasi.

Baca Selengkapnya

Simak Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji 2024

37 menit lalu

Simak Jadwal Keberangkatan Jemaah Haji 2024

Jemaah haji dijadwalkan untuk mulai diberangkatkan secara bertahap mulai 12 Mei 2024.

Baca Selengkapnya

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

40 menit lalu

Roberto Mancini Sebut 4 Pemain Timnas U-23 Indonesia Ini Layak Main di Serie B Italia

Pelatih timnas Arab Saudi Roberto Mancini memuji penampilan Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Hari Bidan Sedunia, Ini Perbedaan Bidan, Perawat, dan Suster

41 menit lalu

Hari Bidan Sedunia, Ini Perbedaan Bidan, Perawat, dan Suster

Orang kerap menganggap bidan, perawat dan suster profesi yang sama, padahal ketiganya berbeda fungsi dan tugas. Di Hari Bidan Sedunia simak ulasannya.

Baca Selengkapnya