Jembatan di Jakarta Utara Ini Nyaris Ambruk  

Reporter

Editor

Ali Anwar

Jumat, 11 Oktober 2013 13:58 WIB

Sejumlah pengendara saat melintas di Jembatan Marunda yang rusak, kondisi jalan ini membuat kendaraan roda empat tidak dapat melintasinya, Jakarta, Minggu (4/1). Padahal, jembatan Marunda ini baru direnovasi beberapa bulan yang lalu. TEMPO/Tri Handiy

TEMPO.CO, Jakarta - Jembatan Griya Gading, Sukapura, Jakarta Utara, rusak parah hingga nyaris ambruk. Badan jembatan yang menghubungkan Sukapura dengan Pegangsaan Dua itu melengkung ke bawah. Bila dilalui mobil pribadi dan truk, jembatan yang dibangun pada 1990-an itu bergetar keras.

Warga Sukapura mengatakan bila jembatan yang dibangun pada 1990-an itu tidak segera diperbaiki, maka mereka khawatir akan ambruk. "Memang sudah parah itu dan harus segera diperbaiki. Sudah lumayan lama juga rusaknya," ujar Edi Winoto, 68 tahun, warga Sukapura kepada Tempo, Jumat, 11 Oktober 2013.

Fajar, 24 tahun, mengakui bahwa jembatan yang nyaris amblas itu getarannya amat keras bila dilalui kendaraan. Motor lewat saja, kata dia, getarannya sudah bisa dirasakan di pinggir jembatan. "Keras banget, motor lewat aja jembatannya langsung getar. Enggak lucu kalau tiba-tiba pas lewat jembatan runtuh," ujar Fajar.

Ketua RW 10 Sukapura, Muhammad Juri, mengatakan jembatan Griya Gading adalah jembatan lama, sehingga amat layak diperbaiki total. "Kalau sekedar diaspal sih sudah pernah, tapi ini sekarang butuh perbaikan. Beberapa bulan terakhir ini rusaknya tambah parah," ujar Juri.

ISTMAN MP

Berita Terpopuler:
Sebut Tak Tahu Bunda Putri, Luthfi Dimarahi Hakim
Ditanya Soal Proyek, Airin: Terima Kasih!
Soal Calon First Lady, Prabowo: Tunggu Saja
SBY: Saya Bukan Pejabat Kacangan
Orang Dekat Gubernur Atut, Ratu Irma, Ditahan

Berita terkait

FBI Buka Penyelidikan Kriminal atas Runtuhnya Jembatan Baltimore

13 hari lalu

FBI Buka Penyelidikan Kriminal atas Runtuhnya Jembatan Baltimore

FBI mengatakan pada Senin pihaknya membuka penyelidikan kriminal atas runtuhnya jembatan Baltimore

Baca Selengkapnya

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

18 hari lalu

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

20 hari lalu

Kronologi Pemuda Demak Rusak Pagar Jembatan Agar Truk Sound Horeg Bisa Lewat

Pagar jembatan beton di Desa Babatan, Kecamatan Kebonagung, Demak, Jawa Tengah dirusak pemuda agar truk berisi sound system untuk takbiran bisa lewat.

Baca Selengkapnya

Sigit Sosiantomo Prihatin 85,88 Persen Jembatan Rusak di Jalan Nasional

28 hari lalu

Sigit Sosiantomo Prihatin 85,88 Persen Jembatan Rusak di Jalan Nasional

Kerusakan jembatan di jalan nasional dikhawatirkan akan mengganggu kelancaran dan keselamatan arus mudik.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Jembatan Termahal di Dunia

28 hari lalu

Inilah 5 Jembatan Termahal di Dunia

Jembatan merupakan infrastruktur penting sehingga pembangunannya dapat menghabiskan biaya yang mahal. Berikut sederet jembatan termahal di dunia.

Baca Selengkapnya

Inilah 5 Jembatan Terpanjang di Dunia

28 hari lalu

Inilah 5 Jembatan Terpanjang di Dunia

Jembatan Danyang-Kunshan Grand Bridge di China saat ini menjadi jembatan terpanjang di dunia. Panjanganya mencapai 164 kilometer.

Baca Selengkapnya

Top 3 Dunia: Dugaan WNI di Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Warga AS Tak Setujui Serangan Israel

31 hari lalu

Top 3 Dunia: Dugaan WNI di Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Warga AS Tak Setujui Serangan Israel

Top 3 dunia adalah Kemlu dalami dugaan adanya WNI di kapal penabrak di Baltimore, warga AS tak setuju serangan Israel, jenazah ABK WNI dipulangkan.

Baca Selengkapnya

5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

32 hari lalu

5 Hal Mengenai Kecelakaan di Jembatan Baltimore

Jembatan Francis Scott Key ditabrak Kapal Kargo Dali di sepanjang Interstate 695, Baltimore, Maryland pada Selasa, 26 Maret 2024

Baca Selengkapnya

WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

32 hari lalu

WNI Disebut Jadi Kapten Kapal Penabrak Jembatan Baltimore, Ini Penjelasan Kemlu

Kementerian Luar Negeri menjelaskan ihwal WNI yang disebut menjadi kapten kapal yang menabrak jembatan di Baltimore, Amerika Serikat.

Baca Selengkapnya

Tak Ada Korban WNI dalam Musibah Ambruknya Jembatan di Baltimore

32 hari lalu

Tak Ada Korban WNI dalam Musibah Ambruknya Jembatan di Baltimore

Kementerian Luar Negeri RI memastikan tak ada WNI dalam daftar korban musibah ambruknya jembatan di Baltimore

Baca Selengkapnya