Blusukan ala Jokowi Versi Musik Rap  

Reporter

Editor

Pruwanto

Rabu, 20 November 2013 11:10 WIB

Jokowi Hadiri Konser Metallica

TEMPO.CO, Jakarta - Sebuah video berdurasi 3 menit lebih 6 detik baru saja diunggah di kanal YouTube pada Rabu, 20 November 2013. Video resmi berjudul Blusukan oleh V_Anz Rapp ini sudah ditonton setidaknya 42 orang, termasuk Tempo. Namun versi tidak resminya sudah ditonton oleh ribuan orang.

Sesuai judulnya, video ini mengisahkan Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo yang hobi blusukan. Pada menit awal, sang vokalis mengambil lokasi di rumah dinas Jokowi, sapaan Gubernur, di Jalan Taman Suropati Nomor 7, Menteng, Jakarta Pusat. Adegan berlanjut di Balai Kota DKI Jakarta, Jalan Medan Merdeka Selatan. Di sana Jokowi terlihat sedang meladeni wartawan yang mencegatnya untuk sesi wawancara.

Scene berlanjut di lokasi-lokasi blusukan andalan Jokowi. Ada gambar ketika dia berada di Waduk Pluit, Jakarta Utara, dan kampung-kampung kumuh. Terlihat juga mantan Wali Kota Solo ini dikerubuti warga.

Video ini memandang agenda blusukan Jokowi dari sudut pandang wartawan. Hal ini terlihat dari liriknya yang kerap menyinggung dilema wartawan, seperti "sampai tidak makan karena takut ketinggalan".

Tak hanya itu, musik yang dibawakan dengan gaya rap ini pun menyinggung soal wartawan yang sering kecopetan saat liputan.

SYAILENDRA

Topik Terhangat
Penyadapan Australia | Gunung Meletus | Topan Haiyan | SBY Vs Jokowi | Dinasti Atut







Baca juga
Masalah Jakarta Pintar Versi Ahok
Ahok: Jakarta untuk Bisnis dan Korporat Saja
Disurati Istana, Jokowi Pindahkan Pohon Palem
Isu Penyadapan, SBY-Abbott Belum Saling Kontak
Dubes RI di Australia Pulang Bawa Koper Besar

Berita terkait

Massa Aksi May Day Bakar Baliho Jokowi dan Hakim MK Sebagai Bentuk Kekecewaan

49 menit lalu

Massa Aksi May Day Bakar Baliho Jokowi dan Hakim MK Sebagai Bentuk Kekecewaan

Peserta aksi Hari Buruh Internasional atau May Day membakar baliho bergambar Presiden Jokowi di kawasan Patung Arjuna Wijaya, Jakpus

Baca Selengkapnya

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

2 jam lalu

Terkini: Pendapatan Garuda Indonesia Kuartal I 2024 Melonjak, Sri Mulyani Kembali Bicara APBN untuk Transisi Energi

PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. mencatatkan pertumbuhan pendapatan di kuartal I 2024 ini meningkat hingga 18,07 persen dibandingkan kuartal I 2023.

Baca Selengkapnya

4 Lika-liku Perjalanan RUU DKJ Hingga Resmi Disahkan Presiden Jokowi

3 jam lalu

4 Lika-liku Perjalanan RUU DKJ Hingga Resmi Disahkan Presiden Jokowi

Pengesahan RUU DKJ ditandatangani Presiden Jokowi di Jakarta 25 April 2024 dan diundangkan di Jakarta pada tanggal yang sama oleh Mensesneg.

Baca Selengkapnya

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

3 jam lalu

Massa Aksi Hari Buruh Gagal Demo di Depan Istana, Presiden Jokowi Ada di Mana?

Demonstrasi memperingati Hari Buruh itu membawa dua tuntutan. Salah satunya tuntutan mencabut Omnibus Law UU Cipta Kerja.

Baca Selengkapnya

Harapan Jokowi dan Prabowo di Hari Buruh Internasional 2024

4 jam lalu

Harapan Jokowi dan Prabowo di Hari Buruh Internasional 2024

Jokowi dan Prabowo mengucapkan selamat Hari Buruh. Berikut harapan Presiden dan Presiden terpilih 2024-2029 itu.

Baca Selengkapnya

Bos Microsoft ke Indonesia, Investasi hingga Luhut Menjamin Keuntungan

10 jam lalu

Bos Microsoft ke Indonesia, Investasi hingga Luhut Menjamin Keuntungan

Presiden Jokowi menerima kunjungan kerja Chief Executive Officer Microsoft Satya Nadella di Istana Kepresidenan Jakarta, pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

11 jam lalu

CEO Microsoft Ketemu Jokowi Bahas Investasi Rp 14 Triliun, Ini Profil Satya Nadella

CEO sekaligus Chairman Microsoft Satya Nadella bertemu Jokowi, kemarin. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

12 jam lalu

Siapa Sosok David Tobing yang Gugat Rocky Gerung?

Rocky Gerung dinyatakan tidak bersalah dalam gugatan penghinaan presiden yang diajukan David Tobing. Bagaimana kilas baliknya?

Baca Selengkapnya

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

1 hari lalu

Ragam Pendapat Pakar Soal Komposisi Kabinet Prabowo-Gibran

Prabowo-Gibran diminta memperhatikan komposisi kalangan profesional dan partai politik dalam menyusun kabinetnya.

Baca Selengkapnya

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

1 hari lalu

Swasembada Gula dan Bioetanol, Kementerian BUMN Gabungkan Danareksa-Perhutani

Wakil Menteri Badan Usaha Milik Negara atau BUMN Kartika Wirjoatmodjo menjelaskan keterlibatan Kementerian BUMN dalam proyek percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya