Persib vs Persija, Jokowi: Urusan Ridwan dan Saya

Reporter

Kamis, 17 April 2014 23:03 WIB

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo dan Walikota Bandung Ridwal Kamil berjalan menuju bus wisata untuk berkeliling kota Bandung di balai kota, Bandung (17/4) TEMPO/Persiana Galih

TEMPO.CO, Bandung -- Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo belum memutuskan soal rencana berlangsungnya laga Persib Bandung melawan Persija Jakarta yang akan digelar di Stadion SI Jalak Harupat pada 8 Mei 2014. "Itu urusan saya dengan Wali Kota Ridwan," kata dia, saat ditemui di Balai Kota Bandung, Jalan Wastukencana, Bandung, Kamis, 17 April 2014.

Jokowi yang sempat kecewa dengan perilaku suporter Persija Jakarta The Jak Mania, mengatakan akan membahas perselisihan antara suporter kedua kubu ini secepatnya. "Nanti saja di pertemuan selanjutnya baru kami bahas," ujar Jokowi. Kekecewaan Jokowi terhadap The Jak, muncul akibat tragedi pelemparan air keras yang dilakukan para suporter Persija pada bus yang dinaiki pemain Persib.

Adapun sebelumnya, Wali Kota Bandung Ridwan Kamil sempat mengajak Jokowi untuk bermain bola di satu lapangan. Menurut Ridwan, aksinya itu merupakan upaya mendamaikan suporter kedua kubu yang dinilai sering bertingkai. Namun, hingga saat ini, rencana tersebut belum terwujud.

Semestinya, dalam jadwal main Liga Super Indonesia (LSI), Persija bermain di kandang Persib pada 22 Februari 2014 lalu. Namun, karena diprediksi kacau, Polisi Daerah Jawa Barat (Polda Jabar) tidak memberi izin berlangsungnya laga sengit itu. (Baca: Viking dan Jakmania Bersepakat Damai)

PERSIANA GALIH


Berita Lainnya:
2 Kali Juara, Simon Ungkap Rahasia Kebangkitannya
Gagal di Copa del Rey, Barcelona Catat Rekor Baru
Super Jet Bale Persembahkan Gelar Copa Del Rey

Berita terkait

Tiga Arahan Jokowi untuk Sinkronisasi Rencana Kerja Pemerintahan Prabowo-Gibran

36 menit lalu

Tiga Arahan Jokowi untuk Sinkronisasi Rencana Kerja Pemerintahan Prabowo-Gibran

Presiden Jokowi juga mengatakan RKP harus didasarkan pada hasil dengan memperhatikan return ekonomi yang dihasilkan.

Baca Selengkapnya

Kewarganegaraan Ganda Arcandra Tahar Pernah Jadi Persoalan, Jokowi Tunjuk sebagai Wakil Menteri ESDM

1 jam lalu

Kewarganegaraan Ganda Arcandra Tahar Pernah Jadi Persoalan, Jokowi Tunjuk sebagai Wakil Menteri ESDM

Eks Menteri ESDM, Arcandra Tahar tersangkut soal kewarganegaraan ganda hingga dicopot dari jabatan. Kkemudian diangkat Jokowi lagi jadi wakil menteri.

Baca Selengkapnya

Ini Pesan Jokowi ke Prabowo untuk Lanjutkan Program di Bidang Kesehatan

1 jam lalu

Ini Pesan Jokowi ke Prabowo untuk Lanjutkan Program di Bidang Kesehatan

Presiden Jokowi menyoroti urgensi peningkatan jumlah dokter spesialis di Indonesia. Apa pesan untuk pemimpin baru?

Baca Selengkapnya

Kepala Bappenas Sanjung Pemerintahan Jokowi: Ekonomi RI Stabil di Kisaran 5 Persen

1 jam lalu

Kepala Bappenas Sanjung Pemerintahan Jokowi: Ekonomi RI Stabil di Kisaran 5 Persen

Menteri PPN/Kepala Bappenas, Suharso Monoarfa menyanjung pemerintahan Presiden Jokowi karena pertumbuhan ekonomi RI stabil pada kisaran 5 persen.

Baca Selengkapnya

Presidential Club Bentukan Prabowo Bisa Buka Peluang Jokowi Cawe-cawe di Pemerintahan Mendatang?

14 jam lalu

Presidential Club Bentukan Prabowo Bisa Buka Peluang Jokowi Cawe-cawe di Pemerintahan Mendatang?

Adapun rencana membentuk Presidential Club diungkap oleh juru bicara Prabowo Subianto, Dahnil Anzar Simanjuntak.

Baca Selengkapnya

Respons DPR atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

14 jam lalu

Respons DPR atas Rencana Prabowo Bentuk Presidential Club

Anggota DPR Saleh Partaonan Daulay menilai perlu usaha dan kesungguhan dari Prabowo untuk menciptakan presidential club.

Baca Selengkapnya

Terkini Bisnis: Pemilik Sepatu Bata hingga Jokowi Minta Timbal Balik Ekonomi

14 jam lalu

Terkini Bisnis: Pemilik Sepatu Bata hingga Jokowi Minta Timbal Balik Ekonomi

Siapa pemilik merek sepatu Bata yang pabriknya tutup di Purwakarta?

Baca Selengkapnya

Habiburokhman Sebut Ide Prabowo Bikin Presidential Club Sudah Sejak 2014

15 jam lalu

Habiburokhman Sebut Ide Prabowo Bikin Presidential Club Sudah Sejak 2014

Prabowo disebut memiliki keinginan untuk secara rutin bertemu dengan para presiden sebelum dia.

Baca Selengkapnya

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

15 jam lalu

Jokowi Beri Dua Catatan di Rapat Evaluasi Mudik Lebaran 2024

Menteri Perhubungan Budi Karya mengatakan 242 juta masyarakat melakukan perjalanan mudik lebaran tahun ini.

Baca Selengkapnya

Dahnil Anzar Yakin Prabowo Bisa Cairkan Komunikasi Jokowi-Megawati-SBY

15 jam lalu

Dahnil Anzar Yakin Prabowo Bisa Cairkan Komunikasi Jokowi-Megawati-SBY

Dahnil menilai Prabowo punya kemampuan untuk menghubungkan mereka.

Baca Selengkapnya