Pegawai di Sekitar MK Antisipasi Putusan Hari Ini

Reporter

Editor

Rini Kustiani

Kamis, 21 Agustus 2014 02:57 WIB

Massa pendukung calon presiden Prabowo-Hatta membawa spanduk saat melakukan aksi demo di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, Jakarta, 6 Agustus 2014. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Sidang putusan Mahkamah Konstitusi tentang sengketa pemilu presiden akan dibacakan hari ini, Kamis 21 Agustus 2014. Pengerahan massa dari kedua kubu disebut mencapai puncaknya sehingga berpotensi ricuh.

Sejumlah perkantoran di kawasan Medan Merderka Barat, Jalan Thamrin dan Jalan Sudirman juga mengantisipasi potensi kerusuhan pasca-pembacaan putusan di MK. Huda Perdana Sitepu, seorang karyawan yang bekerja di kawasan Sudirman mengingat kembali saat dipulangkan lebih cepat ketika KPU mengumumkan hasil Pemilu Presiden pada Selasa, 22 Juli 2014.

"Waktu itu, pemberitahuan pulang cepat disampaikan pada hari H," kata Huda saat dihubungi Tempo, Rabu 20 Agustus 2014. Ketika hasil pemilu diumumkan, kantornya sudah membubarkan karyawan sejak pukul 15.00. Padahal waktu pulang adalah pukul 17.30 WIB.

Sama seperti pengumuman Pemilu Presiden, Huda menjelaskan, perusahaan biasanya akan memberitahu pengubahan jam kerja pada hari H, atau bertepatan dengan pembacaan putusan sengketa Pemilu Presiden, hari ini.

Begitu juga dengan Imaniuri Silaban, seorang event organizer, yang biasanya memiliki janji bertemu dengan kliennya di sekitar Jalan MH Thamrin. Menurut Ima -panggilan akrabnya, rencana meeting dengan klien di Grand Indonesia belum berubah.

Kalau ada potensi rusuh, biasanya HRD dari kantor akan menghimbau untuk mengubah lokasi meeting menghindari pusat. Namun, hingga saat ini belum ada himbauan apapun,” kata Ima.

MOYANG KASIH DEWIMERDEKA

Topik terhangat:
ISIS | Pemerasan TKI | Sengketa Pilpres | Pembatasan BBM Subsidi


Berita terpopuler lainnya:
Bandel, Ahok Punya Cara Jebak Uber App/Uber.com
Jokowi Ingin Makan Krupuk, Pengawal Melarang
Prabowo Minta Ibu-ibu Siapkan Dapur Umum

Berita terkait

Saat Hakim MK Pertanyakan Caleg PKB yang Cabut Gugatan ke PDIP

11 jam lalu

Saat Hakim MK Pertanyakan Caleg PKB yang Cabut Gugatan ke PDIP

Kuasa hukum mengaku mendapat informasi pencabutan itu dari kliennya saat sidang MK tengah berlangsung.

Baca Selengkapnya

PKB Ajukan Gugatan Sengketa Pileg karena Kehilangan Satu Suara di Halmahera Utara, Ini Alasannya

21 jam lalu

PKB Ajukan Gugatan Sengketa Pileg karena Kehilangan Satu Suara di Halmahera Utara, Ini Alasannya

Dalam sidang sengketa Pileg, PKB meminta KPU mengembalikan suara partainya yang telah dihilangkan.

Baca Selengkapnya

PPP Minta Dukungan PKB di Sidang Sengketa Pileg, Muhaimin Siapkan Ini

1 hari lalu

PPP Minta Dukungan PKB di Sidang Sengketa Pileg, Muhaimin Siapkan Ini

PPP menyatakan gugatan sengketa Pileg 2024 dilayangkan karena menilai ada kesalahan pencatatan suara di KPU.

Baca Selengkapnya

PPP Akui Rencana Pertemuan dengan Prabowo dalam Waktu Dekat

1 hari lalu

PPP Akui Rencana Pertemuan dengan Prabowo dalam Waktu Dekat

PPP mengkonfirmasi pihaknya akan menemui Prabowo Subianto usai pilpres 2024 selesai. Namun PPP menegaskan arah politiknya akan dibahas dalam Rapimnas.

Baca Selengkapnya

PPP Akan Bahas Arah Politik Pasca Pilpres 2024 dalam Rapimnas

1 hari lalu

PPP Akan Bahas Arah Politik Pasca Pilpres 2024 dalam Rapimnas

Pilpres 2024 baru saja selesai, PPP belum menentukan arah politiknya karena masih fokus untuk sengketa pileg di MK.

Baca Selengkapnya

Bagaimana Peluang PPP Lolos ke Senayan Berbekal Gugatan ke MK?

1 hari lalu

Bagaimana Peluang PPP Lolos ke Senayan Berbekal Gugatan ke MK?

Pengamat politik menanggapi mengenai peluang PPP mendapatkan kursi DPR RI lewat permohonan sengketa pemilu ke MK.

Baca Selengkapnya

Ketua MK Pertanyakan Perbedaan Tanda Tangan di Dokumen Pemohon Sengketa Pemilu

2 hari lalu

Ketua MK Pertanyakan Perbedaan Tanda Tangan di Dokumen Pemohon Sengketa Pemilu

Ketua MK Suhartoyo mengungkapkan ada tanda tangan berbeda dalam dokumen permohonan caln anggota DPD Riau.

Baca Selengkapnya

Gugat Hasil Pemilu ke MK, Caleg PAN Soroti Oligarki Partainya

2 hari lalu

Gugat Hasil Pemilu ke MK, Caleg PAN Soroti Oligarki Partainya

Caleg petahana DPR RI dari PAN, Sungkono, menyoroti oligarki dalam tubuh partainya lewat permohonan sengketa pileg.

Baca Selengkapnya

Sederet Fakta Sidang Perdana Sengketa Pileg di MK, Beda Posisi Anwar Usman dan Arsul Sani

2 hari lalu

Sederet Fakta Sidang Perdana Sengketa Pileg di MK, Beda Posisi Anwar Usman dan Arsul Sani

MK menggelar sidang perdana sengketa pileg DPR RI, DPRD provinsi, DPRD kabupaten atau kota, dan DPD RI hari ini. Berikut sederet faktanya.

Baca Selengkapnya

Ada Pemohon Sengketa Pileg Tak Hadir di MK, Saldi Isra: Berarti Tidak Serius

2 hari lalu

Ada Pemohon Sengketa Pileg Tak Hadir di MK, Saldi Isra: Berarti Tidak Serius

Hakim MK Saldi Isra menegur sejumlah pemohon sengketa pileg yang tidak hadir dalam sidang pada hari ini.

Baca Selengkapnya