Baru Direnovasi, Atap SDN Tebet Timur 11 Runtuh

Reporter

Minggu, 28 September 2014 13:56 WIB

Siswa sekolah Dasar Negeri 14 Malaka Sari melihat reruntuhan genteng yang ambruk diruang kelas meraka, di Duren Sawit, Jakarta (16/04) Ambruknya ruang kelas tersebut akibat pengeroposan atap sekolah. TEMPO/Dasril Roszandi

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Sekolah Dasar Negeri (SDN) Tebet Timur 11 Pagi, Jakarta Selatan, Boriyem mengatakan atap sekolahnya runtuh. Padahal sekolah ini baru direnovasi pada Desember 2012. "Saya tidak tahu kenapa bisa runtuh begini," katanya saat ditemui di SDN Tebet Timur 11, Ahad, 28 September 2014. (Baca: Atap Roboh, SD 011 Tebet Timur Terbakar).

Menurut Boriyem, saat itu atap sekolah direnovasi karena memang sudah tidak layak. Perbaikan juga dilakukan oleh pemborong pada kusen jendela, genteng, dan mengecat sebagian bangunan selama kurun waktu September-Desember 2012. "Pihak sekolah hanya menerima beres saja," ujarnya.

Namun Boriyem bersyukur, runtuhnya atap sekolah dan berujung kebakaran tidak terjadi pada hari belajar. Pada Senin, 29 September 2014, siswa-siswi SDN Tebet Timur 11 diharapkan hadir ke sekolah seperti biasa. "Kita akan melaksanakan doa bersama juga," ujar Boriyem.

Boriyem mengaku baru tahu sekolah yang dipimpinnya runtuh dan terbakar pada Sabtu, 27 September 2014, pukul 17.00 WIB. Saat tiba di lokasi, api sudah padam. Atap yang runtuh juga menimpa ruang kepala sekolah. "Untung, api tidak merambat ke sana, jadi berkas-berkas penting masih bisa diselamatkan." (Baca juga: Ribuan Sekolah di Kabupaten Bekasi Rusak)

Berdasarkan pantauan Tempo, atap yang runtuh menimpa Ruang Kelas I hingga Kelas V, termasuk Ruang Kepala Sekolah yang terletak di antara Ruang Kelas I dan Kelas II. Efek kebakaran paling parah terlihat di Ruang Kelas V, tempat api berasal, sebelum kemudian merambat ke Ruang Kelas IV. Ruang-ruang kelas berukuran 6 x 8 meter ini masih dipasangi garis polisi.

INDRI MAULIDAR

Berita Terpopuler
PPP: Amarah SBY Melengkapi Skenario
Dua Cara SBY Selamatkan Citra di UU Pilkada
Ramadhan: SBY Tak Pernah Instruksikan Walkout






Berita terkait

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

5 hari lalu

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

8 hari lalu

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?

Baca Selengkapnya

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

12 hari lalu

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

Kebakaran toko Saudara Frame & Galery di Mampang Prapatan Kamis kemarin mengakibatkan tujuh orang tewas

Baca Selengkapnya

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

13 hari lalu

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

Tujuh orang tewas dalam kebakaran ruko Saudara Frame dan Galery di Mampang Prapatan.

Baca Selengkapnya

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

14 hari lalu

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.

Baca Selengkapnya

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

14 hari lalu

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

14 hari lalu

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

15 hari lalu

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

Gedung lama bursa efek Denmark adalah gedung bersejarah, yang pucuk menaranya berbentuk empat ekor naga yang saling terjalin.

Baca Selengkapnya

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

17 hari lalu

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.

Baca Selengkapnya

Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

19 hari lalu

Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nabaan, didampingi jajaran instansi terkait, meninjau langsung lokasi Kebakaran Pajak Tarutung dan menemui para korban.

Baca Selengkapnya