Dokter Ragukan Pengakuan Kakek Bertelur  

Reporter

Jumat, 7 November 2014 18:13 WIB

TEMPO/Prima Mulia

TEMPO.CO, Jakarta - Pengakuan kakek Sinin alias Kong Naim bahwa dia sering mengeluarkan telur dari anusnya dinilai janggal. Pasalnya, tidak ada tanda-tanda luka atau bekas sesuatu yang keluar dari anusnya.

"Ayam pun kalau bertelur pasti merah duburnya. Apalagi manusia, pasti luka atau lecet. Disodomi pun pasti terlihat bekasnya, lha, ini tidak ada tanda-tanda seperti itu. Semuanya normal dan baik," kata Kepala Instalasi Gawat Darurat Rumah Sakit Umum Daerah Koja, Jakarta Utara, Dedi S, saat dihubungi, Jumat, 7 November 2014. (Baca:Ada Kakek Bertelur di Jakarta Utara).

Tak hanya itu, hasil media dan foto rontgen Kong Naim dinyatakan normal. Tak ada kejanggalan atau penyakit yang berbahaya dalam dirinya. Karena itu, Dedi meragukan pengakuan Kong Naim.

Pihak rumah sakit akan melakukan observasi selama dua hari terhadap kakek berusia 62 tahun itu. Dia akan dirawat di lantai 5 RSUD Koja. "Kami ingin tahu langsung, apa benar nanti dia bertelur. Kami pantengin nanti," ujarnya.

Sebelumnya, Kong Naim mengaku mulai "bertelur" pada 1998. Seingatnya, 202 telur telah dia keluarkan dari anusnya. Telur tersebut tampak seperti telur ayam kampung berwarna putih. Warga Penjaringan itu mengaku pernah merebus telurnya sendiri selama 15 menit. Namun telur itu kopong.

Dedi tak mau ambil risiko dengan menyimpan telur dari Kong Naim. Ia menyerahkan telur itu kepada Kepala Suku Dinas (Kasudin) Kesehatan Jakarta Utara Bambang Suheri. "Biar diurus Kasudin. Lagian, RSUD Koja tidak punya laboratorium untuk meneliti telur itu."



DEWI SUCI RAHAYU







Baca juga:
Jokowi Hapus Anggaran Promosi Kementerian
Owa Jawa Asal Inggris Dilepas di Gunung Tilu
Menkeu Kritik Kriminalisasi Penyidik Pajak
Menteri Sudirman Mengaku Sudah Lapor Kekayaan

Advertising
Advertising

Berita terkait

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

22 hari lalu

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

58 hari lalu

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

Bagaimana mekanisme penerapan tiket berbasis akun atau Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta?

Baca Selengkapnya

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

16 Februari 2024

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

Pengolahan sampah berbasis reduce-reuse-recycle atau yang populer disebut TPS 3R bisa mengolah sekitar 50 ton sampah per hari.

Baca Selengkapnya

Bapanas Bareng Hero Supermarket DKI Gelar Program Food Rescue

21 Februari 2023

Bapanas Bareng Hero Supermarket DKI Gelar Program Food Rescue

Bapanas bekerja sama dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dan Hero Supermarket meluncurkan program Food Rescue.

Baca Selengkapnya

PSI Soroti Setoran Deviden Jamkrida Jakarta yang Terus Turun

3 Agustus 2022

PSI Soroti Setoran Deviden Jamkrida Jakarta yang Terus Turun

PSI Jakarta mendorong Jamkrida Jakarta memanfaatkan penambahan modal dasar untuk memperbaiki kondisi perusahaan yang terkena dampak pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

KNPI Jakarta Desak Pemerintah Provinsi DKI Cabut Izin Usaha Holywings Indonesia

25 Juni 2022

KNPI Jakarta Desak Pemerintah Provinsi DKI Cabut Izin Usaha Holywings Indonesia

Sekretaris KNPI DKI Jakarta Muhammad Akbar Supratman, meminta Pemerintah Provinsi DKI Jakarta mencabut izin usaha Holywings.

Baca Selengkapnya

DKI Jakarta Tunggak Dana Operasional RT/RW 6 Bulan, Lurah: Akan Segera Dibayar

19 Juni 2022

DKI Jakarta Tunggak Dana Operasional RT/RW 6 Bulan, Lurah: Akan Segera Dibayar

DKI Jakarta segera membayarkan tunggakan dana operasional Rukun Tetangga dan Rukun Warga (RT/RW) selama enam bulan sejak Januari-Juni 2022.

Baca Selengkapnya

Catat Syarat Mudik Gratis Kementerian Perhubungan dan Pemprov DKI Jakarta

17 April 2022

Catat Syarat Mudik Gratis Kementerian Perhubungan dan Pemprov DKI Jakarta

Masyarakat yang ingin mudik gratis dengan Pemerintah Provinsi DKI Jakarta dapat membawa sepeda motor.

Baca Selengkapnya

Cari Mudik Gratis, Cek Lembaga Apa Saja yang Menyediakan dan Rutenya

17 April 2022

Cari Mudik Gratis, Cek Lembaga Apa Saja yang Menyediakan dan Rutenya

Ketahui apa syarat untuk mengikuti mudik gratis dari beberapa lembaga berikut.

Baca Selengkapnya

Stasiun Jatinegara Sampai Kantor Pusat Garuda Indonesia Jadi Cagar Budaya

8 Januari 2022

Stasiun Jatinegara Sampai Kantor Pusat Garuda Indonesia Jadi Cagar Budaya

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menetapkan 14 bangunan cagar budaya baru.

Baca Selengkapnya