Ahok Kocok Ulang Pejabat DKI, Ada Kampanye Hitam?  

Reporter

Kamis, 1 Januari 2015 05:06 WIB

Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok, Gubernur DKI Jakarta. TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama menantang seluruh Pegawai Negeri Sipil yang tak menerima kebijakannya menyusun ulang pejabat di Ibu Kota. Bagi PNS yang tak bisa menerima keputusan itu, kata Basuki, silakan untuk mengundurkan diri.

Basuki atau yang sapa disapa Ahok juga menjelaskan jika PNS yang tak senang dengan kebijakannya bisa silakan berkampanye untuk tidak memilihnya saat Pemilihan Kepala Daerah pada 2017. "Silakan kalian (PNS) kampanye hitam dengan menjual etnis untuk tak memilih saya pada Pilkada mendatang," ujarnya saat memberikan pengarahan pada Satuan Kerja Perangkat Daerah di Balai Kota, Rabu, 31 Desember 2014. (Baca: Indigo Ingatkan Ahok Soal Tahun Baru dan Gempa Jakarta)

Sebelumnya, Ahok mengatakan tak khawatir jika perombakan sekitar 6.000 pegawai itu mengundang perlawanan. Basuki menegaskan akan tetap melantik PNS dengan posisi yang baru pada tanggal 2 Januari 2015 mendatang.

PNS yang tak bisa menerima kebijakan, kata Ahok, juga dipersilakan untuk berdemo. Bahkan dia mempersilakan PNS yang menentang kebijakannya untuk mundur. "Silakan berhenti, tak apa-apa, biar fair," tuturnya. (Baca: Ahok Promosikan 3 Tertib di Depan Petinggi Polisi)

PNS yang tak bisa bekerja, Ahok mengimbuhkan, lebih baik diturunkan jabatannya daripada dipertahankan. "Lebih baik saya salah pilih orang dari pada memberikan kesempatan pada orang yang salah," ujar mantan Bupati Belitung Timur itu.

Ahok menuturkan jika dia hanya memiliki waktu untuk melakukan 5 kali rotasi pegawai hingga masa jabatannya habis pada Oktober 2017.

GANGSAR PARIKESIT

Berita Lain
Duka Air Asia, Ngunduh Mantu Raffi Ahmad Dikecam

Kadispenal Bantah Penemuan 40 Korban Air Asia

Bodi Air Asia Terbalik Tampak di Kedalaman 30 Meter

Setahun, Kapolri Empat Kali Diberhentikan Polantas








Berita terkait

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

10 jam lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

3 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

5 hari lalu

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

Kasus yang menjerat Galih Loss menambah daftar panjang kasus penistaan agama di Indonesia.

Baca Selengkapnya

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

18 hari lalu

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

34 hari lalu

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

Banjir melanda sebagian wilayah di DKI Jakarta kerap terjadi berulang kali. Berikut gaya gubernur DKI menyikapi banjir di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

34 hari lalu

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

Berikut sederet kasus penistaan agama yang dijatuhkan vonis untuk Ahok, Arya Wedakarna, dan terakhir Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun.

Baca Selengkapnya

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

48 hari lalu

81 Tahun Ma'ruf Amin, Berikut Jalan Politiknya dan Pernah Punya Story dengan Ahok

Ma'ruf Amin berusia 81 tahun pada 11 Maret ini. Berikut perjalanan politiknya hingga menjadi wapres, sempat pula berseteru dengan Ahok.

Baca Selengkapnya

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

52 hari lalu

Ramai Soal KJMU, Apa itu Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang Diinisiasi Ahok dan Diteruskan Anies Baswedan?

Ramai di media sosial soal Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul yang disebut diberhentikan sepihak oleh Pemprov DKI Jakarta. Apa beda KJMU dan KJP Plus?

Baca Selengkapnya

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

53 hari lalu

Jika Ahok Berminat Maju di Pilkada DKI Jakarta, Status Mantan Narapidana Bisa Mengganjalnya? Ini Kata UU Pilkada

Pengamat politik Adi Prayitno sebut nama Ahok dan Anies Baswedan masih kuat di Jakarta. Bagaimana dengan Ridwan Kamil?

Baca Selengkapnya

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

53 hari lalu

69 Tahun Deddy Mizwar, Perjalanan Karir Jenderal Nagabonar dari Aktor hingga Politisi

Menjadi politisi sambil tetap aktif dalam dunia film. Begini perjalanan Deddy Mizwar menapaki dua bidang yang berbeda tersebut.

Baca Selengkapnya