Ada Layanan Parkir Gratis di Kelapa Gading

Reporter

Kamis, 29 Januari 2015 05:05 WIB

Lahan parkir mobil di Jakarta. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO , Jakarta - Bank Mandiri dan Secure Parking Indonesia menggarap kerja sama pembayaran parkir dengan uang elektronik atau Mandiri e-money. Dalam tahap awal, Mandiri e-money dapat digunakan untuk membayar parkir di Mal Kelapa Gading dan La Piazza Kelapa Gading. (Baca: Desember, Kelapa Gading Gunakan Parkir Elektronik)

"Selanjutnya, Mandiri e-money dapat digunakan untuk membayar parkir di lebih dari 20 area parkir yang dikelola Secure Parking," kata Senior Executive Vice President Transaction Banking Bank Mandiri, Rico Usthavia Frans, Rabu 28 Januari 2015.



Untuk memberikan nilai lebih kepada pengguna Mandiri e-money, Secure Parking memberikan promosi berupa parkir gratis setiap hari Sabtu dan Minggu selama 1 bulan mulai tanggal 1 – 28 Februari 2015. Promosi ini berlaku untuk 1 jam pertama dan minimal lama parkir 2 jam. Rico mengatakan program ini diharapkan mampu menarik pengguna mandiri e-money untuk membayar parkir sehingga dapat meningkatkan transaksi. (Baca: Parkir Sabang Pakai Uang Elektronik, Jukir Bingung)

Menurut Rico kerja sama pembayaran parkir ini merupakan upaya untuk memperluas dan meningkatkan layanan Mandiri e-money. Layanan ini diharapkan bisa memudahkan masyarakat membayar parkir. “Sehingga dapat meningkatkan kenyamanan masyarakat,” kata Rico.

Selain untuk parkir, Mandiri e-money seperti kartu dan gelang e-money, e-Toll Card, Indomaret Card, Gaz Card, dan jenis lain dapat digunakan untuk bertransaksi di 918 merchant dengan jumlah outlet lebih dari 38 ribu. Merchant-merchant tersebut antara lain jalan tol, pembayaran bus (Transjakarta, Trans Jogja dan Batik Solo Trans), kereta (RaiLink Medan dan Jakarta Commuter Line), toko-toko ritel, pengisian bahan bakar, hingga arena rekreasi.



FERY F

Berita Terpopuler
KPK Rontok, Giliran Yusuf PPATK 'Diteror' DPR
'Jokowi, Dengarkan Kesaksian Ratna Mutiara'

Kasihan Jokowi: KPK Habis, Polisi-Jaksa Disetir...

Berita terkait

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

1 hari lalu

Misteri 2 Nama Calon Gubernur di Pilkada Jakarta dari PDIP

Eriko PDIP mengungkap masih ada 2 nama lain yang masuk bursa calon gubernur di Pilkada Jakarta 2024. Siapa mereka?

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa untuk Pilgub Jakarta dan Sumut dari PDIP, Bagaimana Peluangnya?

1 hari lalu

Ahok Masuk Bursa untuk Pilgub Jakarta dan Sumut dari PDIP, Bagaimana Peluangnya?

PDIP menyatakan bisa saja terjadi kejutan dalam bursa bakal calon Pilgub Jakarta.

Baca Selengkapnya

PDIP Siapkan 8 Nama di Pilkada Jakarta Ada Risma hingga Ahok: Berpeluang Muncul Kejutan

1 hari lalu

PDIP Siapkan 8 Nama di Pilkada Jakarta Ada Risma hingga Ahok: Berpeluang Muncul Kejutan

PDIP menyebutkan ada 8 nama seperti Tri Rismaharini hingga Basuki Tjhaja Purnama atau Ahok masuk ke dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Radar PDIP untuk Pilkada Sumut 2024, Lawan Bobby Nasution?

1 hari lalu

Ahok Masuk Radar PDIP untuk Pilkada Sumut 2024, Lawan Bobby Nasution?

PDIP mengatakan Ahok masuk radar untuk Pilkada Sumut 2024.

Baca Selengkapnya

Ingin Lanjutkan Program Ahok di Belitung Timur, Caleg Terpilih PDIP ini Akan Maju Jadi Cabup

2 hari lalu

Ingin Lanjutkan Program Ahok di Belitung Timur, Caleg Terpilih PDIP ini Akan Maju Jadi Cabup

Afa mengatakan keikutsertaannya dalam Pilkada Belitung Timur terinspirasi dan diklaim mendapat dukungan dari Ahok.

Baca Selengkapnya

Adik Ahok Fifi Lety Indra Siap Maju di Pilkada Belitung Timur 2024

3 hari lalu

Adik Ahok Fifi Lety Indra Siap Maju di Pilkada Belitung Timur 2024

Adik Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok, Fifi Lety Indra menyatakan siap maju dalam Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Belitung Timur 2024.

Baca Selengkapnya

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

3 hari lalu

Pilkada DKI, Deretan Nama-Nama Baru hingga Peluang Ridwan Kamil

Belakangan tersorot nama-nama baru, ada Dharma Pongrekun dan Haris Azhar

Baca Selengkapnya

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

5 hari lalu

Sandiaga Sebut Duet Ahok-Anies Sebagai Dream Team, tapi Terganjal UU

Ahok-Anies santer disebut bakal disandingkan dalam Pilgub DKI. Namun, duet keduanya bakal melanggar UU Pilkada.

Baca Selengkapnya

Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

5 hari lalu

Ahok-Anies Mustahil Bersama di Pilgub Jakarta 2024, Ini Aturannya

Ini aturan yang menghambat duet Ahok-Anies di Pilgub Jakarta

Baca Selengkapnya

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

6 hari lalu

Respons Internal PDIP Soal Peluang Duet Ahok-Anies di Pilkada Jakarta 2024

Politikus PDIP menyebut Ahok dan Anies berasal dari akar rumput yang berbeda.

Baca Selengkapnya