Kebakaran, Wisma Kosgoro Jadi Topik Paling Tren di Twitter

Reporter

Selasa, 10 Maret 2015 09:15 WIB

Seorang petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan kebakaran di Wisma Kosgoro, Jakarta Pusat, 9 Maret 2015. Peristiwa kebakaran ini terjadi di lantai 16 hingga lantai 18 dari 20 lantai. TEMPO/Imam Sukamto

TEMPO.CO, Jakarta - Kebakaran masih melanda Wisma Kosgoro yang terletak di Jalan M.H. Thamrin, Jakarta Pusat, pada Senin malam, 9 Maret 2015, hingga Selasa pagi ini, 10 Maret 2015. Api melahap lantai 16 hingga 20 sejak pukul 18.00 WIB, Senin malam, 9 Maret 2015. Pada pukul 23.00 WIB, pemadam kebakaran sempat berhasil memadamkan api.

Namun, Selasa pagi, api kembali muncul di lantai 19 dan 20. Pemadam kebakaran pun menambahkan skylift untuk menjinakkan api. Peristiwa Wisma Kosgoro ini pun mendapat perhatian dari netizen di Twitter sehingga menjadi trending topic Indonesia.

"Hari ini diawali dengan bahasan wisma kosgoro yang masih belum padam #wismakosgoro," cuit @dinnidini, Selasa, 10 Maret 2015. "Good luck for damkar DKI, 65 di Wisma Kosgoro, kalian ruaaaarrrr biasaaaaaaa, always fight," cuit akun @Omeshamung.

Beberapa netizen menyertakan gambar para karyawan yang sedang menyaksikan kobaran api tersebut. Netizen Dewanto Samodro pun mempertanyakan sistem pengendalian api gedung.

"Kebakaran Wisma Kosgoro dari kemarin kok belum padam juga? Bukankah gedung punya sistem pengendalian api utk membantu pemadam? Berfungsikah?" cuitnya.

Traffic Management Control (TMC) Kepolisian Daerah Metro Jaya menyatakan akibat penanganan kebakaran di Wisma Kosgoro, lalu lintas di sekitar Jalan M.H. Thamrin terpantau padat.

"Api masih berkobar di lokasi kebakaran Wisma Kosgoro Jl. MH. Thamrin," cuit akun resmi @TMPoldaMetro,

DEWI SUCI RAHAYU

Berita terkait

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

3 hari lalu

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

6 hari lalu

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?

Baca Selengkapnya

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

9 hari lalu

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

Kebakaran toko Saudara Frame & Galery di Mampang Prapatan Kamis kemarin mengakibatkan tujuh orang tewas

Baca Selengkapnya

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

10 hari lalu

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

Tujuh orang tewas dalam kebakaran ruko Saudara Frame dan Galery di Mampang Prapatan.

Baca Selengkapnya

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

11 hari lalu

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.

Baca Selengkapnya

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

11 hari lalu

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

11 hari lalu

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

12 hari lalu

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

Gedung lama bursa efek Denmark adalah gedung bersejarah, yang pucuk menaranya berbentuk empat ekor naga yang saling terjalin.

Baca Selengkapnya

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

15 hari lalu

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.

Baca Selengkapnya

Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

16 hari lalu

Nikson Nababan Tinjau lokasi Kebakaran Pajak Tarutung

Bupati Tapanuli Utara, Nikson Nabaan, didampingi jajaran instansi terkait, meninjau langsung lokasi Kebakaran Pajak Tarutung dan menemui para korban.

Baca Selengkapnya