Sebanyak 400 Ribu Pengunjung Padati TMII Selama Libur Lebaran

Senin, 25 Juni 2018 15:20 WIB

Pengunjung bersepeda di depan Wahana SnowBay Waterpark, kompleks Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur, 17 Desember 2015. Dok.TEMPO/M. Iqbal Ichsan

TEMPO.CO, Jakarta - Selama libur Lebaran 2018, yakni 15 - 24 Juni 2018, sebanyak 403.728 orang mengunjungi tempat wisata Taman Mini Indonesia Indah (TMII).

"Target dari tanggal 15 sampai 1 Juli 2018 400 ribu pengunjung, tapi tanggal 24 Juni sudah terpenuhi," ujar Ketua Panitia Lebaran TMII Diono saat dihubungi Tempo, Senin, 25 Juni 2018.

Baca: Kereta Gantung Masih Jadi Wahana Terfavorit di TMII

Sepanjang masa liburan tersebut, pengunjung paling banyak datang pada Ahad, 17 Juni 2018, atau sehari setelah Lebaran. Di hari itu, jumlah pengunjung mencapai 74 ribu orang.

Sedangkan untuk jumlah kunjungan terendah selama libur Lebaran terjadi pada Jumat, 22 Juni 2018. Pada hari itu, jumlah pengunjung hanya mencapai 12 ribu orang.

Baca: Libur Lebaran 2018, Pengunjung Ancol 82 Ribu dan TMII 62 Ribu

Selama libur Lebaran dan HUT Jakarta hingga 1 Juli nanti, TMII akan menampilkan kesenian daerah seperti jajangkungan, reog, sisingaaan, dan kendang belek di anjungan daerah.

Advertising
Advertising

"Kalau khusus kemarin, ada penampilan Sagita Asolole dan hiburan rakyat lainnya yang tetap mempertahankan kearifan lokal," ujar dia.

Diono mengatakan masyarakat yang datang sebelum tanggal 1 Juli masih bisa menikmati hiburan-hiburan khas daerah tersebut. Selain hiburan itu, saat ini di TMII sedang populer hiburan mancing buaya besar sepanjang lima meter di Taman Reptil.

Berita terkait

Prabowo Tinggalkan Tamu Asing Demi Hadiri HUT Adik Tien Soeharto

4 hari lalu

Prabowo Tinggalkan Tamu Asing Demi Hadiri HUT Adik Tien Soeharto

Presiden terpilih Prabowo Subianto menghadiri acara ulang tahun ke-87 adik Tien Soeharto, Siti Hardjanti Wismoyo, di TMII hari ini.

Baca Selengkapnya

Kawah Ijen Tutup Akhir April dan Awal Mei 2024

4 hari lalu

Kawah Ijen Tutup Akhir April dan Awal Mei 2024

Dengan meningkatnya jumlah pengunjung selama masa liburan, tekanan terhadap lingkungan alam Kawah Ijen juga meningkat.

Baca Selengkapnya

Alasan Gunung Bromo Ditutup Sementara di Akhir April 2024

7 hari lalu

Alasan Gunung Bromo Ditutup Sementara di Akhir April 2024

Gunung Bromo akan ditutup sementara mulai dari 25 April 2024

Baca Selengkapnya

Sebelum Pulang ke Korea Selatan, Pemain Red Sparks Sempat Diajak Berkeliling TMII

8 hari lalu

Sebelum Pulang ke Korea Selatan, Pemain Red Sparks Sempat Diajak Berkeliling TMII

Para pemain klub bola voli Red Sparks sempat diajak berkeliling mengenal ragam budaya Indonesia di Taman Mini Indonesia Indah (TMII) Jakarta.

Baca Selengkapnya

Evaluasi Angkutan Lebaran 2024, MTI Minta Pemerintah Lakukan Pengawasan Angkutan Gelap

9 hari lalu

Evaluasi Angkutan Lebaran 2024, MTI Minta Pemerintah Lakukan Pengawasan Angkutan Gelap

Wakil Ketua MTI Djoko Setijowarno memaparkan catatan evaluasi transportasi selama momentum Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

Lebaran 2024, Jumlah Penumpang Pesawat di 20 Bandara AP II Tembus 4,07 Juta Orang

9 hari lalu

Lebaran 2024, Jumlah Penumpang Pesawat di 20 Bandara AP II Tembus 4,07 Juta Orang

Jumlah pergerakan penumpang di 20 bandara yang dikelola PT AP II pada periode angkutan lebaran 2024 mencapai 4,07 juta orang.

Baca Selengkapnya

Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

9 hari lalu

Wahana di TMII, Telah Disediakan Angkutan Wara-Wiri Untuk Keliling Taman Mini Indonesia Indah

Taman Mini Indonesia Indah (TMII) berusia 49 tahun, suatu kawasan taman wisata bertema budaya Indonesia di Jakarta Timur. Ada apa saja di sana?

Baca Selengkapnya

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

9 hari lalu

4 Tips Tingkatkan Performa Setelah Libur Lebaran

Simak tips meningkatkan semangat bekerja setelah libur lebaran agar kamu lebih fresh.

Baca Selengkapnya

Wisata Bahari Kejawanan Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan saat Libur Lebaran di Cirebon

9 hari lalu

Wisata Bahari Kejawanan Paling Banyak Dikunjungi Wisatawan saat Libur Lebaran di Cirebon

Selama 11-15 April di libur Lebaran, ada lebih dari 50 ribu wisatawan yang berkunjung ke Kota Cirebon.

Baca Selengkapnya

Operasi Ketupat Candi 2024 Polda Jawa Tengah: 533 Kecelakaan, 20 Orang Tewas

9 hari lalu

Operasi Ketupat Candi 2024 Polda Jawa Tengah: 533 Kecelakaan, 20 Orang Tewas

Polda Jawa Tengah menggelar Operasi Ketupat Candi 2024 selama masa libur lebaran. Kecelakaan Bus Rosalia Indah jadi kasus yang menonjol.

Baca Selengkapnya