Bahas Sejarah Lapangan Banteng, Ahok Akan Beri Kejutan

Rabu, 25 Juli 2018 08:45 WIB

Suasana proyek revitalisasi kompleks Monumen Pembebasan Irian Barat di Lapangan Banteng, Jakarta, 9 April 2018. Revitalisasi yang ditargetkan selesai akhir April 2018 tersebut meliputi pembangunan kolam air mancur dan tempat duduk luar ruang seperti "amphitheater" agar pengunjung bisa menikmati pertunjukan air mancur. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Mantan Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok di akun media sosial Instagramnya berjanji akan memberi kejutan pada tanggal 16 Agustus 2018 dengan tagar #KokAhokKepikiran. Kejutan berkaitan dengan Lapangan Banteng di Jakarta Pusat yang dijadwalkan diresmikan revitalisasinya malam ini.

“Kok lapangan banteng? Memang ada apa di lapangan banteng? Pastinya ada Monumen Patung Pembebasan Irian Barat” ujar akun Instagram @BasukiBTP yang dikutip Tempo, Rabu 25 Juli 2018.
Baca : RPTRA Kalijodo Peninggalan Ahok Terbengkelai, Ini Kata Sandiaga

Seperti diketahui ide pembuatan Patung Pembebasan Irian Barat itu berasal dari Presiden Soekarno. Patung berbobot delapan ton divisualisasi oleh seniman Henk Ngantung. “Diresmikan pada tanggal 17 agustus 1963“ ucap akun instagram @Basuki BTP itu.

Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok. TEMPO/Subekti

Dia juga menjelaskan bahwa pengerjaan dilakukan oleh tim pematung keluarga area Yogyakarta. Tim ini di bawah pimpinan Edhi Sunarso.

Patung ini dibuat dari bahan perunggu dan dikerjakan oleh tim pematung keluarga area Yogyakarta di bawah pimpinan Edhi Sunarso. “Lama pembuatan patung ini adalah 1 tahun” tuturnya.

Tentunya peninggalan sejarah berharga ini harus kita jaga dan lestarikan. Di akun itu Ahok meminta masyarakat bersabar menunggu kejutan pada 16 Agustus 2018. Menurutnya , monumen di Lapangan Banteng dibuat sebagai pengingat bahwa Bangsa Indonesia pernah melawan Barat dan Sekutu dengan hebat.

Berita terkait

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

47 menit lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

18 jam lalu

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

Timnas AMIN dibubarkan pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

1 hari lalu

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

Anies Baswedan mengatakan bakal jeda sebentar dari urusan politik setelah Tim Pemenangan Nasional Anies-Muhaimin (Timnas AMIN) dibubarkan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

1 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

Mantan capres nomor urut 01 Anies Baswedan menanggapi absennya Ketum Partai Nasdem Surya Paloh dalam acara pembubaran Timnas Amin.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

1 hari lalu

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar alias Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Berikut sederet faktanya.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

2 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

2 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

2 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Cak Imin dan Petinggi Partai Koalisi Hadiri Silaturahmi Timnas Amin di Rumah Anies

2 hari lalu

Cak Imin dan Petinggi Partai Koalisi Hadiri Silaturahmi Timnas Amin di Rumah Anies

Mantan cawapres nomor urut 01, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, mendatangi kediaman Anies Baswedan di Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya