Anies Luncurkan 32 Stasiun Pengisian Daya Ponsel Tenaga Surya

Selasa, 14 Agustus 2018 22:38 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mencoba mengisi daya telepon genggam pada solar charging station di Monas, Selasa, 14 Agustus 2018. Pemprov DKI Jakarta bekerja sama dengan PT Berau Coal menyediakan 32 stasiun pengisian listrik bertenaga surya (solar charging dtation) untuk memenuhi kebutuhan sarana di 14 venue pertandingan dan latihan Asian Games 2018. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meluncurkan 32 stasiun pengisian daya ponsel atau charging station bertenaga surya, Selasa 14 Agustus 2018. Peluncuran dilakukan secara simbolik di kawasan Monumen Nasional atau Monas.

Baca: Transjakarta Layani Wisata Atlet Asian Games, Ini Daftar Rutenya

Anies Baswedan menerangkan, selain Monas, charging station juga ditempatkan di beberapa taman di Jakarta dan kawasan venue pertandingan Asian Games 2018. Seluruh charging station itu bukan sekadar penyediaan fasilitas bagi masyarakat, melainkan untuk kampanye energi.

"Yang tidak kalah penting ini adalah kampanye kesadaran tentang perlunya menggunakan energi terbarukan," ujar Anies Baswedan.

Menurut Anies, Indonesia sebagai negeri tropis diuntungkan dengan kehadiran sinar matahari sepanjang tahun. Tenaga surya itu harusnya bisa dimanfaatkan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat, salah satunya untuk charging station.

Baca:
LRT Jakarta Batal Buat Asian Games, Ahok Belum Dikabari


Anies Baswedan berharap, para pelaku usaha dan industri rumah tangga sudah mulai melirik potensi sumber listrik terbarukan itu. Seperti yang dilakukan oleh PT Berau Coal bekerja sama dengan PT Surya Utama Nuansa. "Maka kami apresiasi Berau Coal," katanya.


Advertising
Advertising

Berita terkait

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

11 menit lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

17 jam lalu

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

Timnas AMIN dibubarkan pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

1 hari lalu

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

Anies Baswedan mengatakan bakal jeda sebentar dari urusan politik setelah Tim Pemenangan Nasional Anies-Muhaimin (Timnas AMIN) dibubarkan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

1 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

Mantan capres nomor urut 01 Anies Baswedan menanggapi absennya Ketum Partai Nasdem Surya Paloh dalam acara pembubaran Timnas Amin.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

1 hari lalu

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar alias Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Berikut sederet faktanya.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

1 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

1 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

2 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Cak Imin dan Petinggi Partai Koalisi Hadiri Silaturahmi Timnas Amin di Rumah Anies

2 hari lalu

Cak Imin dan Petinggi Partai Koalisi Hadiri Silaturahmi Timnas Amin di Rumah Anies

Mantan cawapres nomor urut 01, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, mendatangi kediaman Anies Baswedan di Lebak Bulus, Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya