BKD Jakarta Tegaskan Telah Pecat 27 PNS Koruptor

Reporter

Zara Amelia

Editor

Suseno

Selasa, 18 September 2018 19:50 WIB

Ilustrasi Korupsi

TEMPO.CO, Jakarta – Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Jakarta menegaskan telah memberhentikan 27 PNS koruptor sepanjang 2017-2018. Mereka yang dipecat itu adalah pegawai yang telah dinyatakan terbukti melakukan korupsi oleh pengadilan.

Simak: Cerita Ahok Soal Adu Ilmu dengan PNS Koruptor

“PNS yang diberhentikan dengan tidak hormat karena kasus korupsi ada 27 orang dan yang masih dalam proses ada tiga orang,” ucap kata Pelaksana Tugas (Plt) Kepala BKD DKI Jakarta Budihastuti, Selasa, 18 September 2018.

Menurut Budihastuti, tiga pegawai yang masih proses verbal itu tengah menunggu keputusan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Sebab surat pemberhentian harus ditandatangani Anies. “SK-nya belum jadi,” ucap Budihastuti.

Budihastuti menegaskan, pegawai yang terlibat korupsi pasti akan diberhentikan setelah ada keputusan pengadilan yang memiliki kekuatan hukum tetap dan mengikat (inkracht). Jika pegawai yang bersangkutan menempuh langkah hukum seperti banding atau kasasi, pemecatan belum bisa dilakukan.

“Kalau belum inkracht, PNS diberhentikan sementara,” kata Budihastuti. Saat ini jumlah pegawai DKI yang diberhentikan sementara karena diduga terlibat korupsi, jumlahnya 21 orang. "Gaji mereka dipotong hingga 50 persen.”

Penegasan Budihastuti ini sebagai tanggapan atas pernyataan Deputi Bidang Pengawasan dan Pengendalian Badan Kepegawaian Nasional (BKN) I Nyoman Arsa yang menyebut ada 52 PNS kuroptor di DKI Jakarta yang masih aktif bekerja. Jumlah itu paling banyak dibandingkan dengan pemerintah daerah lain di Indonesia.

Berita sebelumnya: BKN Sebut Pemprov DKI Paling Banyak Pekerjakan PNS Koruptor

Budihastuti mengatakan telah menelusuri data PNS koruptor yang dimiliki BKN itu. “Ini kami sedang cek ke BKN, jangan-jangan itu termasuk data-data yang sebelum-sebelumnya, kan bisa saja,” kata Budihastuti.

Berita terkait

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

7 hari lalu

Ketua DPRD DKI Jakarta Dorong Pembangunan Rusun Mix Use Development

Ketua DPRD DKI Prasetyo Edi Marsudi mengatakan pembangunan rumah susun dapat mengatasi daerah kumuh di Jakarta.

Baca Selengkapnya

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

8 hari lalu

AHY Gambarkan Nasib Jakarta setelah IKN Beroperasi

Menteri Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan gambaran kondisi Jakarta setelah IKN beroperasi sebagai ibu kota negara.

Baca Selengkapnya

Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

8 hari lalu

Riwayat Jakarta dari Berstatus Ibu Kota Negara DKI Jakarta Kemudian Hanya Daerah Khusus Jakarta

Sejak abad ke-16, Kota Jakarta telah mengalami berbagai perubahan dan perkembangan hingga secara resmi berubah menjadi DKI Jakarta, terakhir DKJ.

Baca Selengkapnya

KPK Pecat 66 Pegawai Pelaku Pungli di Rutan

9 hari lalu

KPK Pecat 66 Pegawai Pelaku Pungli di Rutan

KPK telah menyerahkan Surat Keputusan Pemberhentian kepada 66 pegawai yang terbukti melakukan pelanggaran pemerasan atau pungli di Rutan KPK.

Baca Selengkapnya

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

9 hari lalu

Ketua DPRD DKI Singgung Pemprov dalam Atasi Masalah Jakarta: Program Kurang Maksimal akan Saya Coret

DPRD DKI menyinggung program Pemprov DKI untuk mengatasi banjir dan kemacetan, salah satunya sumur resapan.

Baca Selengkapnya

Kata Anggota DPRD soal Dinas Dukcapil DKI Jakarta akan Hapus NIK Nonaktif

10 hari lalu

Kata Anggota DPRD soal Dinas Dukcapil DKI Jakarta akan Hapus NIK Nonaktif

Dukcapil DKI Jakarta telah mengumumkan bahwa sebanyak 92.432 NIK akan dinonaktifkan karena berbagai faktor.

Baca Selengkapnya

Bank DKI Setor Dividen Sebesar Rp 326,4 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

13 hari lalu

Bank DKI Setor Dividen Sebesar Rp 326,4 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

Bank DKI menyumbang dividen terbesar bagi Provinsi DKI Jakarta, jumlahnya mencapai Rp 326,44 miliar.

Baca Selengkapnya

Sampah di Jakarta, Sebelum dan Setelah Lebaran

15 hari lalu

Sampah di Jakarta, Sebelum dan Setelah Lebaran

DLH DKI Jakarta mengangkut sampah yang dilakukan selama periode tujuh hari sebelum hingga hari kedua Lebaran 2024

Baca Selengkapnya

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

16 hari lalu

Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

Berdasarkan pantauan pada pukul 05.35 WIB, indeks kualitas udara (AQI) di Jakarta berada di angka 151.

Baca Selengkapnya

BMKG: Jakarta Selatan dan Timur Berpotensi Hujan dan Angin Kencang pada Senin Sore

18 hari lalu

BMKG: Jakarta Selatan dan Timur Berpotensi Hujan dan Angin Kencang pada Senin Sore

BMKG memprakirakan seluruh wilayah DKI Jakarta berawan pada pagi hari.

Baca Selengkapnya