Harapan Bupati Bogor: Kebun Raya Cibinong Saingi Kebun Raya Bogor

Sabtu, 23 Februari 2019 07:45 WIB

Seorang pengunjung melihat papan nama anggrek raksasa yang berada di Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, 2 Maret 2016. Anggrek langka dan terbesar di dunia ini hanya akan mekar setiap 2-4 tahun sekali selama satu hingga dua bulan saat musim penghujan. TEMPO/Lazyra Amadea Hidayat

TEMPO.CO, Bogor -Bupati Bogor, Ade Yasin berharap proses pembangunan Kebun Raya Cibinong dapat segera terlaksana.

“Mudah-mudahan dalam satu tahun ke depan bisa selesai, ini bisa menjadi potensial untuk lokasi wisata,” kata Ade di Pendopo Bupati, Jumat 22 Februari 2019.
Baca : Begini Bupati dan Wakil Bupati Bogor Sikapi Perbedaan di Pilpres 2019

Ade mengatakan, proyek pembangunan Kebun Raya Cibinong merupakan proyek kerjasama antara Pemkab Bogor dengan LIPI.

“Peran pemkab membantu di bidang infrastruktur salah satunya jalan akses,” kata Ade.

Selain itu, lanjut Bupati, pihaknya juga mengusulkan agar Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) bisa turut mengelola kebun raya cibinong bekerjasama dengam LIPI.

Advertising
Advertising

“Saya usulkan, kita kan punya BUMD yang bergerak di bidang pariwisata, mudah-mudahan ada kerjasama untuk operasionalnya. Kalau LIPI kan lebih ke penelitian dan isi kebun raya.

Ade mengatakan, tak kalah luas dengan Kebun Raya Bogor, Kebun Raya Cibinong rencananya akan memiliki luas kurang lebih 60 hektare.

Simak juga :
Kabar Gembira Pegawai Honorer, Ini Kuota PPPK di Kabupaten Bogor

Lebih jauh Ade mengatakan, kerjasama antara pemkab bogor dengan LIPI terkait pembangunan Kebun Raya Cibinong ditandatangani pada Kamis 21 Februari 2019.

“Kita sudah sepakat untuk bekerjasama tentang penelitian, pengembangan, pemanfaatan ilmu pengetahuan dan teknologi serta penataan dan pemanfaatan kawasan Cibinong Science Botanical Garden,” demikian Bupati Bogor Ade Yasin..

Berita terkait

Rekreasi Hemat, Kulineran Mantap di Bogor Bersama Traveloka

16 hari lalu

Rekreasi Hemat, Kulineran Mantap di Bogor Bersama Traveloka

Tersedia promo liburan hingga Rp 2 juta khusus liburan ke Jabodetabek

Baca Selengkapnya

Libur Lebaran, Pengunjung Kebun Raya Bogor Tembus 10 Ribu dalam Sehari

20 hari lalu

Libur Lebaran, Pengunjung Kebun Raya Bogor Tembus 10 Ribu dalam Sehari

Pengunjung Kebun Raya Bogor, Jawa Barat, saat lebaran atau libur Idul Fitri 1445 Hijriah mengalami lonjakan signifikan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Pujian AHY pada IKN yang Pernah Dia Kritik, Jokowi Tanggapi Rencana Penyusunan Kabinet Prabowo

29 Februari 2024

Terkini: Pujian AHY pada IKN yang Pernah Dia Kritik, Jokowi Tanggapi Rencana Penyusunan Kabinet Prabowo

Terkini: Deretan pujian AHY pada IKN yang dulu pernah dia kritik, tanggapan Presiden Jokowi pada rencana penyusunan kabinet Prabowo.

Baca Selengkapnya

Dipimpin Aguan, Konsorsium Nusantara Bersama Djarum dan Wings Bangun Kebun Raya di IKN

29 Februari 2024

Dipimpin Aguan, Konsorsium Nusantara Bersama Djarum dan Wings Bangun Kebun Raya di IKN

Konsorsium Nusantara yang dipimpin Aguan akan membangun kebun raya di IKN bersama Djarum dan Wings.

Baca Selengkapnya

Kebun Raya IKN Dibangun Pakai Donasi Perusahaan, Sumbangan via OSS

27 Februari 2024

Kebun Raya IKN Dibangun Pakai Donasi Perusahaan, Sumbangan via OSS

Otorita Ibu Kota Nusantara atau Otorita IKN menyebut rencana pembangunan kebun raya atau botanical garden di IKN masih dalam pembahasan sistem donasi.

Baca Selengkapnya

Kisah Pohon Jodoh di Kebun Raya Bogor yang Dikunjungi Sri Mulyani saat Valentine, Ada Sejak 1866

17 Februari 2024

Kisah Pohon Jodoh di Kebun Raya Bogor yang Dikunjungi Sri Mulyani saat Valentine, Ada Sejak 1866

Karena kemiripan penampilan antara dua jenis pohon tersebut, masyarakat menyebutnya sebagai Pohon Jodoh.

Baca Selengkapnya

Terkini: Sri Mulyani di Tengah Santer Isu Mundur, Bos Antam Bersyukur Crazy Rich Surabaya Budi Said Tersangka

24 Januari 2024

Terkini: Sri Mulyani di Tengah Santer Isu Mundur, Bos Antam Bersyukur Crazy Rich Surabaya Budi Said Tersangka

Terkini: Bagaimana Sri Mulyani di tengah santer isu mundur sebagai menteri, bos Antam bersyukur crazy rich Surabaya Budi Said tersangka.

Baca Selengkapnya

Tingkat Kepuasan terhadap Kinerja Pemerintah Kabupaten Bogor Dinilai Anjlok

12 Januari 2024

Tingkat Kepuasan terhadap Kinerja Pemerintah Kabupaten Bogor Dinilai Anjlok

Survei yang disebut memberikan skor tingkat kepuasan untuk kinerja Pemerintah Kabupaten Bogor itu dipertanyakan subyektivitasnya.

Baca Selengkapnya

Baru Dilantik, Penjabat Bupati Bogor Ini Ditunggu Permasalahan dari Jalur Puncak sampai Parungpanjang

30 Desember 2023

Baru Dilantik, Penjabat Bupati Bogor Ini Ditunggu Permasalahan dari Jalur Puncak sampai Parungpanjang

Kabupaten Bogor selalu ramai setiap akhir tahun, penjabat Bupati Bogor baru dilantik diminta langsung bekerja di kawasan Puncak, antisipasi kemacetan.

Baca Selengkapnya

5 Tempat Liburan di Sekitar Bogor Tanpa Perlu Lewat Puncak

24 Desember 2023

5 Tempat Liburan di Sekitar Bogor Tanpa Perlu Lewat Puncak

Berikut 5 tempat liburan di sekitar Bogor yang bisa Anda nikmati bersama keluarga tanpa perlu melewati Puncak:

Baca Selengkapnya