Groundbreaking Stadion BMW, Begini Pesan Anies untuk Penggunanya

Kamis, 14 Maret 2019 19:04 WIB

Desain Jakarta International Stadium atau Stadion BMW. Istimewa

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan melakukan groundbreaking atau peletakan batu pertama Jakarta International Stadium atau Stadion BMW Kamis sore, 14 Maret 2019. Dalam sambutannya, Anies berpesan kepada para seluruh pihak untuk menjaga stadion tersebut saat pembangunannya telah rampung nanti.

"Ketika stadionnya internasional, penggunaannya pun harus memiliki adab kelas dunia," kata Anies di Taman BMW, Jakarta Utara.

Baca: Anies Baswedan Groundbreaking Stadion BMW untuk Persija Sore Ini

Anies mengatakan setelah rampung, stadion yang akan menjadi kandang Persija Jakarta itu akan memiliki fasilitas berstandar dunia. Bahkan, ia berani menyandingkannya dengan fasilitas di stadion kandang klub Manchester United dan Real Madrid.

Dengan hadirnya Jakarta International Stadium, Anies mengatakan sudah waktunya Jakarta disandingkan dengan kota-kota di dunia yang memiliki fasilitas umum internasional. "Stadion ini untuk mengingatkan bahwa Jakarta adalah kelas global, maka fasilitasnya pun kelas global, kelas internasional," kata dia.

Advertising
Advertising

Adapun lokasi Jakarta International Stadium atau Stadion BMW itu berada di kawasan Sarana Rekreasi Olahraga (SRO) RT 10 RW 08, Kelurahan Papanggo, Kecamatan Tanjung Priok, Jakarta Utara. Lokasi itu dikenal bernama Taman BMW.

Baca: Dirut Jakpro Sebut Groundbreaking Stadion BMW pada Maret 2019

Rencananya, stadion yang memakan biaya hingga Rp 5 triliun itu akan ditangani oleh PT Jakarta Propertindo (Jakpro). Proyek tersebut ditargetkan rampung pada 2021.

Pengerjaan proyek Jakarta International Stadium dilakukan oleh Pemprov DKI setelah mendapat persetujuan dari DPRD DKI. Dalam APBD 2019, dewan memberikan Penyertaan Modal Daerah (PMD) untuk Jakpro sebesar Rp 900 miliar. Dana tersebut akan Jakpro gunakan sebagai modal awal mengerjakan proyek Stadion BMW, revitalisasi TIM, dan pembangun rumah dengan DP Rp 0.

Berita terkait

Kans Gabung di Kabinet Prabowo-Gibran: Anies Tak Mau Berandai-andai, Ganjar Sebut Lebih Baik di Luar

6 jam lalu

Kans Gabung di Kabinet Prabowo-Gibran: Anies Tak Mau Berandai-andai, Ganjar Sebut Lebih Baik di Luar

Anies tidak mau berandai-andai. Sedangkan Ganjar menyebutnya lebih baik di luar kabinet Prabowo-Gibran. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Minta Parpol Pendukung Anies dan Ganjar Tak Gabung KIM, Pengamat: Hormati Suara Rakyat yang Tak Pilih Prabowo-Gibran

8 jam lalu

Minta Parpol Pendukung Anies dan Ganjar Tak Gabung KIM, Pengamat: Hormati Suara Rakyat yang Tak Pilih Prabowo-Gibran

Ray Rangkuti menyinggung partai non-koalisi KIM yang hendak bergabung dengan pemerintahan Prabowo-Gibran. Hal itu dianggap tidak menghormati rakyat

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Singgung Peluang Masuk Kabinet Prabowo-Gibran

18 jam lalu

Anies Baswedan Singgung Peluang Masuk Kabinet Prabowo-Gibran

Anies Baswedan mengakui dirinya masih kerap ditanya apakah akan masuk kabinet pemerintahan Prabowo Subianto - Gibran Rakabuming Raka.

Baca Selengkapnya

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

19 jam lalu

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

Anies Baswedan membeberkan rencananya setelah gugatan kubunya ditolak Mahkamah Konstitusi.

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Soal Putusan MK: Perjuangan Tidak Sia-sia

19 jam lalu

Anies Baswedan Soal Putusan MK: Perjuangan Tidak Sia-sia

Anies Baswedan menyatakan langkah barisannya melakukan gugatan dugaan kecurangan Pilpres 2024 ke Mahkamah Konstitusi (MK) bukanlah hal sia-sia.

Baca Selengkapnya

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

2 hari lalu

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

Anies Baswedan mengomentari peluang bergabung dalam pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai menteri.

Baca Selengkapnya

Anies soal Peluang Maju di Pilgub Jakarta: Sekarang Rehat Dulu

2 hari lalu

Anies soal Peluang Maju di Pilgub Jakarta: Sekarang Rehat Dulu

Anies Baswedan menanggapi singkat wacana dirinya akan maju kembali sebagai calon gubernur di Pilkada DKI Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Anies Nilai PKS Berada di Persimpangan Jalan usai Putusan MK

2 hari lalu

Anies Nilai PKS Berada di Persimpangan Jalan usai Putusan MK

PKS belum menentukan apakah bergabung dengan pemerintahan presiden terpilih Prabowo Subianto atau berada di luar pemerintahan.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

2 hari lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

Hadiri Halalbihalal, Anies dan Cak Imin Kompak Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk PKS

2 hari lalu

Hadiri Halalbihalal, Anies dan Cak Imin Kompak Ucapkan Selamat Ulang Tahun untuk PKS

Anies dan Cak Imin hadir dalam halalbihalal PKS yang juga mengundang sejumlah elite partai politik.

Baca Selengkapnya