Anies Baswedan Berduka untuk Kematian Tantenya

Reporter

Imam Hamdi

Selasa, 8 Oktober 2019 14:59 WIB

Gubernur DKI Jakarta (ketiga dari kanan) menemani keluarga almarhumah Atikah Abdurrahman Baswedan di rumah duka Kompleks DPR Bumi Sanggraha Pulogebang, Jakarta Timur, 8 Oktober 2019. ANTARA

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengantar bibinya, Atikah binti Abdurrahman (AR) Baswedan, ke peristirahatan terakhir di Tempat Pemakaman Umum Pondok Kelapa, Jakarta Timur, Selasa 8 Oktober 2019. Atikah, 79 tahun, adalah sosok istimewa bagi Anies.

"Almarhumah sepanjang hidupnya menjadi simbol keluarga besar kami. Beliau rajin bersilaturahmi dengan siapa saja. Beliaulah penyambung semuanya," katanya usai pemakaman.

Anies menuturkan adik ayahnya itu menderita serangan jantung dan dirawat di Rumah Sakit Harapan Kita, Jakarta Barat. Namun, setelah jantungnya membaik, fungsi organ tubuh Atikah lainnya menurun dan wafat pada Senin malam di usianya yang ke-79. "Semoga dimaafkan jika ada salah dan kekurangan."

Almarhum, kata Anies, sempat pindah ke Yogyakarta saat ibu kota dipindahkan ke sana di masa kemerdekaan RI. Karena adanya revolusi di Jakarta, kata dia, seluruh keluarganya termasuk Atikah pindah ke Yogyakarta.

"Kami semua mengungsi ke Yogyakarta. Lalu kami tumbuh besar di Yogyakarta. (Atikah) sama dengan kami tumbuh dan besar di Yogyakarta," ujarnya.

Advertising
Advertising

Sebelum dimakamkan, jenazah telah disemayamkan di rumah duka Jalan Kemiri J8 No 21, Kompleks DPR Bumi Sanggraha, Pulogebang, Jakarta Timur. Jenazah disalatkan di masjid Kompleks DPR Bumi Sanggrahan.

Berita terkait

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

33 menit lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

2 jam lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

15 jam lalu

PKS Buka Peluang Usung Ahmad Syaikhu di Pilkada Jakarta, Ini Alasannya

Partai Golkar DKI menyatakan Ridwan Kamil akan maju di Pilkada Jawa Barat, bukan di Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

17 jam lalu

Rencana Anies Usai MK Tolak Gugatan: Istirahat Sejenak, Lalu Perjalanan Baru

Anies Baswedan membeberkan rencananya setelah gugatan kubunya ditolak Mahkamah Konstitusi.

Baca Selengkapnya

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

1 hari lalu

Anies soal Kemungkinan Jadi Menteri di Pemerintahan Prabowo: Saya Tidak Berandai-andai

Anies Baswedan mengomentari peluang bergabung dalam pemerintahan Prabowo-Gibran sebagai menteri.

Baca Selengkapnya

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

2 hari lalu

NasDem Prioritaskan Anies Baswedan Maju Pilgub Jakarta

Ketua Umum partai NasDem, Surya Paloh mengatakan, pencalonan Anies Baswedan di Pilkada DKI masih perlu pengkajian.

Baca Selengkapnya

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

2 hari lalu

Deretan Aktivitas dan Pesan Anies setelah Pilpres 2024

Setelah berakhir Pilpres 2024 dan putusan MK, Anies Baswedan telah melakukan berbagai aktivitas. Ia juga menyampaikan beberapa pesan dan pandangannya

Baca Selengkapnya

BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

2 hari lalu

BMTH Harus Beri Manfaat Besar Bagi Masyarakat Bali

Proyek Bali Maritime Tourism Hub (BMTH) yang sedang dibangun di Pelabuhan Benoa, Bali, harus memberi manfaat yang besar bagi masyarakat Bali.

Baca Selengkapnya

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

2 hari lalu

Rekam Jejak NasDem di Pilpres 2024, Nyatakan Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran

Partai NasDem menyatakan bakal menjadi bagian dari koalisi pemerintahan Prabowo dan Gibran. Begini jejak politik NasDem dalam Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg pada Senin 29 April 2024, Ini Tahapannya

2 hari lalu

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg pada Senin 29 April 2024, Ini Tahapannya

Bawaslu minta jajarannya menyiapkan alat bukti dan kematangan mental menghadapi sidang sengketa Pileg di MK.

Baca Selengkapnya