Kapolda Metro Jaya Bertemu Pimpinan Ormas Betawi, Bahas Apa?

Kamis, 3 Desember 2020 16:43 WIB

Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya Inspektur Jenderal Fadil Imran bertemu dengan sejumlah pimpinan organisasi masyarakat atau Ormas Betawi di kantornya pada hari ini, Kamis, 3 Desember 2020. Tempo/M Yusuf Manurung

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Kepolisian Daerah Metro Jaya Inspektur Jenderal Fadil Imran bertemu dengan sejumlah pimpinan organisasi masyarakat atau Ormas Betawi di kantornya pada hari ini, Kamis, 3 Desember 2020. Menurut Fadil, pertemuan itu dilakukan untuk membahas kerja sama guna membebaskan wilayah Jakarta dari penyebaran Covid-19.

"Dan membuat suasana Jakarta menjadi damai dan sejuk," ujar Kapolda Metro Jaya Fadil Imran kepada wartawan seusai pertemuan.

Baca Juga: Mengaku Anggota Ormas, Tiga Lelaki Rampas Ponsel Petugas Menara di Johar Baru

Dalam kesempatan itu, Wakil Ketua Umum Badan Musyawarah (Bamus) Betawi, Muhammad Rifky alias Eki Pitung juga mengatakan bahwa warga Betawi mencintai kesejukan dan kedamaian. Dia berujar, orang Betawi tidak akan mengganggu siapa pun yang ingin mencari nafkah di Ibu Kota.

"Intinya dalam situasi begini, kita tahan diri. Kita semua yang ada di Jakarta, yok jaga persaudaraan, kerukunan," kata Eki Pitung.

Advertising
Advertising

Sementara itu, Ketua Umum Bang Japar, Fahira Idris mengaku bersyukur bahwa Kapolda Metro mengundang tokoh Betawi demi menciptakan Jakarta sehat dan aman. Terkait masalah keamanan itu, anggota DPD RI itu juga mengatakan telah menawarkan kerja sama dengan kepolisian. Kerja sama itu dalam bentuk sosialisasi mengenai hukum kepada warga Jakarta.

"Warga DKI Jakarta, khususnya warga Betawi ini banyak yang masih buta hukum, mereka nggak ngerti masalah undang-undang ITE, mereka nggak ngerti masalah pelanggaran-pelanggaran protokol kesehatan," kata dia.

Berita terkait

Bahlil Beri Sinyal Ormas Bisa Kelola Izin Tambang, Aspebindo: Modal untuk Mandiri

5 jam lalu

Bahlil Beri Sinyal Ormas Bisa Kelola Izin Tambang, Aspebindo: Modal untuk Mandiri

Aspebindo mendukung rencana pemerintah membagikan izin usaha pertambangan (IUP) kepada ormas keagamaan. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Usulkan Pembagian IUP ke Ormas Keagamaan, Bahlil: Nanti Dicarikan Partner

2 hari lalu

Usulkan Pembagian IUP ke Ormas Keagamaan, Bahlil: Nanti Dicarikan Partner

Menurut Bahlil, pembagian IUP untuk ormas keamaaan bukan masalah selagi dilakukan sesuai dengan baik.

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

5 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

5 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

6 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Pengunjuk Rasa Sengketa Pilpres 2024 Bubar, Kapolda Berharap Tidak Ada Konflik di Akar Rumput

9 hari lalu

Pengunjuk Rasa Sengketa Pilpres 2024 Bubar, Kapolda Berharap Tidak Ada Konflik di Akar Rumput

Massa pengunjuk rasa sengketa Pilpres 2024 di area Patung Kuda Arjuna Wiwaha telah membubarkan diri pada pukul 17.00 WIB.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

10 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

13 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

13 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Komunitas Seni dan Budaya UI Ajak Kerja Sama Pendiri Lenong Rumpi

16 hari lalu

Komunitas Seni dan Budaya UI Ajak Kerja Sama Pendiri Lenong Rumpi

Komunitas di bawah kelompok kerja seni dan budaya ILUNI FIB UI itu menyiapkan program kejutan untuk memajukan pariwisata Jakarta.

Baca Selengkapnya