Remaja Main Skateboard di Atas Halte Bus, Satpol PP DKI: Tidak Tepat

Rabu, 10 Maret 2021 13:50 WIB

Warga beraksi saat bermain skateboard di trotoar jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta, Jumat, 5 Maret 2021. Sebelumnya sempat viral video anggota Satpol PP yang mencoba mengambil paksa papan skate milik warga dengan alasan melanggar protokol kesehatan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) DKI Jakarta Arifin mengutarakan bermain skateboard di atas halte bus tidaklah tepat. Dia berujar, aksi tersebut membahayakan diri sendiri dan orang lain.

"Di bawah haltenya ada orang yang menunggu. Dengan sarana itu rasanya juga tidak tepat kalau main skateboard di atas halte," kata dia saat dihubungi, Rabu, 10 Maret 2021.

Satpol PP DKI memergoki segerombolan remaja main skateboard di atas halte bus Universitas Indonesia dan jembatan penyeberangan orang (JPO) di Jalan Kramat Raya, Kecamatan Senen, Jakarta Pusat. Kejadiannya kemarin malam sekitar pukul 21.30 WIB.

Baca juga: Satpol PP DKI Memergoki Remaja Main Skateboard di Atap Halte Bus dan JPO Senen

Menurut Arifin, dua remaja asyik dengan skateboardnya di atas halte bus. Sementara di JPO ada sekitar 5-6 orang.

Advertising
Advertising

Dia mengingatkan, aksi ini membahayakan. Sebab, ukuran jalan di JPO tak begitu lebar, apalagi di atas halte. Satpol PP DKI sempat mengejar remaja yang melarikan diri untuk memberikan edukasi. Namun, usaha petugas gagal.

Arifin berharap pemain skateboard tak lagi mengulangi aksi tersebut. "Ini juga menimbulkan keresahan kalau di atas halte dijadikan untuk bermain skateboard," jelas dia.

Berita terkait

Kilas Balik Hari Hansip yang Berganti Nama Jadi Linmas atau Perindungan Masyarakat

9 hari lalu

Kilas Balik Hari Hansip yang Berganti Nama Jadi Linmas atau Perindungan Masyarakat

Pada 12 Agustus 1972 keluar Kepres No. 55 tahun 1972 tentang penyempurnaan organisasi Hansip, fungsi utamanya perlindungan masyarakat (Linmas)

Baca Selengkapnya

Satpol PP Tangsel Sita Ribuan Botol Minuman Keras di Supermarket di Alam Sutera

28 hari lalu

Satpol PP Tangsel Sita Ribuan Botol Minuman Keras di Supermarket di Alam Sutera

Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kota Tangerang Selatan menyita ribuan botol minuman keras dari sejumlah minimarket dan tempat hiburan malam.

Baca Selengkapnya

Razia Jam Malam di Yogyakarta selama Ramadan, Anak Usia Sekolah jadi Sasaran

41 hari lalu

Razia Jam Malam di Yogyakarta selama Ramadan, Anak Usia Sekolah jadi Sasaran

Razia jam malam di Yogyakarta untuk mengantisipasi kejahatan dan kekerasan jalanan atau klitih yang berulang, pelakunya sering kali di bawah 18 tahun.

Baca Selengkapnya

Anggota DPRD Minta Pemprov DKI Perketat Pengawasan Tempat Hiburan Malam Selama Ramadan

47 hari lalu

Anggota DPRD Minta Pemprov DKI Perketat Pengawasan Tempat Hiburan Malam Selama Ramadan

Taufik mengungkapkan harapannya agar Satpol PP dan kepolisian konsisten mengawasi tempat hiburan malam demi menjaga ketertiban selama Ramadan.

Baca Selengkapnya

Mendagri Tito Karnavian Tekankan Kode Etik, Integritas dan Kepercayaan Publik di HUT Satpol PP dan Satlinmas

56 hari lalu

Mendagri Tito Karnavian Tekankan Kode Etik, Integritas dan Kepercayaan Publik di HUT Satpol PP dan Satlinmas

Tito Karnavian mengingatkan bahwa Satpol PP dan Satlinmas memiliki peran mulia dalam memberikan perlindungan dan keamanan kepada masyarakat.

Baca Selengkapnya

Viral, Video Aa Gym Tegur Kumpulan Pemuda Nongkrong di Daarut Tauhiid, Minimarket Disegel

57 hari lalu

Viral, Video Aa Gym Tegur Kumpulan Pemuda Nongkrong di Daarut Tauhiid, Minimarket Disegel

Aa Gym membuat video saat menegur kumpulan anak muda nongkrong di minimarket di lingkungan pesantrennya yang berbuntut penyegelan.

Baca Selengkapnya

Satpol PP Segel Minimarket di Bandung karena Langgar Perda, Ditindaklanjuti Setelah Ada Keluhan AA Gym

58 hari lalu

Satpol PP Segel Minimarket di Bandung karena Langgar Perda, Ditindaklanjuti Setelah Ada Keluhan AA Gym

Satpol PP Kota Bandung menyegel sebuah minimarket di Jalan Gegerkalong karena melanggar ketentuan Perda setelah keluhan Aa Gym.

Baca Selengkapnya

Polda Metro Jaya Terjunkan 2.939 Personel Gabungan dalam Operasi Lalu Lintas 2024

58 hari lalu

Polda Metro Jaya Terjunkan 2.939 Personel Gabungan dalam Operasi Lalu Lintas 2024

Polda Metro Jaya akan menerjunkan 2.939 personel gabungan dari TNI, Polri, Dinas Perhubungan (Dishub), dan Satpol PP dalam Operasi Kewilayahan Keselamatan Jaya 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan Pemprov DKI Bangun Empat JPO Berkonsep Modern di Jakarta pada Tahun Ini

26 Februari 2024

Alasan Pemprov DKI Bangun Empat JPO Berkonsep Modern di Jakarta pada Tahun Ini

Pembangunan JPO berkonsep modern jadi salah satu upaya Dinas Bina Marga berkontribusi mewujudkan visi Jakarta menuju kota global.

Baca Selengkapnya

Pemilu 2024: Tanggung Jawab Siapa Pembersihan APK di Masa Tenang?

12 Februari 2024

Pemilu 2024: Tanggung Jawab Siapa Pembersihan APK di Masa Tenang?

Membersihkan Alat Peraga Kampanye (APK) di minggutenang, menurut aturan KPU jadi tanggung jawab siapa?

Baca Selengkapnya