Pandu Riono: Akhir September Saya Prediksi Angka Kematian Covid-19 DKI Akan Nol

Editor

Dwi Arjanto

Jumat, 8 Oktober 2021 11:42 WIB

Ahli epidemiolog Universitas Indonesia, Pandu Riono. Foto: staff.ui.ac.id

Jakarta - Epidemiolog dari Universitas Indonesia, Pandu Riono, mengatakan bahwa ia sudah memprediksi di bulan Oktober angka kematian Covid-19 di DKI Jakarta akan 0 atau tidak ada.

“Itukan sudah saya prediksi sejak akhir September, saya bilang nanti di bulan Oktober angka kematian Covid di DKI akan 0,” kata Pandu kepada Tempo, Jumat, 8 September 2021.

Pandu mengatakan, hal tersebut bisa terjadi karena DKI memprioritaskan sejak awal vaksinasi Covid-19 kepada lanjut usia (lansia) dan orang-orang komorbiditas. Menurutnya, kedua prioritas tersebut merupakan orang-orang yang rentan terhadap Covid-19.

“Jadi yang berikutnya harus semua wilayah, pemerintah daerahnya itu harus belajar dari pengalaman DKI,” ujar Pandu.

Ia mengatakan, bahwa eksperimen vaksinasi Covid-19 terhadap lansia dan orang-orang komorbiditas diprioritaskan sejak awal di DKI. Gubernur Provinsi DKI Jakarta, Anies Baswedan, menyetujui eksperimen tersebut dan langsung digencarkan.

“Dan sekarang kan Pak Luhut juga udah mendorong semua wilayah untuk vaksinasi diprioritaskan kepada lansia, dan itu menjadi penting,” ujar Pandu.

Menurut epidemiolog ini, DKI Jakarta sudah menjadi bukti dan kemauan bahwa bisa mengendalikan Covid-19 dengan tuntaskan pada kelompok-kelompok yany beresiko.

Pandu berharap seluruh wilayah di Indonesia angka kematian Covid-19-nya bisa rendah, “DKI bisa di contoh, melalui eksperimen besar kita ini, bahwa Indonesian bisa.” demikian Pandu Riono.

SYIFA INDRIANI | DA
Baca : DKI Jakarta Tetap PPKM Level 3, Pandu Riono: Saya yang Suruh Harus Dikerasin
#Jagajarak
#Pakaimasker
#Cucitanganpakaisabun

Berita terkait

Lonjakan Covid-19 di Singapura Dinilai Tidak Berdampak ke Indonesia, Imbas Capaian Vaksinasi

15 jam lalu

Lonjakan Covid-19 di Singapura Dinilai Tidak Berdampak ke Indonesia, Imbas Capaian Vaksinasi

Di saat fase pandemi telah berakhir, bukan berarti masyarakat terbebas dari terinfeksi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Covid-19 Melonjak di Singapura, Epidemiolog Ungkap Risiko Long Covid tapi Tidak Separah Varian Delta

16 jam lalu

Covid-19 Melonjak di Singapura, Epidemiolog Ungkap Risiko Long Covid tapi Tidak Separah Varian Delta

Epidemiolog Dicky Budiman mengatakan potensi chaos (kekacauan) bisa saja terjadi saat lonjakan kasus infeksi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Waspada Kematian Akibat Penyakit Jantung Mendadak Akibat Aritmia

5 hari lalu

Waspada Kematian Akibat Penyakit Jantung Mendadak Akibat Aritmia

Jenis penyakit jantung yang paling sering mengakibatkan henti jantung adalah gangguan irama jantung (aritmia). Kenali gejalanya.

Baca Selengkapnya

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

6 hari lalu

PBB Klarifikasi Data Kematian di Gaza: Lebih dari 35.000 Korban Jiwa, Tapi..

PBB menegaskan bahwa jumlah korban tewas di Jalur Gaza akibat serangan Israel masih lebih dari 35.000 warga Palestina.

Baca Selengkapnya

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

18 hari lalu

Pembekuan Darah Usai Vaksinasi AstraZeneca, Epidemiolog: Kasusnya Langka dan Risiko Terkena Minim

Pasien pembekuan darah pertama yang disebabkan oleh vaksin AstraZeneca adalah Jamie Scott.

Baca Selengkapnya

Dugaan Infeksi Cacar Monyet di Jayapura, Epidemiolog: Lesi Bisa ke Alat Kelamin

31 hari lalu

Dugaan Infeksi Cacar Monyet di Jayapura, Epidemiolog: Lesi Bisa ke Alat Kelamin

Cacar monyet atau Mpox bukanlah penyakit yang berasal dari Indonesia.

Baca Selengkapnya

Epidemiolog: Kasus Flu Singapura Bisa Bertambah Karena Idul Fitri dan Mudik Lebaran

45 hari lalu

Epidemiolog: Kasus Flu Singapura Bisa Bertambah Karena Idul Fitri dan Mudik Lebaran

Jumlah kasus flu Singapura bisa bertambah lagi seiring momentum Idul Fitri dan mudik Lebaran yang membuat intensitas pertemuan di masyarakat meninggi.

Baca Selengkapnya

UNICEF Ingatkan Kematian Anak di Gaza akan Naik Jika Serangan Israel Tak Dihentikan

4 Maret 2024

UNICEF Ingatkan Kematian Anak di Gaza akan Naik Jika Serangan Israel Tak Dihentikan

UNICEF memperingatkan ledakan angka kematian anak di Gaza akan meningkat pesat jika serangan Israel terus berlanjut.

Baca Selengkapnya

Dokter Sebut Usulan Makan Siang Gratis Prabowo Bukan Solusi untuk Cegah Stunting

5 Februari 2024

Dokter Sebut Usulan Makan Siang Gratis Prabowo Bukan Solusi untuk Cegah Stunting

Prabowo memiliki rencana yang diberi nama strategi transformasi bangsa, di antaranya memberi makanan bergizi untuk seluruh anak Indonesia.

Baca Selengkapnya

Menilai Prabowo Keliru, Epidemiolog Kecewa dengan Debat Capres Isu Kesehatan

5 Februari 2024

Menilai Prabowo Keliru, Epidemiolog Kecewa dengan Debat Capres Isu Kesehatan

Calon presiden atau capres nomor urut 02, Prabowo Subianto, menyatakan akan menambah dokter di daerah-daerah serta fasilitas di rumah sakitnya.

Baca Selengkapnya