Adik Jokowi, Anies Baswedan, dan Erick Thohir Hadiri Pembukaan Jakarta Fair 2022

Kamis, 9 Juni 2022 20:31 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan saat membuka Jakarta Fair 2022 di JIExpo Kemayoran, Jakarta, Kamis malam, 9 Juni 2022. TEMPO/Lani Diana

TEMPO.CO, Jakarta - Pekan Raya Jakarta (PRJ) alias Jakarta Fair 2022 dimulai hari ini di arena JIExpo, Kemayoran. Dari pantauan Tempo di lokasi, hadir sejumlah pejabat dalam pembukaan Jakarta Fair.

Mereka adalah Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan istrinya Fery Farhati, Menteri BUMN Erick Thohir, dan Ketua Mahkamah Konstitusi Anwar Usman. Anwar didampingi istrinya yang merupakan adik Presiden Jokowi, Idayati.

Mereka memasuki panggung utama pukul 19.44 WIB. Para lelaki tampak mengenakan batik. Selain itu, terlihat juga Wakil Ketua MPR sekaligus Wakil Ketua Umum PPP, Asrul Sani. Lalu, ada Wakil Ketua MPR sekaligus politikus PKS, Hidayat Nur Wahid. "Selamat datang di Jakarta Fair Kemayoran," kata pembawa acara dalam kata pembukanya, Kamis malam, 9 Juni 2022.

Pembawa acara membacakan satu per satu pejabat yang hadir, mulai dari Anwar Usman, Erick Thohir, hingga terakhir Anies Baswedan. Peserta yang hadir bertepuk tangan ketika pembawa acara menyebut nama Anies. Jakarta Fair 2022 berlangsung mulai 9 Juni hingga 17 Juli. Acara ini merupakan bagian dari perayaan HUT DKI atau disebut Jakarta Hajatan ke-495.

Sebelumnya, Jakarta Fair sempat vakum sejak pandemi Covid-19 melanda dunia, termasuk Indonesia pada 2020. Baru tahun ini lagi Jakarta Fair digelar dengan menampilkan sejumlah musisi setiap harinya. Dari pantauan Tempo, kawasan di dalam Jakarta Fair dipenuhi pengunjung. Namun, keramaian tak sampai sesak.

Advertising
Advertising

Baca juga: PRJ Mulai Hari Ini, Transjakarta Sediakan 4 Rute Bus Menuju JIExpo Kemayoran

Berita terkait

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

7 jam lalu

Kondisi Rumah Murah Program Jokowi di Villa Kencana Cikarang: Banyak yang Terbengkalai

Kondisi rumah murah program Jokowi di Villa Kencana Cikarang mayoritas terbengkalai dan tak berpenghuni

Baca Selengkapnya

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

7 jam lalu

Kementerian ESDM Masih Bahas Soal Perpanjangan Izin Ekspor Konsentrat Tembaga Freeport

Kementerian ESDM terus berkomunikasi dengan kementerian Keuangan untuk mengkaji arif bea keluar untuk ekspor konsentrat tembaga PT Freeport Indonesia

Baca Selengkapnya

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

10 jam lalu

Kata Pakar Soal Posisi Koalisi dan Oposisi dalam Pemerintahan Prabowo

Prabowo diharapkan tidak terjebak dalam politik merangkul yang berlebihan.

Baca Selengkapnya

Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

11 jam lalu

Istana Sebut Pansel Calon Pimpinan KPK Diumumkan Bulan Ini

Pansel KPK bertugas menyeleksi para calon pimpinan KPK sebelum diserahkan kepada DPR untuk melakukan tes uji kepatutan dan kelayakan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

11 jam lalu

Jokowi Kumpulkan Prabowo hingga Panglima TNI Bahas Operasi Khusus Papua

Jokowi mengumpulkan menteri dan kepala lembaga negara di Istana Kepresidenan Jakarta pada Rabu siang. Bahan soal anggaran operasi khusus Papua.

Baca Selengkapnya

Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

11 jam lalu

Pemerintah Anggarkan Rp 355 Miliar untuk Bangun Taman Peringatan di Ibu Kota Nusantara

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono menyebut taman peringatan di Ibu Kota Nusantara bisa jadi lokasi kunjungan tamu negara

Baca Selengkapnya

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

12 jam lalu

Busyro Muqoddas Tak Lagi Percaya Pansel KPK Bentukan Jokowi, Desak Ada Proses Demokratis

Busyro Muqoddas tak ingin KPK kian terpuruk setelah pimpinan yang dipilih lewat pansel hasil penunjukkan Jokowi bermasalah

Baca Selengkapnya

Sederet Hal terkait Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Maju Pilgub 2024

13 jam lalu

Sederet Hal terkait Kapolda Jateng Ahmad Luthfi Maju Pilgub 2024

Presiden Jokowi menyiratkan langkah Kapolda Jateng Ahmad Luthfi untuk menjadi bakal calon Gubernur Jateng tidak ada kaitan dengannya.

Baca Selengkapnya

Sederet Fakta Modeling Budidaya Ikan Nila Salin yang Diresmikan Jokowi di Karawang

13 jam lalu

Sederet Fakta Modeling Budidaya Ikan Nila Salin yang Diresmikan Jokowi di Karawang

Presiden Jokowi mengatakan pembukaan modeling Budidaya Ikan Nila Salin (BINS) ini karena ada permintaan pasar yang sangat besar. Berikut sederet fakta

Baca Selengkapnya

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

14 jam lalu

Jokowi Perpanjang Izin Ekspor Konsentrat Freeport Lagi, Ini Sebabnya

Presiden Jokowi akhirnya memberikan perpanjangan izin ekspor konsentrat tembaga oleh PT Freeport Indonesia yang tadinya berakhir pada 31 Mei 2024

Baca Selengkapnya