HUT TNI, Polda Metro Jaya Lakukan Rekayasa Lalu Lintas di Monas hingga Pukul 11

Reporter

Antara

Rabu, 5 Oktober 2022 06:29 WIB

Sejumlah petugas kepolisian berjaga-jaga jelang aksi demo di sekitar kawasan Patung Kuda, Monas, Jakarta, Selasa 20 Oktober 2020. Gerakan Buruh Bersama Rakyat (Gebrak), Mahasiswa dan aliansi rakyat lainnya akan kembali menggelar aksi unjuk rasa menolak Undang-undang Cipta Kerja (UU Ciptaker) pada 20, 21 dan 22 Oktober 2020. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Polda Metro Jaya melakukan rekayasa lalu lintas di Kawasan Monumen Nasional (Monas) dan Istana untuk memperingati HUT TNI ke-77 di Istana Kepresidenan, Jakarta, Rabu, 5 Oktober 2022.


Berdasarkan data dari TMC Polda Metro Jaya di Jakarta, Selasa malam, rekayasa lalu lintas itu akan dimulai sejak pukul 04.00 WIB dan berakhir pada pukul 11.00 WIB.


Secara lengkap, pengalihan arus di kawasan Monas dan Istana akan terdiri dari:

  1. Arus lalu lintas dari arah Jalan Hayam Wuruk menuju Jalan Majapahit/Jalan Merdeka Utara dialihkan ke Jalan Juanda atau ke Jalan Suryopranoto.
  2. Arus lalu lintas dari arah Jalan Veteran Raya menuju Jalan Veteran III diluruskan ke perempatan/traffic light Harmoni.
  3. Arus lalu lintas dari arah Jalan Veteran Raya menuju Jalan Veteran II diluruskan ke perempatan/traffic light Harmoni.
  4. Arus lalu lintas dari arah Jalan Medan Merdeka Timur menuju Jalan Medan Merdeka Utara dialihkan ke Jalan Perwira.
  5. Arus lalu lintas dari arah Jalan Kebon Sirih menuju Jembatan Serong dialihkan ke kiri ke Jalan MH Thamrin arah Bundaran Hotel Indonesia.
  6. Arus lalu lintas dari arah Jalan KH Wahid Hasyim menuju Blok O dialihkan ke kiri ke Jalan MH Thamrin arah Bundaran Hotel Indonesia.
  7. Arus lalu lintas dari arah Jalan KH Wahid Hasyim menuju Tugu Tani dialihkan ke kiri ke Jalan MH Thamrin arah Bundaran Patung Kuda.
  8. Arus lalu lintas dari arah Jalan Kebon Sirih menuju Tugu Tani dialihkan ke kiri ke Jalan MH Thamrin arah Bundaran Patung Kuda.
  9. Arus lalu lintas dari arah Jalan Budi Kemuliaan menuju Jalan Medan Merdeka Selatan dialihkan ke Jalan Medan Merdeka Barat.
  10. Arus lalu lintas dari arah Jalan Abdul Muis menuju Jalan Majapahit dialihkan ke Jalan Tanah Abang II.
  11. Arus lalu lintas dari arah Jalan Abdul Muis menuju Jalan Museum ditutup.


"Sehubungan dengan perayaan HUT TNI ke-77, diimbau bagi masyarakat untuk menghindari kawasan sekitaran Monas dan Istana Negara pada Rabu 05 Oktober 2022 mulai dari pukul 04.00 WIB sampai dengan pukul 11.00 WIB," tulis TMC dalam keterangannya.

Advertising
Advertising

Baca juga: HUT TNI ke-77, Mengenal 8 Pasukan Khusus TNI dari Denjaka, Kopassus hingga Kopasgat

Berita terkait

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

10 jam lalu

Kurir Pabrik Ganja Sintetis Pinaca Mengaku Dijanjikan akan Dibayar Rp 80-Rp 100 Juta

GBH, kurir tempat produksi ganja sintetis di Sentul, Babakan Madang, Kabupaten Bogor, mengaku dijanjikan oleh pengendali imbalan Rp 80-100 juta.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

14 jam lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya

Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

15 jam lalu

Pembunuh Mayat dalam Koper Diduga Tak Sendirian Membunuh Korban

Polisi saat ini masih mendalami keterlibatan orang-orang yang diduga membantu pelaku pembunuhan korban yang mayatnya ditemukan dalam koper.

Baca Selengkapnya

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

16 jam lalu

6 Fakta Pembunuhan Wanita Asal Bandung dalam Koper, Pelaku Butuh Uang Buat Nikah

Fakta-fakta penemuan mayat wanita asal Bandung dalam koper yang menjadi korban pembunuhan rekan kerjanya.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Mayat Perempuan dalam Koper Sempat Disetubuhi sebelum Dibunuh

17 jam lalu

Polisi Ungkap Mayat Perempuan dalam Koper Sempat Disetubuhi sebelum Dibunuh

Polisi mengungkapkan Ahmad Arif Ridwan Nuwloh (29) menyetubuhi RM, sebelum membunuhnya dan mayat perempuan itu ditemukan di dalam koper di Cikarang.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Perempuan dalam Koper: Diambil Uangnya karena Mau Menikah

19 jam lalu

Polisi Ungkap Motif Pembunuhan Perempuan dalam Koper: Diambil Uangnya karena Mau Menikah

Dari hasil pemeriksaan tersangka, diketahui motif pembunuhan adalah uang.

Baca Selengkapnya

Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Koper Berencana Gelar Resepsi Ahad Besok

19 jam lalu

Pelaku Pembunuhan Wanita dalam Koper Berencana Gelar Resepsi Ahad Besok

Pelaku pembunuhan ditangkap di rumah istrinya di Palembang

Baca Selengkapnya

Mayat dalam Koper, CCTV Rekam Detik-Detik Pelaku dan Korban Masuk Hotel

1 hari lalu

Mayat dalam Koper, CCTV Rekam Detik-Detik Pelaku dan Korban Masuk Hotel

Polisi berhasil menangkap terduga pelaku pembunuhan pada kasus mayat dalam koper

Baca Selengkapnya

Pembunuhan Wanita dalam Koper di Bekasi, Polisi Ungkap Hubungan Korban dan Pelaku

1 hari lalu

Pembunuhan Wanita dalam Koper di Bekasi, Polisi Ungkap Hubungan Korban dan Pelaku

Polisi masih mendalami identitas pria yang diduga sebagai pelaku pembunuhan dalam kasus mayat dalam koper itu.

Baca Selengkapnya

3.454 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Demo Hari Buruh di Depan Monas, Siagakan Water Cannon

1 hari lalu

3.454 Personel Polisi Dikerahkan Amankan Demo Hari Buruh di Depan Monas, Siagakan Water Cannon

Usai orasi di depan Monas, para buruh akan menuju ke Stadion Madya GBK untuk memperingati Hari Buruh Internasional 2024.

Baca Selengkapnya