Pj Gubernur DKI Heru Budi Hartono Terima Penghargaan Pembina Kota Peduli HAM Ke-74

Senin, 12 Desember 2022 17:55 WIB

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono memberikan keterangan kepada wartawan usai menghadiri acara Jakarta Cinta Disabilitas di Taman Lapangan Banteng, Jakarta Pusat, Sabtu, 3 Desember 2022. Tempo/Mutia Yuantisya

TEMPO.CO, Jakarta - Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono meraih penghargaan Pembina Kabupaten/Kota Peduli HAM ke-74. Penghargaan itu diberikan dalam acara Peringatan Hari Hak Asasi Manusia (HAM) Sedunia ke-74 Tahun 2022 di Ballroom Sultan & Residence, Jakarta Pusat, Senin siang.

Selain Heru Budi, ada beberapa kepala daerah lain yang menerima penghargaan atas Pembinaan Daerah Kabupaten/Kota Peduli HAM yang mecapai 60 persen atau lebih. Mereka adalah Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta, Gubernur Bali, Pj Gubernur Banten, Gubernur Lampung, Gubernur Jawa Tengah, Gubernur Kepulauan Riau, Gubernur Jawa Timur, Pj Gubernur Sulawesi Barat, dan Gubernur Sulawesi Selatan.

Dalam acara itu, Wakil Presiden KH Ma'ruf Amin menekankan bahwa pemerintah mendorong pelaksanaan upaya pemulihan yang bertanggung jawab, baik hukum, sosial, lingkungan dan tetap mengedepankan nilai-nilai HAM.

Ma'ruf mengatakan, Indonesia memiliki visi untuk mewujudkan pembangunan yang inklusif berimbang dan berkelanjutan.

"Pusat pembangunan infrastruktur mesti kita dedikasikan sebagai prasarana pemenuhan HAM yang menjamin hak publitas, kesehatan, pangan, dan kebutuhan dasar yang merata," ucap Ma'ruf Amin dalam sambutannya, Senin, 12 Desember 2022.

Selain itu, ada pula beberapa penerima penghargaan Penanganan dugaan pelanggaran HAM di antaranya, Kepolisian RI, Kementerian Agraria dan Tata Ruang Badan Pertanahan Nasional, Kejaksaan Agung RI, Tentara Nasional Indonesia,

Advertising
Advertising

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Pj Gubernur Heru Budi Hartono juga menerima penghargaan atas pelaksana pelayanan publik berbasis HAM.

Baca juga: Heru Budi Hartono Punya Slogan Baru Jakarta, Ajak Warga Antarkan Ibu Kota Pindah dari Jakarta ke IKN

Berita terkait

IOM Dapat Penghargaan Hasan Wirajuda Pelindungan WNI

2 hari lalu

IOM Dapat Penghargaan Hasan Wirajuda Pelindungan WNI

IOM merupakan organisasi internasional pertama yang menerima Penghargaan Hasan Wirajuda Pelindungan WNI

Baca Selengkapnya

Wapres Ma'ruf Amin Berharap Timnas Indonesia Tampil Konsisten di Semifinal Piala Asia U-23 2024

2 hari lalu

Wapres Ma'ruf Amin Berharap Timnas Indonesia Tampil Konsisten di Semifinal Piala Asia U-23 2024

Ma'ruf Amin berharap permainan Timnas Indonesia U-23 terus konsisten setelah mengalahkan Korea Selatan pada perempat final Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

Jokowi hingga Ma'ruf Amin Dukung Rencana Prabowo-Gibran Rangkul Semua Kalangan

2 hari lalu

Jokowi hingga Ma'ruf Amin Dukung Rencana Prabowo-Gibran Rangkul Semua Kalangan

Jokowi memastikan pemerintah mendukung proses peralihan pemerintahan ke Prabowo-Gibran dapat berjalan baik dan lancar.

Baca Selengkapnya

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

3 hari lalu

Sama-sama Bantu Presiden, Apa Beda Kedudukan Wakil Presiden dengan Menteri?

Dalam menjalankan tugas dan wewenangnya Presiden dibantu Wakil Presiden. Presiden juga dibantu para menteri. Lalu, apa bedanya Wapres dengan menteri?

Baca Selengkapnya

Prabowo Bakal Bentuk Kementerian Baru, Demokrat: Itu Kebutuhan, Bukan Bagi-bagi Kue

4 hari lalu

Prabowo Bakal Bentuk Kementerian Baru, Demokrat: Itu Kebutuhan, Bukan Bagi-bagi Kue

Partai Demokrat menegaskan langkah Prabowo yang akan menempatkan orang berdasarkan kebutuhan itu bukan sebagai bentuk politik bagi-bagi kue.

Baca Selengkapnya

Hasil Persamuhan Gibran dan Ma'ruf Amin: Dari Saling Sinergi hingga Undangan ke Solo

4 hari lalu

Hasil Persamuhan Gibran dan Ma'ruf Amin: Dari Saling Sinergi hingga Undangan ke Solo

Usai mengunjungi Ma'ruf Amin, Gibran mengaku mendapat wejangan ini. Selain itu, Gibran juga disebut mengundang Ma'ruf ke Solo. Ada apa?

Baca Selengkapnya

Bertemu Gibran, Ma'ruf Amin Sebut Wapres Tak Punya Stempel Ambil Keputusan

4 hari lalu

Bertemu Gibran, Ma'ruf Amin Sebut Wapres Tak Punya Stempel Ambil Keputusan

Dalam pertemuan dengan Gibran, Ma'ruf Amin menekankan pentingnya kentinuitas program-program pemerintah, terutama terkait pemerataan pembangunan.

Baca Selengkapnya

Gibran Undang Wapres Ma'ruf Amin Resmikan Objek Wisata di Solo Juni Mendatang

4 hari lalu

Gibran Undang Wapres Ma'ruf Amin Resmikan Objek Wisata di Solo Juni Mendatang

Dalam pertemuan dengan Ma'ruf Amin, Gibran menyampaikan meminta wapres meresmikan tempat wisata di Solo pada Juni mendatang.

Baca Selengkapnya

Jubir Wapres Ma'ruf Amin Sebut Belum Ada Agenda Bertemu dengan Prabowo

4 hari lalu

Jubir Wapres Ma'ruf Amin Sebut Belum Ada Agenda Bertemu dengan Prabowo

Juru Bicara Wakil Presiden RI, Masduki Baidlowi, mengklaim belum ada agenda pertemuan antara Ma'ruf Amin dengan presiden terpilih Prabowo Subianto.

Baca Selengkapnya

Indonesia vs Korea Selatan, Wapres Ma'ruf Amin Berharap Pemain Timnas U-23 Tampil Percaya Diri

4 hari lalu

Indonesia vs Korea Selatan, Wapres Ma'ruf Amin Berharap Pemain Timnas U-23 Tampil Percaya Diri

Wakil Presiden Ma'ruf Amin berharap para pemain Timnas U-23 bermain dengan penuh percaya diri melawan Korea Selatan.

Baca Selengkapnya