Wajah Lama, Program Baru: Wali Kota Bogor Dilantik

Reporter

Editor

Selasa, 7 April 2009 16:05 WIB

TEMPO Interaktif, Bogor: Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor terpilih, yakni H. Diani Budiarto-Ahmad Ru’yat (Diani-Ru’yat), akhirnya pada hari ini, Selasa (7/3) secara resmi dilantik oleh Gubernur Jawa Barat, H. Ahmad Heryawan.

Acara pelantikan Wali Kota dan Wakil Wali Kota Bogor (2009-2014) ini, berlangsung di Stadion Padjajaran, di Jalan Pemuda, Kecamatan Tanah Sareal, Kota Bogor. Dalam sambutuanya Gubernur Jawa barat Ahmad Heriawan, menuturkan walaupun saat ini Indek Pembangunan Manusia Kota Bogor telah berada dalam skor yang cukup tinggi serta berada diatas rata-rata Jawa Barat, yaitu berada dalam kisaran 74,73 poin.

Namun, apabila dicermati, tampaknya masih perlu mengevaluasi kembali sejauh mana efektivitas program yang telah dijalankan selama ini, khususnya dalam bidang-bidang yang berkaitan langsung dengan IPM yaitu pendidikan, kesehatan dan daya beli masyarakat, mengingat berkecenderungan kurang optimal.

Sementara itu, Wali Kota Bogor terpilih, Drs H Diani Budiarto dalam keterangannya juga menjelaskan, bahwa pelantikan dirinya dan Ahmad Ru’yat sebernanya, bukan merupakan hal yang paling utama.

”Prosesi ini lebih cenderung merupakan ajang syukur atas kemenangan warga masyarakat Kota Bogor, yang telah mempercayai saya dan Pak Ru’yat memimpin Kota Bogor,” kata Diani..

Pada kesempatan itu juga, Diani juga sempat mengungkapkan, bahwa diera kepemimpinannya untuk kedua periode ini, dirinya bersama M. Ru’yat masih akan terfokus untuk menyelesaikan empat masalah prioritas yang masih dihadapi warga Kota Bogor. "Masalah prioritas tersebut, yakni Pendidikan, Kesehatan, Kemiskinan dan Transportasi," tutr Diani.

DIKI SUDRAJAT

Advertising
Advertising

Berita terkait

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Senior Jadi Tersangka

29 menit lalu

Taruna STIP Tewas Dianiaya, Senior Jadi Tersangka

Polisi menetapkan satu orang tersangka dalam kasus penganiayaan yang mengakibatkan tewasnya seorang taruna STIP Marunda

Baca Selengkapnya

Kepala RS Polri Ungkap Hasil Autopsi Jenazah Taruna STIP Korban Penganiayaan Senior

59 menit lalu

Kepala RS Polri Ungkap Hasil Autopsi Jenazah Taruna STIP Korban Penganiayaan Senior

Taruna Sekolah Tinggi Ilmu Pelayaran (STIP) Putu Satria Ananta Rustika, 19 tahun, tewas diduga dianiaya seniornya di toilet

Baca Selengkapnya

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

1 jam lalu

PKB Bahas Koalisi dengan PKS untuk Pilkada 2024 di Kota Depok

PKS Kota Depok membuka peluang bagi partai politik untuk bergabung pada Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

1 jam lalu

Jaga Kesehatan Mental dengan Hindari Pacaran di Usia Anak

KemenPPPA meminta pacaran pada usia anak sebaiknya dihindari untuk menjaga kesehatan mental.

Baca Selengkapnya

Unjuk Kemampuan Bahasa Indonesia, Xikers Tuai Antusias Penonton Sejak Pertama Muncul

1 jam lalu

Unjuk Kemampuan Bahasa Indonesia, Xikers Tuai Antusias Penonton Sejak Pertama Muncul

Anggota grup asuhan KQ Entertainmet itu lalu menyapa roady, sebutan penggemar xikers, dengan Bahasa Indonesia.

Baca Selengkapnya

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

1 jam lalu

Koalisi Masyarakat Sipil Gelar Nobar Bloody Nickel, Ungkap Sisi Gelap Kendaraan Listrik

Diskusi film itu ditujukan untuk merespons program pemerintah yang masif mendorong kendaraan listrik (EV) beserta sisi gelap hilirisasi nikel.

Baca Selengkapnya

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek Gelar Syawalan, Hadirkan Budaya Yogyakarta

1 jam lalu

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek Gelar Syawalan, Hadirkan Budaya Yogyakarta

Trah Hamengku Buwono se-Jabodetabek menggelar syawalan, hadirkan Budaya Yogyakarta antara lain sendratari dan prajurit keraton Yogyakarta.

Baca Selengkapnya

Terlibat Tambang Timah Ilegal, Pimpinan Media Online di Bangka Belitung Ditahan Polisi

1 jam lalu

Terlibat Tambang Timah Ilegal, Pimpinan Media Online di Bangka Belitung Ditahan Polisi

Polda Kepulauan Bangka Belitung menahan pimpinan salah satu media online terkait dalam kasus penambangan timah ilegal.

Baca Selengkapnya

Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

1 jam lalu

Pakar Kesehatan Bagi Tips Hadapi Cuaca Panas

Berikut tips yang dapat diterapkan demi terhindar dari dehidrasi hingga heat stroke atau serangan panas saat cuaca panas.

Baca Selengkapnya

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

1 jam lalu

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

Sejumlah perusahaan asal Israel diduga menjual teknologi pengintaian atau spyware ke Indonesia. Terungkap dalam investigasi gabungan Tempo dkk

Baca Selengkapnya