Dalam Setahun, Lebih dari 2000 Kasus Kecelakaan Menimpa Angkutan Umum  

Reporter

Editor

Rabu, 21 April 2010 16:12 WIB

Kecelakaan kendaraan umum (taksi). TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO Interaktif, Jakarta: Jumlah kecelakaan yang melibatkan angkutan umum di DKI Jakarta pada tahun 2009 melebihi angka 2 ribu kasus. Berdasarkan catatan Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, sepanjang tahun itu tercatat 2687 kecelakaan. Dari total itu 1058 kecelakaan melibatkan kendaraan truk disusul dengan 429 kecelakaan melibatkan bus, 322 melibatkan mikrolet dan selebihnya melibatkan angkutan jenis lainnya.

"Jumlah kecelakaan yang cukup besar," ujar Wakil Direktur Lalulintas Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Ari Subiyanto usai acara sosialisasi UU No. 20 tahun 2009 kepada perusahaan jasa angkutan di se DKI Jakarta di Markas Polda Metro Jaya, siang ini.

Menurut Ari besarnya kejadian kecelakaan tersebut bukan hanya disebabkan faktor pengemudi, namun juga dari pihak perusahaan tempat pengemudi tersebut berkerja. "Dalam beberapa hal tidak hanya jadi tanggung jawab pengemudi saja, tapi juga jadi tanggung jawab perusahaan angkutannya," katanya.

Karena alasan tersebut pihaknya mengadakan sosialisasi UU Lalu Lintas dan Angkutan Umum tersebut pada 50 perusahaan dan jasa angkutan se DKI hari ini. "Misalnya jika dalam penyelelidikan ternyata kendaraan itu memang sudah tidak layak pakai namun ternyata pihak perusahaan tetap membiarkan atau malah menyuruh pengemudi mengendarainya, perusahaan bisa dinyatakan bersalah," terangnya.

AGUNG SEDAYU

Berita terkait

Ribuan kecelakaan Lalu Lintas Kerap Terjadi Setiap Musim Mudik dan Arus Balik lebaran, Ini Data 5 Tahun Terakhir

12 hari lalu

Ribuan kecelakaan Lalu Lintas Kerap Terjadi Setiap Musim Mudik dan Arus Balik lebaran, Ini Data 5 Tahun Terakhir

Jumlah kecelakaan lalu lintas saat mudik dan arus balik dalam 5 tahun terakhir berkisar di angka 1000 hingga 2000-an insiden.

Baca Selengkapnya

Ketua KNKT Sebut Sopir Kelelahan Penyebab Kecelakaan di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Apa Itu KNKT?

17 hari lalu

Ketua KNKT Sebut Sopir Kelelahan Penyebab Kecelakaan di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek, Apa Itu KNKT?

Ketua KNKT sebut unsur kelelahan sopir menjadi sebab kecelakaan di KM 58 Tol Jakarta-Cikampek. Ini tugas dan wewenang KNKT.

Baca Selengkapnya

Contraflow Tetap Diterapkan saat Arus Balik Lebaran, Apa Saja Tambahan Pengamanannya?

17 hari lalu

Contraflow Tetap Diterapkan saat Arus Balik Lebaran, Apa Saja Tambahan Pengamanannya?

Sistem contraflow akan dilaksanakan dengan tambahan upaya pengamanan, seperti dikawal savety car hingga tambahan pembatas jalur.

Baca Selengkapnya

Hari Pertama Lebaran 2024: Polisi Sebut Ada 199 Kecelakaan, 41 Orang Tewas

18 hari lalu

Hari Pertama Lebaran 2024: Polisi Sebut Ada 199 Kecelakaan, 41 Orang Tewas

Polisi mencatat ada 199 kecelakaan lalu lintas pada hari pertama Lebaran 2024. 41 orang tewas dan puluhan lainnya luka-luka.

Baca Selengkapnya

H-1 Lebaran 2024: Polisi Catat Ada 301 Kecelakaan Lalu Lintas, 26 Orang Meninggal

19 hari lalu

H-1 Lebaran 2024: Polisi Catat Ada 301 Kecelakaan Lalu Lintas, 26 Orang Meninggal

Polisi mencatat telah terjadi 301 kecelakaan lalu lintas pada sehari sebelum Lebaran 2024. Ratusan orang menjadi korban.

Baca Selengkapnya

Waspada, 3 Faktor Penyebab Kecelakaan Saat Mudik dengan Kendaraan Roda Dua

20 hari lalu

Waspada, 3 Faktor Penyebab Kecelakaan Saat Mudik dengan Kendaraan Roda Dua

Pengendara roda dua wajib memahami tiga faktor penyebab kecelakaan saat mudik Lebaran. Apa saja?

Baca Selengkapnya

3 Potensi Bahaya Berkendara di Jalan Lurus dan Panjang Saat Mudik

20 hari lalu

3 Potensi Bahaya Berkendara di Jalan Lurus dan Panjang Saat Mudik

Saat perjalanan mudik biasanya orang akan lebih memilih jalan tol untuk mempersingkat waktu. Jalan tol yang panjang dan lurus ternyata menyebabkan beberapa risiko bagi pengemudi.

Baca Selengkapnya

4 Jenis Kecelakaan yang Tak Dijamin BPJS Kesehatan, Bagaimana Prosedur Klaimnya?

27 hari lalu

4 Jenis Kecelakaan yang Tak Dijamin BPJS Kesehatan, Bagaimana Prosedur Klaimnya?

Begini syarat dan ketentuan jika korban kecelakaan dapat ditanggung BPJS.

Baca Selengkapnya

Kategori Korban Kecelakaan Ini Saja yang Dapat Asuransi Jasa Raharja, Segini Besaran Santunannya

27 hari lalu

Kategori Korban Kecelakaan Ini Saja yang Dapat Asuransi Jasa Raharja, Segini Besaran Santunannya

Asuransi Jasa Raharja hanya dapat diberikan kepada 3 kategori kecelakaan, termasuk saat mudik lebaran. Berapa besaran santunan bagi korban?

Baca Selengkapnya

Mudik Lebaran 2024 Naik Sepeda Motor, Kepala Korlantas Polri: Sebaiknya Jangan Lakukan, Berbahaya

28 hari lalu

Mudik Lebaran 2024 Naik Sepeda Motor, Kepala Korlantas Polri: Sebaiknya Jangan Lakukan, Berbahaya

Masyarakat lakukan mudik lebaran ada saja yang menggunakan sepeda motor. Kepala Korlantas Polri ingatkan bahayanya.

Baca Selengkapnya