Rest Area Baru Akan Dibikin di Puncak

Reporter

Editor

Senin, 5 Juli 2010 12:15 WIB

TEMPO/Dimas Aryo

TEMPO Interaktif, Bogor - Pemerintah Daerah Kabupaten Bogor masih mengkaji rencana pembuatan dua titik rest area di kawasan Puncak.

Kepala Dinas Tataruang dan Pemukiman Kab. Bogor Burhanudin, menjelaskan hingga saat ini pihaknya masih mencari lokasi yang tepat untuk pembuatan res area di kawasan puncak. ''Rencananya ada dua titik, satu di kawasan Megamendung dan Cisarua,'' ujar Burhanudin saat dihubungi seni (5/7).

Selain rencana pembuatan dua rest area, lanjut Burhan Bupati juga mengkaji alternatif lain penanganan kawasan Puncak. ''Masalah dikawasan puncak tidak hanya kemacetan saja, aspek sosial seperti keberadaan PKL juga harus difikirkan,'' ujarnya.

Burhanudin menegaskan, untuk menangani kesemrawutan di Kawasan Puncak, diperlukan kerja sama antara Pemerintah Provinsi Jabar dan Pusat. ''Puncak merupakan wilayah wisata nasional, untuk membenahinay diperlukan campurtangan Prmprov dan Pemerintah Pusat,'' tegas Burhanudin.

Sedikitnya diperlukan 5 hektare lahan untuk masing-masing titik. Luas tersebut diperuntukkan bagi para pedagang kaki lima yang bisa mangkal di sepanjang jalur Puncak, serta areal perparkiran untuk pengendara. ''Kalau hanya mengandalkan APBD Kab Bogor, akan sulit, prioritas kita pada Kesehatan dan Pendidikan. Jadi Pemprov dan Pemerintah Pusat harus duduk bersama dengan Pemkab untuk menyelesaikan masalah ini,'' papar Burhanudin.

Advertising
Advertising

Penanganan Kawasan Puncak, lanjut Burhanudin, tidak sebatas lalulintas saja, namun juga faksor sosial. ''Kalau kita salah menentukan rest area persoalan tidak akan selesai,'' ujarnya.

DIKI SUDRAJAT

Berita terkait

TomTom Traffic Index: London Termacet di Dunia, Jakarta Nomor Berapa?

11 Januari 2024

TomTom Traffic Index: London Termacet di Dunia, Jakarta Nomor Berapa?

TomTom Traffic Index kembali menerbitkan hasil survey kemacetan lalu lintas di kota-kota besar di dunia. Ada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Proyek Jembatan Mampang di Depok: Sudah Bikin Tambah Parah Macet dan Banjir, Mangkrak Pula

4 Januari 2024

Proyek Jembatan Mampang di Depok: Sudah Bikin Tambah Parah Macet dan Banjir, Mangkrak Pula

Warga Kota Depok mengeluhkan dampak proyek pembongkaran dan pembangunan ulang Jembatan Mampang di Jalan Raya Sawangan yang diduga tengah mangkrak itu.

Baca Selengkapnya

Baru Dilantik, Penjabat Bupati Bogor Ini Ditunggu Permasalahan dari Jalur Puncak sampai Parungpanjang

30 Desember 2023

Baru Dilantik, Penjabat Bupati Bogor Ini Ditunggu Permasalahan dari Jalur Puncak sampai Parungpanjang

Kabupaten Bogor selalu ramai setiap akhir tahun, penjabat Bupati Bogor baru dilantik diminta langsung bekerja di kawasan Puncak, antisipasi kemacetan.

Baca Selengkapnya

Kemenhub Antisipasi Kemacetan di Jalan Tol hingga Lokasi Wisata saat Libur Nataru

5 Desember 2023

Kemenhub Antisipasi Kemacetan di Jalan Tol hingga Lokasi Wisata saat Libur Nataru

Kemenhub mengimbau masyarakat yang akan melakukan perjalanan saat libur Nataru mendatang agar memantau prakiraan cuaca.

Baca Selengkapnya

Cerita Anak-anak yang Nikmati Banjir di Simpang Mampang Depok

30 November 2023

Cerita Anak-anak yang Nikmati Banjir di Simpang Mampang Depok

Polisi jelaskan kronologi banjir yang surut dan meninggi lagi di Simpang Mampang, Depok, pada Rabu malam dan Kamis pagi 29-30 November 2023.

Baca Selengkapnya

Cerita Penonton Konser Coldplay asal Jawa Tengah: Perjuangan Setengah Tahun

16 November 2023

Cerita Penonton Konser Coldplay asal Jawa Tengah: Perjuangan Setengah Tahun

Konser Coldplay di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Rabu 15 November 2023, sukses menyedot banyak penggemarnya dari Jakarta dan luar Jakarta.

Baca Selengkapnya

Kemacetan Lalu Lintas Lagi Usai Bubaran Konser Coldplay di GBK

16 November 2023

Kemacetan Lalu Lintas Lagi Usai Bubaran Konser Coldplay di GBK

Arus lalu lintas di sekitar kawasan GBK Senayan terpantau macet pasca-konser Coldplay, Rabu menjelang tengah malam 15 November 2023.

Baca Selengkapnya

Macet Total Gara-gara Demo Tolak Coldplay, Motor Sampai Diangkat

15 November 2023

Macet Total Gara-gara Demo Tolak Coldplay, Motor Sampai Diangkat

Massa pendemo yang sempat mendesak masuk ke kawasan GBK--lokasi konser Coldplay--akhirnya menutup akses lalu lintas setempat.

Baca Selengkapnya

Peninggian Jembatan tanpa Sosialisasi Penyebab Sawangan Depok Macet Parah

28 Oktober 2023

Peninggian Jembatan tanpa Sosialisasi Penyebab Sawangan Depok Macet Parah

Polisi Depok baru turun ke jalan setelah mendapat laporan kemacetan lalu lintas di Sawangan itu. Sekalian dilakukan sosialisasi.

Baca Selengkapnya

Truk Molen Terguling di GDC Depok Sebabkan Kemacetan Parah, Ini yang Terjadi

20 September 2023

Truk Molen Terguling di GDC Depok Sebabkan Kemacetan Parah, Ini yang Terjadi

Truk molen terguling di Jalan Boulevard Grand Depok City (GDC) Kelurahan Tirtajaya, Kecamatan Sukmajaya, Depok, Rabu siang, 20 September 2023.

Baca Selengkapnya