Operasi Simpatik Normalkan Fungsi Trotoar

Reporter

Editor

Senin, 9 April 2012 12:05 WIB

Seorang pengendara motor berjalan di atas trotoar jalan Sudirman, Jakarta, untuk menghindari kemacetan (13/3). Tindakan ini dapat membahayakan para pejalan kaki yang berjalan di trotoar. TEMPO/Aditia Noviansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Jakarta Barat, Ajun Komisaris Besar Sularno, mengatakan 75 personel ditugaskan dalam Operasi Simpatik pada hari ini, Senin, 8 April 2012. Operasi gabungan yang terdiri dari anggota TNI, Dinas Perhubungan, polisi, dan Satpol PP ini merupakan rangkaian dari 21 hari Operasi Simpatik dari Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya.

"Hari ini operasi akan berpusat di Jalan Daan Mogot dan Jalan Latumenten," kata Sularno di lokasi apel, di perempatan Grogol. Operasi hari ini akan berupaya mengembalikan fungsi trotoar bagi pejalan kaki. Trotoar kerap digunakan untuk berdagang oleh pedagang kaki lima dan memarkir motor oleh penarik ojek.

Operasi serupa sudah dilaksanakan di Kebon Jeruk dan Cengkareng. Selain mengembalikan fungsi trotoar, operasi juga mensterilkan jalur Transjakarta, sepeda motor menyalakan lampu siang hari, penertiban angkutan umum, dan penertiban parkir di badan jalan.

Dari operasi yang telah dilaksanakan sebelumnya, Menurut Sularno, operasi di Cengkareng dan Kebon Jeruk telah berhasil menurunkan pelanggaran secara signifikan. "Datanya baru bisa didapat setelah 15 April nanti." Kebanyakan pelanggar tidak membawa surat-surat berkendara seperti SIM dan STNK.

Kepala Bagian Pembinaan Operasional Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya, Ajun Komisaris Besar Budiyanto, mengatakan belum memberikan sanksi hukum bagi pelanggar. "Kebanyakan yang menimbulkan lalu lintas yang fatal itu seperti lalai mempertimbangkan jumlah penumpang dan berjalan di jalur yang tidak sesuai."

AYU PRIMA SANDI

Berita terkait

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

4 hari lalu

Jasamarga Transjawa Perbaiki KM 38 Tol Jakarta-Cikampek Mulai Hari Ini

PT Jasamarga Transjawa Tol memperbaiki jalan di titik Kilometer atau KM 38 pada Ruas Tol Jakarta-Cikampek.

Baca Selengkapnya

5 Hari Lebaran, Polisi Catat Ada 1.370 Kecelakaan dan 200 Orang Tewas

16 hari lalu

5 Hari Lebaran, Polisi Catat Ada 1.370 Kecelakaan dan 200 Orang Tewas

Korlantas Polri mencatat ada ribuan kecelakaan lalu lintas selama 5 hari Lebaran. Dari jumlah total itu ada ratusan nyawa terenggut.

Baca Selengkapnya

One Way Arah Jakarta Berakhir, Polda Jabar: Arus Lalu Lintas Kami Paksa Normal

21 hari lalu

One Way Arah Jakarta Berakhir, Polda Jabar: Arus Lalu Lintas Kami Paksa Normal

Wadir Lantas Polda Jabar AKBP Edwin Affandi, mengatakan sistem satu arah atau one way arah Jakarta berakhir seusai 11 jam diterapkan di Puncak.

Baca Selengkapnya

Puncak Arus Balik Lebaran, 275.026 Kendaraan Melintas di Tol Trans Sumatera

21 hari lalu

Puncak Arus Balik Lebaran, 275.026 Kendaraan Melintas di Tol Trans Sumatera

Jumlah kendaraan yang melintas pada masa puncak arus balik Lebaran tersebut melonjak 101 persen dari VLL Normal.

Baca Selengkapnya

Kisah Penemuan Traffic Cone, Kerucut Pembatas Jalur Contraflow saat Mudik dan Arus Balik

22 hari lalu

Kisah Penemuan Traffic Cone, Kerucut Pembatas Jalur Contraflow saat Mudik dan Arus Balik

Jalur contraflow saat mudik dan arus balik lebaran hanya dipisahkan menggunakan traffic cone. Begini kisah penemuannya.

Baca Selengkapnya

Jasa Marga: Ada 1,2 Juta Kendaraan Meninggalkan Jabotabek hingga H-2 Lebaran

25 hari lalu

Jasa Marga: Ada 1,2 Juta Kendaraan Meninggalkan Jabotabek hingga H-2 Lebaran

Jasa Marga mencatat sebanyak 1.233.793 kendaraan meninggalkan wilayah Jabotabek pada H-7 hingga H-2 Lebaran 2024.

Baca Selengkapnya

100.776 Kendaraan Tinggalkan Jakarta pada Mudik Lebaran 2024

25 hari lalu

100.776 Kendaraan Tinggalkan Jakarta pada Mudik Lebaran 2024

Polri mencatat total 100.776 kendaraan telah meninggalkan Jakarta lewat berbagai pintu tol pada mudik Lebaran 2024

Baca Selengkapnya

Terkini: ASDP Sebut Arus Mudik Laut dari Jawa ke Sumatera Mulai Landai, Sekjen PWI Pusat Klarifikasi Rilis Dewan Kehormatan PWI Pusat

25 hari lalu

Terkini: ASDP Sebut Arus Mudik Laut dari Jawa ke Sumatera Mulai Landai, Sekjen PWI Pusat Klarifikasi Rilis Dewan Kehormatan PWI Pusat

PT Angkutan Sungai, Danau, dan Penyeberangan Indonesia Ferry (Persero) atau ASDP Indonesia Ferry mencatat arus mudik dari Jawa menuju Sumatera mulai

Baca Selengkapnya

One Way di Tol Trans Jawa Berakhir, Jasa Marga: Lalu Lintas Normal

26 hari lalu

One Way di Tol Trans Jawa Berakhir, Jasa Marga: Lalu Lintas Normal

Rekayasa lalu lintas one way di Jalan Tol Trans Jawa dari Cipali sampai Semarang ditutup pada siang hari ini pukul 12.00 WIB. Bagaimana dampaknya?

Baca Selengkapnya

Pantau Arus Lalu Lintas Saat Mudik, Ini 3 Cara Melihat CCTV Jalan

26 hari lalu

Pantau Arus Lalu Lintas Saat Mudik, Ini 3 Cara Melihat CCTV Jalan

Untuk mengecek kemacetan di jalur mudik, masyarakat bisa mengecek streaming CCTV melalui cara berikut ini

Baca Selengkapnya