Kegiatan Klub Pesepeda Motor Tangerang Terpantau

Reporter

Editor

Senin, 16 April 2012 04:47 WIB

Sxc.hu

TEMPO.CO , Tangerang: Kepolisian Resor Kota Tangerang merazia geng motor setiap malam di titik-titik rawan dijadikan sebagai tempat balapan liar. Razia ini sebagai bentuk kewaspadaan terhadap kekerasan oleh geng motor seperti kejadian di Jakarta Utara dan Jakarta Pusat akhir-akhir ini.

”Razia hampir tiap malam kita lakukan dengan sisten Rayon atau perwilayah,” kata Kepala Polres Kota Tangerang Komisaris Besar Bambang Priyo Andogo kepada Tempo, Ahad 15 April 2012 malam.

Bambang mengakui ada sejumlah tempat rawan dijadikan ajang balapan liar oleh kelompok anak muda penghobi motor seperti Pondok Aren, Serpong dan Citra Raya Cikupa. "Tapi mereka tidak identik dengan geng motor," kata dia. "Anak muda yang suka balap liar tidak membentuk kelompok, di Tangerang tidak ada geng motor.”

Polisi belum mengkhawatirkan kegiatan kelompok anak muda penyalur hobi mengendarai sepeda motor. ”Karena mereka jika dirazia langsung kabur, aktifitas mereka masih terpantau dan belum ada kejadian signifikan,” kata Bambang.

Koordinator KontraS Haris Azhar menganggap Kepolisian Daerah Metro Jaya lamban menangani kekerasan yang diduga melibatkan geng motor dan militer Jakarta beberapa hari terakhir. Polda terkesan terlalu berhati-hati untuk tidak mengungkap pelaku pengeroyokan berasal dari TNI Angkatan Laut.


JONIANSYAH | DIMAS SIREGAR

Berita Terkait

Waspadai 80 Titik Rawan Geng Motor di Jakarta

Tersangka Geng Motor Bantah Keroyok TNI AL

Kasus Geng Motor, Pengemudi Yaris Masih Gelap

Ada Kesamaan Ciri dan Modus Pelaku Geng Motor

Alasan Polda Libatkan TNI Usut Kasus Geng Motor

'Tersangka Pengeroyokan Dikenal Anak yang Sopan'

Polda: Tak Ada Geng Motor di Jakarta

Keterlibatan Miranda Bakal Dibeber Nunun Besok




Berita terkait

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

15 jam lalu

10 Anggota Gengster di Tangsel Ditangkap Setelah Serang dan Lukai 2 Orang di Bintaro

Polisi menangkap 10 anggota gengster di Tangsel setelah menyerang dan melukai dua orang di Bintaro.

Baca Selengkapnya

Kapolda dan Wakapolda Banten Besuk Ustadz Muhyi Korban Pengeroyokan Pegawai Bank Keliling di Serang

30 hari lalu

Kapolda dan Wakapolda Banten Besuk Ustadz Muhyi Korban Pengeroyokan Pegawai Bank Keliling di Serang

Polisi telah menangkap satu pelaku pengeroyokan terhadap ustadz Muhyi. Kapolda meminta massa tidak main hakim sendiri.

Baca Selengkapnya

Warga Desa Pakel Banyuwangi dan PT Bumisari Saling Lapor, Ini Kata Polisi

34 hari lalu

Warga Desa Pakel Banyuwangi dan PT Bumisari Saling Lapor, Ini Kata Polisi

Polresta Banyuwangi menargetkan kedua belah pihak berdamai dan situasi kamtibmas khususnya di Desa Pakel kondusif.

Baca Selengkapnya

Kasus Anggota TNI Dikeroyok, Kapolres Metro Jakarta Pusat: Ada Tersangka Baru

35 hari lalu

Kasus Anggota TNI Dikeroyok, Kapolres Metro Jakarta Pusat: Ada Tersangka Baru

Insiden bermula saat seorang pedagang di Pasar Cikini, Menteng, diperas tiga pria. Pedagang ini mengadukan pemalakan itu kepada putranya, anggota TNI.

Baca Selengkapnya

Petani Desa Pakel Banyuwangi Dilaporkan Balik oleh Satpam PT Bumisari atas Dugaan Pengeroyokan

35 hari lalu

Petani Desa Pakel Banyuwangi Dilaporkan Balik oleh Satpam PT Bumisari atas Dugaan Pengeroyokan

Konflik Agraria antara petani Desa Pakel Banyuwangi dan PT Bumisari makin berlarut-larut.

Baca Selengkapnya

Empat Pelaku Pengeroyokan Polisi di Makassar Ditangkap, 5 Masuk DPO

45 hari lalu

Empat Pelaku Pengeroyokan Polisi di Makassar Ditangkap, 5 Masuk DPO

Tiga pelaku pengeroyokan polisi di Makassar adalah pelajar, dan satu buruh harian lepas.

Baca Selengkapnya

Imam Masjid di Takalar Jadi Sasaran Pengeroyokan

45 hari lalu

Imam Masjid di Takalar Jadi Sasaran Pengeroyokan

Polres Takalar tengah menyelidiki kasus dan motif pengeroyokan imam masjid. Muncul dugaan bahwa korban merendahkan kehormatan istri seorang warga.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Pelaku Tawuran Genk Bhirues dan Remaja Anak Lapak Klender, Satu Orang Buron

48 hari lalu

Polisi Tangkap Pelaku Tawuran Genk Bhirues dan Remaja Anak Lapak Klender, Satu Orang Buron

Tawuran yang terjadi Jalan Dermaga Raya, Klender, 21 Februari 2024 itu menyebabkan satu orang meninggal karena pengeroyokan.

Baca Selengkapnya

Anak Perempuan di Tangsel Dianiaya Sekelompok Orang Hingga Trauma, Dikira Ikut Perang Sarung

48 hari lalu

Anak Perempuan di Tangsel Dianiaya Sekelompok Orang Hingga Trauma, Dikira Ikut Perang Sarung

Anak perempuan dipukuli dan diinjak, diduga jadi korban salah sasaran pelaku tawuran perang sarung di Ciputat, Tangsel.

Baca Selengkapnya

Dikira Ikut Perang Sarung, Anak Perempuan di Ciputat jadi Korban Pengeroyokan

48 hari lalu

Dikira Ikut Perang Sarung, Anak Perempuan di Ciputat jadi Korban Pengeroyokan

Seorang anak perempuan berusia 12 tahun menjadi korban pengeroyokan sejumlah remaja di Ciputat

Baca Selengkapnya