Kelompok Falun Gong Akan Berunjukrasa di Depan Kedubes RRC

Reporter

Editor

Jumat, 25 Juli 2003 16:42 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Pengikut kelompok Falun Gong akan berunjuk rasa di di depan Kedutaan Besar Republik Rakyat Cina, Jalan Rasuna Said, Jakarta Pusat, Senin (4/3) pagi. Massa yang berunjuk rasa diperkirakan berjumlah 75 orang dipimpin Hok Subagyo. Mereka akan menyampaikan aspirasinya kepada Dubes RRC seputar masalah HAM. Kepala Dinas Penerangan Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Anton Bachrul Alam, mengatakan, sejauh pelaksanaan demo berjalan lancar dan tidak menyimpang dari izin mereka kepada pihak kepolisian, polisi akan menjaga aksi unjuk rasa. ”Baik kedutaan maupun yang berunjuk rasa,” ujar Anton di ruang kerjanya di Polda Metro Jaya Jakarta Senin (4/3) pagi. Minggu pagi kemarin (3/3), polisi mendadak melarang pawai Falun Gong yang akan dilakukan di Bundaran Hotel Indonesia. Acara Falun Gong yang sedianya dilakukan di Hotel Le Meridien, Minggu (3/3) malam, juga dibatalkan. Di negeri asalnya, RRC, kelompok Falun Gong dinyatakan sebagai organisasi terlarang. Organisasi yang awalnya hanya merupakan kelompok yang bergerak di bidang olah raga ini, diberantas lantaran berubah menjadi sekte kepercayaan. Menurut Anton, pihaknya sedang menyelidiki aktivitas dan keberadaan kelompok ini. Namun ia menolak memberi keterangan lebih jauh. ”Itu porsi Mabes Polri,” kilahnya. (Anggoro Gunawan—Tempo News Room)

Berita terkait

Cak Imin Berharap PPP Lolos ke Senayan

5 menit lalu

Cak Imin Berharap PPP Lolos ke Senayan

PPP saat ini sedang mengajukan gugatannya sengketa pileg 2024 ke MK.

Baca Selengkapnya

Legenda Sepak Bola Nur Alim Puji Shin Tae-yong, Optimistis Timnas Indonesia Maju ke Final Piala Asia U-23

11 menit lalu

Legenda Sepak Bola Nur Alim Puji Shin Tae-yong, Optimistis Timnas Indonesia Maju ke Final Piala Asia U-23

Legenda Timnas Indonesia asal Bekasi, Nur Alim memuji Shin Tae-yong. Ia percaya pelatih asal Korea itu bisa membawa timnas ke final Piala Asia U-23.

Baca Selengkapnya

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Babak Pertama Skor 0-0

11 menit lalu

Hasil Piala Asia U-23 2024: Timnas U-23 Indonesia vs Uzbekistan, Babak Pertama Skor 0-0

Timnas U-23 Indonesia tak mampu mengembangkan permainan di babak pertama, saat menghadapi Uzbekistan pada semifinal Piala Asia U-23 2024.

Baca Selengkapnya

PKB dan PPP Siapkan Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

14 menit lalu

PKB dan PPP Siapkan Lawan Khofifah di Pilkada Jawa Timur

PKB dan PPP siap untuk berkoalisi di Pilkada Jawa Timur. Kedua partai siap menghadirkan figur untuk melawan Khofifah Indar Parawansa.

Baca Selengkapnya

PPP Minta Dukungan PKB agar Lolos Ambang Batas Parlemen di Sengketa Pileg 2024

15 menit lalu

PPP Minta Dukungan PKB agar Lolos Ambang Batas Parlemen di Sengketa Pileg 2024

PPP dan PKB juga membahas hubungan kerja sama yang akan dijalin keduanya di gelaran Pilkada 2024.

Baca Selengkapnya

SEVENTEEN Comeback, Rilis Best Album, Tampil di Festival Musik Dunia Hingga Tur Baru

15 menit lalu

SEVENTEEN Comeback, Rilis Best Album, Tampil di Festival Musik Dunia Hingga Tur Baru

SEVENTEEN yang akan meryakaan ulang tahun debut ke-10 tahun ini, memiliki beragam aktivitas untuk bertemu penggemarnya

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung Rencana Kerjasama Lemigas dan Konsorsium Korea

18 menit lalu

Bamsoet Dukung Rencana Kerjasama Lemigas dan Konsorsium Korea

Hubungan Indonesia dengan Korea sudah terjalin lama di berbagai bidang.

Baca Selengkapnya

Bahlil Sebut Izin Freeport Diperpanjang sampai 2061, Tunggu Revisi PP Minerba

21 menit lalu

Bahlil Sebut Izin Freeport Diperpanjang sampai 2061, Tunggu Revisi PP Minerba

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan proses perpanjangan izin Freeport, yang habis pada 2041, hampir selesai.

Baca Selengkapnya

Gerindra Klaim Suaranya di Papua Tengah Dirampok

26 menit lalu

Gerindra Klaim Suaranya di Papua Tengah Dirampok

Gerindra menggugat di MK, karena perolehan suaranya di DPR RI dapil Papua Tengah menghilang.

Baca Selengkapnya

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

27 menit lalu

Suasana Jokowi, Budi Arie, hingga Bahlil Nobar Timnas U-23 vs Uzbekistan

Jokowi tampak antusias melihat tayangan besar yang menempel di dinding ruang utama Istana Negara.

Baca Selengkapnya