Kegiatan Jokowi Hari Ini

Reporter

Editor

Alia fathiyah

Kamis, 6 Desember 2012 08:30 WIB

Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo. TEMPO/Subekti

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Joko Widodo akan memulai kegiatan hari ini dengan rapat kerja terkait rencana penerapan kebijakan pembatasan kendaraan bermotor ganjil-genap di DKI Jakarta pukul 08.00.

Setelah itu, pukul 10.00, Jokowi akan menghadiri pembukaan rapat koordinasi nasional dengan tema "Reformasi Birokrasi dan Pelayanan Publik" oleh Wakil Presiden RI Boediono di Istana Wakil Presiden, Jalan Merdeka Selatan, Jakarta.

Setelah itu, pada pukul 11.00, mantan Wali Kota Solo ini akan menerima The Indonesia Keroncong Center dalam rangka menyerahkan kenang-kenangan berupa vandel, PIN, dan buku keroncong di ruang tamu Balai Kota DKI Jakarta.

Jadwal padat langsung menyusul 30 menit kemudian. Jokowi menerima kedatangan Peter Yan Dipling untuk presentasi mengenai air bersih dan air kotor bagi perkampungan.

Seusai makan siang, sekitar pukul 13.30, Jokowi akan mendengarkan paparan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) DKI yakni, PT Jakarta Int Expo, PT Grahasari Suryajaya, dan PT Asuransi Bangun Askrida.

Secara maraton, Jokowi mendengarkan paparan BUMD ini pada pukul 15.30 dengan PT RS Haji Jakarta, PT Pakuan, PT Ratax Armada, PT Cemani Toka, dan BP THR Lokasari.

ALIA

Berita Lain:
Wakil Jokowi di Solo Ingin Jadi Wali Kota Jakut
Penginjak Al-Qur''an akan Dilaporkan ke Polisi
Begini Modus Penipuan ''Anak Anda Kecelakaan''
Solusi Jokowi Soal Pelecehan di Bus

Berita terkait

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

3 jam lalu

Apa Itu Presidential Club yang Diusulkan Prabowo?

Presidential Club berisi para eks presiden Indonesia yang akan saling berdiskusi dan bertukar pikiran untuk menjaga silaturahmi dan menjadi teladan.

Baca Selengkapnya

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

6 jam lalu

Microsoft Investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, Bagaimana dengan di Indonesia?

Microsoft siap investasi Rp35,6 triliun di Malaysia, bagaimana dengan rencana investasinya di Indonesia?

Baca Selengkapnya

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

9 jam lalu

Timnas Indonesia U-23 Bersiap Jalani Laga Playoff Olimpiade Paris 2024, Jokowi Optimistis Skuad Garuda Menang Lawan Guinea

Timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff Olimpiade Paris 2024 pada Kamis, 9 Mei mendatang.

Baca Selengkapnya

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

19 jam lalu

Sekjen Gerindra Tepis Anggapan Jokowi Jadi Penghalang Pertemuan Prabowo dan Megawati

Justru, kata Muzani, Presiden Jokowi lah yang mendorong terselenggaranya pertemuan antara Prabowo dan Megawati.

Baca Selengkapnya

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

20 jam lalu

Pengamat Sebut Ide Prabowo Bentuk Presidential Club Bagus, tapi Ada Problem

Pengamat Politik Adi Prayitno menilai pembentukan presidential club memiliki dua tujuan.

Baca Selengkapnya

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

21 jam lalu

Jokowi Teken UU Desa, Pengamat Soroti Anggaran hingga Potensi Politik Dinasti

Salah satu poin penting dalam UU Desa tersebut adalah soal masa jabatan kepala desa selama 8 tahun dan dapat dipilih lagi untuk periode kedua,

Baca Selengkapnya

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

1 hari lalu

Membedah 5 Poin Krusial dalam UU Desa yang Baru

Beleid itu menyatakan uang pensiun sebagai salah satu hak kepala desa. Namun, besaran tunjangan tersebut tidak ditentukan dalam UU Desa.

Baca Selengkapnya

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

1 hari lalu

Relawan Jokowi Imbau PDIP Tak Cari Kambing Hitam Setelah Ganjar-Mahfud Kalah Pilpres

Panel Barus, mengatakan setelah Ganjar-Mahfud meraih suara paling rendah, PDIP cenderung menyalahkan Jokowi atas hal tersebut.

Baca Selengkapnya

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

1 hari lalu

Respons Jokowi hingga Luhut Soal Komposisi Kabinet Prabowo

Jokowi mengatakan dia dan pihak lain boleh ikut berpendapat jika dimintai saran soal susunan kabinet Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

1 hari lalu

Sorotan Media Asing Soal Luhut Buka Kemungkinan Kewarganegaraan Ganda bagi Diaspora , Apa Alasan dan Syaratnya?

Menkomarinves Luhut Pandjaoitan buka kemungkinan kewarganegaraan ganda untuk diaspora. Apa saja alasan dan syaratnya?

Baca Selengkapnya