Luna Maya Datang, Sidang Rasyid Diskors  

Reporter

Kamis, 14 Maret 2013 12:37 WIB

Luna Maya. TEMPO/Mazini Hafizhuddin

TEMPO.CO, Jakarta - Sidang Rasyid Rajasa sempat diskors akibat kejadian sepele. Saat kuasa hukum sedang membacakan pledoi, tiba-tiba dari pintu ruang sidang utama Pengadilan Negeri Jakarta Timur terdengar keributan. (Baca: Jalani Sidang, Rasyid Khawatirkan Kuliahnya)

Rupanya, artis Luna Maya nyelonong ke dalam ruangan. Kejadian ini memicu kehebohan dari puluhan fan Raffi Ahmad yang menunggu di lobi sidang. Beberapa awak media pun berebut mengabadikan momen tersebut. Lantaran terjadi keributan, hakim pun mengetuk palu. "Saya minta pengunjung sidang tenang," ujarnya.

Mendengar peringatan hakim, Luna pun terlihat bingung. Sambil membuka kacamata hitamnya, dia baru sadar bahwa dia salah masuk ruang persidangan. "Eh, belum mulai ya," ujar Luna pada kawannya. Lalu, Luna terlihat ngeloyor ke luar sidang sambil tertawa malu. Sidang kembali dilanjutkan setelah Luna meninggalkan ruang sidang utama.

Di ruang sidang utama saat ini berlangsung persidangan Rasyid Rajasa dengan agenda pembacaan pleidoi. Setelah ini, juga akan digelar sidang putusan praperadilan yang diajukan Raffi Ahmad terhadap Badan Narkotika Nasional. (Baca: Petisi Hukum Rasyid Rajasa Didukung 2.061 Orang dan Rasyid Rajasa Hanya Dituntut 8 Bulan Penjara)

Meski belum dimulai, pendukung Raffi sudah menyemut di beberapa titik gedung pengadilan. Di ruangan sidang, kursi berkapasitas 50 orang sudah terisi penuh. Banyak juga pendukung Raffi yang sudah berdiri, terutama ibu-ibu. Di lobi, puluhan fan Raffi juga berkumpul. Sebagian pendukung Raffi terlihat memakai baju seragam bertuliskan "Raffi adalah Korban". (Baca: Celaka BMW Maut Anak Hatta)

M. ANDI PERDANA

Berita Lainnya:

Jalani Sidang, Rasyid Khawatirkan Kuliahnya
Kereta Ekonomi Non AC Bakal Dihapuskan
Apa Pesan Obama untuk Paus Fransiskus?
Siapa Jorge Bergoglio, Sri Paus yang Baru?

Berita terkait

Pascakecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Ketahui 5 Perbedaan Bus Pariwisata dan Bus Reguler

4 jam lalu

Pascakecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Ketahui 5 Perbedaan Bus Pariwisata dan Bus Reguler

Kecelakaan bus rombongan siswa SMK Lingga Kencana Depok masih jadi perhatian publik. Ketahui perbedaan bus pariwisata dan bus reguler.

Baca Selengkapnya

Dishub Sumut Perketat Aturan dan Adakan Sosialisasi Usai Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

5 jam lalu

Dishub Sumut Perketat Aturan dan Adakan Sosialisasi Usai Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana

Kecelakaan bus siswa SMK Lingga Kencana membuat Dishub Sumut ambil kebijakan perketat aturan hingga kemenhub akan terapkan aturan jangka pendek.

Baca Selengkapnya

Usai Kecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok Muncul Pro dan Kontra Study Tour, Pj Gubernur Jabar Sampai Keluarkan Surat Edaran

15 jam lalu

Usai Kecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok Muncul Pro dan Kontra Study Tour, Pj Gubernur Jabar Sampai Keluarkan Surat Edaran

Pro dan kontra soal study tour langsung mengemuka usai kecelakaan bus siswa SMK Lingga Kencana Depok di Subang beberapa waktu lalu. Ini kata mereka.

Baca Selengkapnya

Kisah Haru Korban Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Demi Ikut Study Tour Rela Jadi Kuli Bangunan

2 hari lalu

Kisah Haru Korban Bus Siswa SMK Lingga Kencana Depok, Demi Ikut Study Tour Rela Jadi Kuli Bangunan

Dua korban bus rombongan SMK Lingga Kencana sempat menjadi kuli bangunan untuk membayar biaya study tour senilai 800 ribu. Ini kisah lainnya.

Baca Selengkapnya

KNKT Ungkap Bus Putera Fajar yang Alami Kecelakaan di Subang Diubah Bentuk: Dari Normal Deck jadi High Deck

3 hari lalu

KNKT Ungkap Bus Putera Fajar yang Alami Kecelakaan di Subang Diubah Bentuk: Dari Normal Deck jadi High Deck

KNKT masih menganalisis ada atau tidaknya pengaruh perubahan bentuk bus pariwisata yang tidak semestinya hingga menyebabkan kecelakaan maut.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Pengusaha Tavel: Bukan Stop Study Tour Tapi Pemerintah Harus Edukasi

3 hari lalu

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana, Pengusaha Tavel: Bukan Stop Study Tour Tapi Pemerintah Harus Edukasi

Pengusaha travel meminta pemerintah jangan menghentikan kegiatan study tour karena adanya kecelakaan bus SMK Lingga Kencana.

Baca Selengkapnya

Evaluasi Kecelakaan Bus di Subang, Menhub Bakal Tindak Lanjuti Ide Uji Kir Bisa Dilakukan Swasta

3 hari lalu

Evaluasi Kecelakaan Bus di Subang, Menhub Bakal Tindak Lanjuti Ide Uji Kir Bisa Dilakukan Swasta

Budi Karya Sumadi mengatakan bahwa kementeriannya bakal menindaklanjuti usulan penerapan uji kir.

Baca Selengkapnya

Tersangka Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Bisa Bertambah, Pengusaha dan Karoseri Bus Akan Diperiksa

3 hari lalu

Tersangka Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana Bisa Bertambah, Pengusaha dan Karoseri Bus Akan Diperiksa

Kakorlantas Polri menyatakan pihak pengusaha dan karoseri bus bisa diperiksa dalam kasus kecelakaan bus SMK Lingga Kencana.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana di Subang, Polisi Akan Periksa Semua Pihak yang Terlibat

3 hari lalu

Kecelakaan Bus SMK Lingga Kencana di Subang, Polisi Akan Periksa Semua Pihak yang Terlibat

Kakorlantas Polri Aan Suhanan mengatakan akan memeriksa semua pihak yang terlibat dalam kecelakaan bus SMK Lingga Kencana di Subang.

Baca Selengkapnya

RS Bhayangkara Brimob Ungkap Kondisi Korban Kecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana

3 hari lalu

RS Bhayangkara Brimob Ungkap Kondisi Korban Kecelakaan Bus Siswa SMK Lingga Kencana

Doktes spesialis ortopedi RS Bhayangkara Brimob sebut kondisi korban kecelakaan bus SMK Lingga Kencana Depok saat pertama ditangani.

Baca Selengkapnya