Bang Ucu: Banyak yang Lebih Bau dari Tai Kambing

Reporter

Editor

Pruwanto

Selasa, 6 Agustus 2013 06:47 WIB

Suasana di jalan KH Mas Mansyur, sekitar pasar Tanah Abang yang penuh dengan para pedagang kaki lima, (15/7). Pemprov DKI Jakarta telah menempatkan para PKL di Pasar Tanah Abang di Blok G tetapi mereka lebih memilih berdagang di badan jalan. TEMPO/Eko Siswono Toyudho

TEMPO.CO , Jakarta:Tokoh sekaligus sesepuh Tanah Abang M. Yusuf bin Muhi atau akrab disapa Bang Ucu menegaskan penolakannya atas rencana pemindahan jagal kambing Tanah Abang ke luar kota. Selain mereka sanak saudaranya, dia tak setuju dengan alasan pemerintah DKI.

"Saya tidak setuju, itu alasannya apa?” kata dia kemarin di Masjid Al-Makmur Tanah Abang saat buka bersama Walikota Jakarta Pusat dan PKL, Senin, 5 Agustus 2013. Bang Ucu datang di Masjid Al-Makmur mengenakan baju koko warna putih dan berkopiah hitam.

“Kalau alasannya bau dan mencemari lingkungan, yang lebih bau dari tai kambing banyak," ucap Bang Ucu setengah berteriak.

Bang Ucu menegaskan sudah tidak ada lagi preman di Tanah Abang. Kalaupun ada, kata dia, mereka bukan warga asli Tanah Abang. "Tidak ada anak-anak preman," kata Bang Ucu. "Itu hanya orang-orang dari luar, semiskin-miskinnya anak Tenabang, masih bisa motong kambing dan nyari rumput."

Bang Ucu mempertanyakan kategori preman itu seperti apa. Alasannya banyak yang mengatakan di Pasar Tanah Abang banyak dijumpai preman beking para PKL. "Ini tato saya banyak, jangan dibilang preman," kata dia menunjukkan tato di dada sebelah kanan yang bertuliskan Kill of Tanah Abang. Walaupun dia mengakui pernah menjadi preman. "Sekarang udah tobat. Tapi kalo loe jual gua beli," ujarnya.

LINDA TRIANITA

Berita Terkait
Ahok Vs Lulung, Sesepuh Tanah Abang Prihatin

VIDEO Ahok dan Pendukung Haji Lulung Populer

Ahok: Saya Sudah Belajar Bahasa Halus



Topik Terhangat
Bom Vihara Ekayana
| Mudik Lebaran | Ahok vs Lulung | Capres 2014 | Anggita Sari




Berita terkait

Ahok Kritik Penonaktifan NIK KTP Jakarta: Jangan Merepotkan Orang

1 hari lalu

Ahok Kritik Penonaktifan NIK KTP Jakarta: Jangan Merepotkan Orang

Bulan lalu, Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta mengajukan penonaktifan terhadap 92.493 NIK warga Jakarta ke Kemendagri.

Baca Selengkapnya

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

1 hari lalu

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

Mantan Gubernur DKI Jakarta Ahok mengatakan konsep tempat parkir bawah tanah Monas ini sempat masuk gagasannya.

Baca Selengkapnya

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

4 hari lalu

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

Sejumlah nama bakal calon gubernur di Pilkada 2024 sudah mulai bermunculan, termasuk 4 wajah lama ini. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

5 hari lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

7 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

10 hari lalu

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

Kasus yang menjerat Galih Loss menambah daftar panjang kasus penistaan agama di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Little Bangkok Pasar Tanah Abang Ramai Pengunjung

28 hari lalu

Little Bangkok Pasar Tanah Abang Ramai Pengunjung

Suasana Pasar Tanah Abang mulai padat pengunjung menjelang Lebaran Idul Fitri 2024.

Baca Selengkapnya

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

39 hari lalu

Gaya Ahok, Anies, dan Heru Budi Tangani Banjir di DKI Jakarta

Banjir melanda sebagian wilayah di DKI Jakarta kerap terjadi berulang kali. Berikut gaya gubernur DKI menyikapi banjir di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

39 hari lalu

Mereka yang Dijerat Kasus Penistaan Agama, Ahok hingga Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun

Berikut sederet kasus penistaan agama yang dijatuhkan vonis untuk Ahok, Arya Wedakarna, dan terakhir Panji Gumilang Pimpinan Ponpes Al Zaytun.

Baca Selengkapnya

Zulhas Klaim Kondisi Ekonomi Pasar Tanah Abang di Atas Rata-rata, Pengamat: Musiman Menjelang Ramadan

50 hari lalu

Zulhas Klaim Kondisi Ekonomi Pasar Tanah Abang di Atas Rata-rata, Pengamat: Musiman Menjelang Ramadan

Ekonom Celios tanggapi klaim Mendag Zulkifli Hasan atau Zulhas tentang geliat ekonomi Pasar Tanah Abang yang melebihi rata-rata.

Baca Selengkapnya