Pagi Ini 3 in 1 Tak Berlaku  

Reporter

Selasa, 21 Januari 2014 07:56 WIB

Seorang warga korban banjir Kalibata berdiri di tengah jalan untuk meminta uang dari pengguna jalan yang melintas di Flyover Rawajati, Jakarta Selatan (20/1). TEMPO/Seto Wardhana

TEMPO.CO, Jakarta - Penutupan beberapa ruas jalan di Ibu Kota menyebabkan 3 in 1 tidak diberlakukan pada hari ini, Selasa, 21 Januari 2014. Traffic Management Center Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya menyatakan peraturan ini bersifat situasional menyusul banyaknya ruas jalan yang tergenang selama sepekan belakangan.

"Selasa 21 Januari 2014 Kawasan Pengendalian Lalu Lintas 3 in 1 tidak diberlakukan," tulis @TMCPoldaMetro dalam cuit mereka, Selasa, 21 Januari 2014.

Hujan yang turun pada pagi ini membuat arus lalu lintas tersendat di beberapa titik. Pantauan Tempo di sepanjang ruas Jalan Ciledug Raya, pengemudi memperlambat laju kendaraan mereka untuk menghindari genangan.

Adapun beberapa ruas jalan yang tersendat pagi ini menurut pantauan TMC Polda Metro Jaya adalah:

1. Lalu lintas Jalan S. Parman Grogol Jakarta Barat tersendat akibat banjir di depan Universitas Tarumanegara.

2. Kondisi lalu lintas di Tanjung Barat menuju Pasar Minggu padat merayap.

3. Banjir di depan Astra Honda Jl. Yos Sudarso menyebabkan lalu lintas di depan ITC Cempaka Mas mengarah ke Tanjung Priok padat.

4. Pohon tumbang di Kamal sekitar outer Ring Road di depan kompleks Ruko Galaxy, Taman Palem Lestari, Cengkareng, Jakarta Barat menyebabkan lalu lintas di Cengkareng mengarah ke Bandara Soekarno-Hatta tersendat.

5. Tol Cibubur mengarah ke Cawang juga terpantau padat mulai dari KM 8.

LINDA HAIRANI

Berita terpopuler
SBY Sakit Hati Tak Jadi Wapres Mega
Curhat SBY Soal Hubungannya dengan Mega
7 Ekspresi Sewot Ani SBY di Instagram
Istilah Akil Soal Suap: Emas 3 Ton dan Uang Kecil
Akil Dituding Bermain di Sengketa Pilkada Bali
Nilai Aset Akil yang Disita Capai Rp 200 Miliar

Berita terkait

Banjir Jakarta Merendam 40 RT dan Lima Ruas Jalan, Puluhan Orang Mengungsi

25 hari lalu

Banjir Jakarta Merendam 40 RT dan Lima Ruas Jalan, Puluhan Orang Mengungsi

Curah hujan tinggi dan luapan sungai memicu banjir Jakarta. Permukiman dan ruas jalan di Jakarta Timur, Jakarta Selatan, dan Jakarta Barat terendam.

Baca Selengkapnya

Anggota DPRD DKI Kritik Penanganan Banjir Jakarta: Fokus, Jangan Main-main sama Banjir

33 hari lalu

Anggota DPRD DKI Kritik Penanganan Banjir Jakarta: Fokus, Jangan Main-main sama Banjir

Penanganan banjir Pemprov DKI Jakarta menuai kritik karena dinilai tidak fokus dan tak kunjung terealisasi.

Baca Selengkapnya

Heru Budi Sebut Jakarta Kewalahan Jika Hujan 4 Jam Berintensitas 180 mm per Hari, Begini Penjelasannya

35 hari lalu

Heru Budi Sebut Jakarta Kewalahan Jika Hujan 4 Jam Berintensitas 180 mm per Hari, Begini Penjelasannya

Heru Budi mengatakan Proyek Sodetan Ciliwung dapat mengatasi banjir di Jakarta.

Baca Selengkapnya

Status Pintu Air di DKI Siaga 3, BPBD Imbau Warga Waspada Banjir

45 hari lalu

Status Pintu Air di DKI Siaga 3, BPBD Imbau Warga Waspada Banjir

BPBD DKI Jakarta memperingatkan perihal peningkatan status siaga genangan akibat hujan lebat di beberapa wilayah.

Baca Selengkapnya

Menelisik Banjir Jakarta Pekan Lalu: Apa Saja Pokok Sebabnya?

55 hari lalu

Menelisik Banjir Jakarta Pekan Lalu: Apa Saja Pokok Sebabnya?

Berikut wilayah terdampak banjir Jakarta dan dugaan faktor penyebabnya.

Baca Selengkapnya

Tambah Pompa Air Jadi Solusi Paling Cepat Banjir Jakarta

58 hari lalu

Tambah Pompa Air Jadi Solusi Paling Cepat Banjir Jakarta

Wakil Ketua Forum Warga Kota Jakarta (FAKTA), Azas Tigor Nainggolan menyampaikan, banyaknya titik genangan air di Jakarta terjadi karena kondisi daratan yang berada dibawah permukaan air laut.

Baca Selengkapnya

Perkiraan Cuaca Jakarta: Potensi Hujan Ringan dan Hujan Petir di Akhir Pekan, Waspada Banjir Seminggu ke Depan

58 hari lalu

Perkiraan Cuaca Jakarta: Potensi Hujan Ringan dan Hujan Petir di Akhir Pekan, Waspada Banjir Seminggu ke Depan

Cuaca Jakarta berpotensi hujan pada hari ini dan besok. Waspada banjir Jakarta seiring perkiraan hujan ekstrem sepekan ke depan.

Baca Selengkapnya

Periset BRIN Ungkap Penyebab Genangan Banjir di Sebagian Wilayah Jakarta

59 hari lalu

Periset BRIN Ungkap Penyebab Genangan Banjir di Sebagian Wilayah Jakarta

Saat ini, hujan dengan intensitas 150 milimeter per hari sudah dapat membuat banjir Jakarta karena kapasitas drainase menurun.

Baca Selengkapnya

Top Metro: Banjir Jakarta Kemarin, Sidang Gugatan Almas-Gibran, Upaya Pembebasan Pilot Susi Air

59 hari lalu

Top Metro: Banjir Jakarta Kemarin, Sidang Gugatan Almas-Gibran, Upaya Pembebasan Pilot Susi Air

Simak berita populer di kanal Metro, mulai dari banjir di Jakarta hingga upaya pembebasan pilot Susi Air di Papua

Baca Selengkapnya

Berenang di Kali Sunter saat Hujan, Bocah di Pulogadung Tenggelam

29 Februari 2024

Berenang di Kali Sunter saat Hujan, Bocah di Pulogadung Tenggelam

Dinas Gulkarmat DKI masih mencari RA, 13 tahun, yang tenggelam saat berenang di Kali Sunter, Pulogadung ketika hujan turun

Baca Selengkapnya