Cinta dengan Wali Kota Airin, Warga Rela Cukur Gundul  

Reporter

Editor

Nur Haryanto

Rabu, 20 April 2016 23:02 WIB

Calon petahana Wali Kota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany, yang merupakan Mojang Provinsi Jawa Barat memperoleh 60,2 persen suara dalam Pilkada Serentak 2015. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat

TEMPO.CO, Tangerang Selatan - Warga Ciputat, Tangerang Selatan merayakan pelantikan pasangan Wali kota dan Wakil Walikota Tangerang Selatan, Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie, dengan cara mencukur plontos rabutnnya. "Ini tanda cinta kepada pemimpin kami," kata Nunung, 54 tahun, warga RT05/02, Kelurahan Sawah Baru, Ciputat, Banten rabu 20/4/2016.



Nunung bersama dua rekannya Roni, (50) dan Abdullah,(53) mengaku rela mencukur gundul kepalanya, sebagai tanda ungkapan pengorbanan warga Tangsel kepada pemimpin. Selain itu, Nunung mengaku mencukur plontos rambutnya sebagai bagian dari nazar menginginkan Tangsel dipimpin oleh Airin dan Bang Ben kembali. "Sejak kepemimpinan beliau berdua Tangsel semakin maju dan hebat, terlihat dari pembangunan infrastuktur, berobat gratis," imbuh Abdullah.



Pelantikan wali kota dan wakil wali kota Tangerang Selatan Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie dilaksanakan di Kawasan Pusat Pemerintahan Provinsi Banten (KP3B) Kecamatan Curug, Kota Serang, Banten. setelah pelantikan dianjutkan dengan peresmian jembatan Ciater.

Setelah mereesmikan jembatan Ciater, rombongan pun bergerak menuju Universitas Terbuka untuk melaksanakan rapat pleno terbuka dengan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Tangsel.

Pasangan petahana ini terpilih menjadi wali kota dan wakil wali kota Tangsel setelah sebelumnya keluar sebagai pemenang dengan mengalahkan dua pasangan calon lainnya, yakni Arsid – Elvier Ariadiannie Soedarto Poetri, dan Ikhsan Modjo – Li Claudia Chandra. Airin Rachmi Diany dan Benyamin Davnie unggul dengan perolehan 305.322 suara. Sementara Ikhsan Modjo dan Li Claudia Chandra mendapat suara 42.074, serta pasangan Arsid dan Elvier Ariandiannie, mendapat suara 164.732.


Advertising
Advertising


MUHAMMAD KURNIANTO


Berita terkait

5 Hal tentang Airin Rachmi Diany, Maju Pilkada Banten hingga Dianggap Role Model

2 hari lalu

5 Hal tentang Airin Rachmi Diany, Maju Pilkada Banten hingga Dianggap Role Model

Airin Rachmi Diany salah satu kader Golkar yang maju mendaftar Pilkada Banten

Baca Selengkapnya

Muhaimin Sebut 2 Kader Golkar Ini Daftar di PKB untuk Pilkada 2024

3 hari lalu

Muhaimin Sebut 2 Kader Golkar Ini Daftar di PKB untuk Pilkada 2024

Dua kader Golkar ini melamar jadi calon gubernur Banten dan Jakarta lewat PKB. Muhaimin Iskandar sebut belum jamin akan berkoalisi.

Baca Selengkapnya

Sederet Pesohor yang Disebut Maju di Pilkada 2024 Lewat Partai Golkar: Ada Bobby Nasution, Mantu Jokowi

27 hari lalu

Sederet Pesohor yang Disebut Maju di Pilkada 2024 Lewat Partai Golkar: Ada Bobby Nasution, Mantu Jokowi

Partai Golkar disebut telah menugaskan sederet nama pesohor yang maju di Pilkada 2024. Salah satunya adalah mantu Jokowi, Bobby Nasution.

Baca Selengkapnya

Raih Suara Pileg Terbanyak di Golkar, Airin Rachmi Siap Mundur Demi Maju Pilgub Banten

28 hari lalu

Raih Suara Pileg Terbanyak di Golkar, Airin Rachmi Siap Mundur Demi Maju Pilgub Banten

Airin Rachmi Diany, menyebut, dirinya siap mengundurkan diri sebagai calon anggota legislatif jika maju di Pilgub Banten 2024.

Baca Selengkapnya

Survei Elektabilitas Airin Rachmi Diany Unggul dari Rano Karno dan Wahidin Halim untuk Pilgub Banten, Siap Maju Banten 1?

38 hari lalu

Survei Elektabilitas Airin Rachmi Diany Unggul dari Rano Karno dan Wahidin Halim untuk Pilgub Banten, Siap Maju Banten 1?

IPRC rilis survei elektabilitas para calon gubernur di Pilgub Banten 2024. Airin Rachmi Diany tertinggi, diikuti Rano Karno dan Wahidin Halim.

Baca Selengkapnya

Mantan Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany Raih Suara Terbanyak di Dapil Banten III, Ini Profilnya

52 hari lalu

Mantan Wali Kota Tangsel Airin Rachmi Diany Raih Suara Terbanyak di Dapil Banten III, Ini Profilnya

Airin Rachmi Diany eks Wali Kota Tangsel memperoleh suara terbanyak dalam rekapitulasi sementara KPU sampai sejauh ini. Berikut profilnya.

Baca Selengkapnya

Gibran Rakabuming Ambil Cuti 1 Hari Untuk Kampanye Pilpres 2024, Sambangi Jakarta dan Tangerang

4 Desember 2023

Gibran Rakabuming Ambil Cuti 1 Hari Untuk Kampanye Pilpres 2024, Sambangi Jakarta dan Tangerang

Gibran Rakabuming mengambil cuti untuk kampanye Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Tunjuk Ridwan Kamil hingga Airin, TKN Prabowo-Gibran Ingin Jemput Kemenangan Jawa Barat dan Banten

18 November 2023

Tunjuk Ridwan Kamil hingga Airin, TKN Prabowo-Gibran Ingin Jemput Kemenangan Jawa Barat dan Banten

TKN Prabowo-Gibran ingin meraup kemenangan di lumbung suara Jawa Barat serta Banten dengan menunjuk Ridwan Kamil dan Airin Rachmi Diany.

Baca Selengkapnya

TKN Prabowo-Gibran Tunjuk Airin Rachmi Diany sebagai Ketua TKD Banten

17 November 2023

TKN Prabowo-Gibran Tunjuk Airin Rachmi Diany sebagai Ketua TKD Banten

Sekretaris TKN Prabowo-Gibran, Nusron Wahid, mengatakan pihaknya menunjuk Airin Rachmi Diany antara lain untuk mengakomodasi pemilih perempuan.

Baca Selengkapnya

Airin: Hari Jadi Provinsi Banten Momentum Memperkuat Kebersamaan

5 Oktober 2023

Airin: Hari Jadi Provinsi Banten Momentum Memperkuat Kebersamaan

Tepat pada 4 Oktober 2023, Provinsi Banten genap berusia 23 tahun.

Baca Selengkapnya