87 Titik Rawan Kecelakaan Lalu Lintas di Jakarta  

Reporter

Editor

Kamis, 26 Juli 2012 08:27 WIB

Papan rambu hati-hati rawan kecelakaan peringatan bagi pemudik terpasang di sepanjang jalur tengah Aji Barang - Wangon, Jawa Tengah. TEMPO/Subekti.

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Bagian Pembinaan Operasional Direktorat Lalulintas Polda Metro Jaya, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Budiyanto mengatakan ada sebanyak 87 lokasi rawan kecelakaan lalu lintas di sekitar wilayah Jakarta, Tangerang, Depok, dan Bekasi.

Enam wilayah paling rawan, yaitu Jalan Kramat Raya Jakarta Pusat, Bundaran Hotel Indonesia, Jalan Surya Pranoto, TB Simatupang, dan Cilincing Cakung.

"Sebanyak 90 persen kecelakaan yang terjadi disebabkan kelalaian pengemudi." kata Budiyanto di Polda Metro Jaya, Rabu, 25 Juli 2012.

Untuk mengantisipasi tingginya angka kecelakaan lalu lintas, kata dia, pihak kepolisian akan melakukan penjagaan patroli dan penyuluhan kepada masyarakat serta upaya penegakan hukum.

Contohnya, menurut Budiyanto, apabila kecelakaan lalu lintas terjadi pada dinihari, maka petugas langsung melakukan tes urin. "Karena dicurigai terpengaruh minuman beralkohol atau obat-obatan terlarang," ujarnya.

Dari hasil Operasi Patuh Jaya 2012 selama sepekan, yakni 16 sampai 23 Juli 2012, terdapat 39.542 pengemudi yang melakukan pelanggaran. Sebanyak 28.527 pengemudi ditilang dan 11.015 diberi teguran.

Pelanggaran didominasi kendaraan roda dua dan angkutan umum. Adapun pengemudi yang ditilang kebanyakan dari kalangan karyawan swasta.

AFRILIA SURYANIS

Berita terpopuler lainnya:
Kisruh Anang-KD, Ashanty Merasa Tersudut
CEO Liga Inggris Minta Maaf pada PSSI

Maia Estianty Bakal Nikah dengan Polisi?

Dhani Minta Maia Sering Temui Anak-anak

Bintang Twilight, Kristen Stewart Khianati Robert Pattinson

Wamendikbud: Waspadai Jebakan Malaysia

Berita terkait

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

9 jam lalu

Cara Kerja Teknologi Pengintai Asal Israel yang Masuk Indonesia: Palsukan Situs Berita

Sejumlah perusahaan asal Israel diduga menjual teknologi pengintaian atau spyware ke Indonesia. Terungkap dalam investigasi gabungan Tempo dkk

Baca Selengkapnya

Syarat Penerimaan Polri Lengkap 2024 dan Cara Daftarnya

1 hari lalu

Syarat Penerimaan Polri Lengkap 2024 dan Cara Daftarnya

Berikut ini syarat penerimaan SIPSS, Taruna Akpol, Bintara, dan Tamtama Polri 2024 serta tata cara pendaftarannya yang perlu diketahui.

Baca Selengkapnya

Amnesty Desak DPR dan Pemerintah Buat Aturan Ketat Impor Spyware

1 hari lalu

Amnesty Desak DPR dan Pemerintah Buat Aturan Ketat Impor Spyware

Amnesty mendesak DPR dan pemerintah membuat peraturan ketat terhadap spyware yang sangat invasif dan dipakai untuk melanggar HAM

Baca Selengkapnya

Investigasi Tempo dan Amnesty International: Produk Spyware Israel Dijual ke Indonesia

1 hari lalu

Investigasi Tempo dan Amnesty International: Produk Spyware Israel Dijual ke Indonesia

Investigasi Amnesty International dan Tempo menemukan produk spyware dan pengawasan Israel yang sangat invasif diimpor dan disebarkan di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

1 hari lalu

Soal Kematian Brigadir RAT, Kompolnas Ungkap Sejumlah Kejanggalan

Kompolnas menilai masih ada sejumlah kejanggalan dalam kasus kematian Brigadir RAT.

Baca Selengkapnya

Kata Komnas HAM Papua soal Permintaan TPNPB-OPM Warga Sipil Tinggalkan Kampung Pogapa: Wajar Demi Keselamatan

2 hari lalu

Kata Komnas HAM Papua soal Permintaan TPNPB-OPM Warga Sipil Tinggalkan Kampung Pogapa: Wajar Demi Keselamatan

Komnas HAM Papua menyatakan permintaan TPNPB-OPM bukan sesuatu yang berlebihan.

Baca Selengkapnya

Korlantas Polri Tegaskan Pelat Dinas Berkode ZZ Harus Patuhi Aturan Ganjil Genap

2 hari lalu

Korlantas Polri Tegaskan Pelat Dinas Berkode ZZ Harus Patuhi Aturan Ganjil Genap

Korlantas Polri memastikan pelat nomor khusus kendaraan dinas berkode 'ZZ' harus tetap mematuhi aturan ganjil genap.

Baca Selengkapnya

Korlantas Ungkap Banyak Lembaga Negara Buat Pelat Dinas Tapi Tak Tercatat di Database Polri

2 hari lalu

Korlantas Ungkap Banyak Lembaga Negara Buat Pelat Dinas Tapi Tak Tercatat di Database Polri

Korlantas Polri mengungkap, terdapat banyak lembaga negara yang membuat pelat kendaraan dinas dan STNK khusus sendiri.

Baca Selengkapnya

Komnas HAM Inisiasi Penilaian untuk Kementerian dan Lembaga, Ini Kategori Hak yang Dinilai

2 hari lalu

Komnas HAM Inisiasi Penilaian untuk Kementerian dan Lembaga, Ini Kategori Hak yang Dinilai

Komnas HAM menggunakan 127 indikator untuk mengukur pemenuhan kewajiban negara dalam pelaksanaan HAM.

Baca Selengkapnya

TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Plat Kendaraan hingga Konflik Antaranggota

2 hari lalu

TNI-Polri Bahas Penyalahgunaan Plat Kendaraan hingga Konflik Antaranggota

Yusri juga berharap, TNI dan Polri memiliki frekuensi yang sama dalam mengatasi berbagai permasalahan itu.

Baca Selengkapnya