SMAN 13 Khawatir PPDB Zonasi Turunkan Kualitas

Selasa, 2 Juli 2013 16:51 WIB

Para siswa didampingi orang tua mengantri pemrosesan formulir dan kelengkapan persyaratan Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dari jalur Kartu Menuju Sejahtera di SMP Negeri 15 Yogyakarta, Senin (25/6). TEMPO/Suryo Wibowo

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Tata Usaha SMA Negeri 13, Koja, Jakarta Utara, Hariman, mengaku khawatir Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) dengan sistem zonasi menurunkan kualitas sekolah. Pasalnya, sekolah tidak lagi menerima siswa berdasarkan nilai, melainkan juga lokasi (zona) tempat tinggal.

"Kalau ditanya ya saya kepikiran,"ujar Hariman ketika ditemui Tempo di kantornya, Selasa, 2 Juli 2013.

Hariman berkata, selama ini, pihaknya mengacu pada pemikiran bahwa kualitas input (kualitas siswa masuk) mempengaruhi kualitas output (hasil akhir seperti rata-rata nilai ujian nasional). Apabila input tak bagus, maka output pasti tak maksimal.

Dengan sistem yang baru, kata Hariman, pihak sekolah harus mencari cara untuk menjaga kualitas SMA 13 yang bekas RSBI ini. Dia berharap target sekolah untuk mempertahankan nilai rata-ata ujian nasional bisa tercapai.

Berdasarkan data yang diterima Tempo, perbedaan nilai rata-rata siswa yang masuk lewat jalur umum dan lokal cukup signifikan.

Untuk jalur lokal, nilai rata-rata tertinggi adalah 8,675, sementara yang terendah adalah 7,388. Sementara dari jalur umum, nilai tertinggi adalah 9,688 sementara yang terendah adalah 8,675.

Wakil Kepala Sekolah SMPN 30, Koja, Jakarta Utara, Muhammad Effendi, juga khawatir. Ia mengakui ada perbedaan nilai rata-rata antara siswa yang masuk lewat jalur umum dan jalur lokal.

"Untuk mencegah penurunan kualitas, kami tampaknya harus cari strategi khusus," katanya.

ISTMAN MP


Topik Terhangat:

Tarif Progresif KRL
| Bursa Capres 2014 | Ribut Kabut Asap | PKS Didepak? | Puncak HUT Jakarta

Berita Terpopuler:

3 Insiden Memalukan Saat SBY di Akademi TNI

SBY Minta Video Wonderful Indonesia Distop

Polisi: Laporan Wartawati Korban Perkosaan Janggal

Teman Wartawati Korban Perkosaan Bantah Polisi

Luthfi Pertanyakan Hatta Rajasa Hilang di Dakwaan

Berita terkait

4 Jalur PPDB 2024 Jenjang SD, SMP, dan SMA

1 hari lalu

4 Jalur PPDB 2024 Jenjang SD, SMP, dan SMA

jalur PPDB 2024 jenjang SD, SMP, dan SMA

Baca Selengkapnya

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

16 hari lalu

63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Baca Selengkapnya

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

52 hari lalu

Uji Coba Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta, Bagaimana Mekanismenya?

Bagaimana mekanisme penerapan tiket berbasis akun atau Account Based Ticketing di MRT, LRT, dan Transjakarta?

Baca Selengkapnya

BIG Bantu Pemetaan Sistem Zonasi Peserta Didik Baru

56 hari lalu

BIG Bantu Pemetaan Sistem Zonasi Peserta Didik Baru

Pelacakan titik koordinat berbasis persil dapat mengukur jarak dengan sekolah terdekat. Mengurangi risiko manipulasi sistem zonasi.

Baca Selengkapnya

Melenceng dari Target Pemerataan Pendidikan, Berikut Potensi Masalah PPDB Sekolah

21 Februari 2024

Melenceng dari Target Pemerataan Pendidikan, Berikut Potensi Masalah PPDB Sekolah

Meski niatnya baik, skema seleksi masuk sekolah baru masih berpotensi menimbulkan berbagai masalah baru. Dianggap kurang adil dan berpotensi diakali.

Baca Selengkapnya

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

16 Februari 2024

Begini Cara Kerja TPS 3R yang Mampu Mengolah 50 Ton Sampah Per Hari

Pengolahan sampah berbasis reduce-reuse-recycle atau yang populer disebut TPS 3R bisa mengolah sekitar 50 ton sampah per hari.

Baca Selengkapnya

Calon Siswa Madrasah, Berikut Mekanisme dan Linimasa Seleksi PPDBM 2024

11 Januari 2024

Calon Siswa Madrasah, Berikut Mekanisme dan Linimasa Seleksi PPDBM 2024

PPDBM merupakan jalur penerimaan calon peserta didik jenjang madrasah mencakup RA, MI, Mts dan MA.

Baca Selengkapnya

10 Daftar SMA Terbaik Di Tangerang untuk Referensi PPDB 2024

4 Januari 2024

10 Daftar SMA Terbaik Di Tangerang untuk Referensi PPDB 2024

Simak di sini daftar SMA terbaik di Tangerang.

Baca Selengkapnya

10 SMA Terbaik Di Bekasi, Referensi untuk PPDB 2024

3 Januari 2024

10 SMA Terbaik Di Bekasi, Referensi untuk PPDB 2024

SMA terbaik di Bekasi, yakni SMA Penabur, SMA Marsudirini, SMAN 1 Bekasi

Baca Selengkapnya

Ini Daftar 10 SMA Terbaik di Jakarta, Bisa Jadi Referensi PPDB 2024

4 Desember 2023

Ini Daftar 10 SMA Terbaik di Jakarta, Bisa Jadi Referensi PPDB 2024

Bagi penduduk DKI Jakarta, ini 10 daftar SMA terbaik di Jakarta berdasarkan nilai UTBK tahun 2022.

Baca Selengkapnya