Dituduh Ilegal, Ini Kata Pegawai PDAM Tangerang  

Reporter

Selasa, 11 Februari 2014 14:16 WIB

REUTERS/Cheryl Ravelo

TEMPO.CO, Tangerang - Sebanyak 212 mantan pegawai Perusahaan Daerah Air Minum Tirta Benteng Kota Tangerang membantah tuduhan bekerja secara ilegal. Menurut juru bicara eks karyawan PDAM Tangerang, Hendra, mereka masuk dan bekerja di perusahaan itu melalui prosedur biasa. "Kami mengirimkan lamaran dan mengikuti tes seleksi yang dilakukan bagian kepegawaian PDAM," kata Hendra, Selasa, 11 Februari 2014.

Hendra sendiri mengikuti tes calon pegawai awal Januari 2013. Bersama kawan-kawannya, Hendra mengikuti semua prosedur seleksi dari awal hingga akhir. Setelah lolos seleksi, mereka mendapatkan pendidikan dan pelatihan selama 3-6 bulan.

Dia juga membantah telah menyetor Rp 50-70 juta untuk bisa masuk ke PDAM. "Saya masuk tidak keluar uang sepeser pun," katanya (Baca: Tidak Mau Dites, Pegawai PDAM Tangerang Dipecat).

Dalam struktur PDAM Tangerang, Hendra mengatakan, terdapat dewan pengawas. Ketika proses perekrutan pegawai berlangsung, dewan pengawas PDAM dipegang oleh Toni Wismantoro. "Kalau kami menyalahi prosedur, mengapa dewan pengawas saat itu hanya diam," ujar Hendra.

Sebelummnya Toni Wismantoro mengatakan ratusan calon pegawai perusahaan itu direkrut secara ilegal pada 2011-2012. "Mereka dipekerjakan tanpa melalui tes masuk, tidak melibatkan dewan pengawas dan bagian kepegawaian PDAM Tirta Benteng," kata Direktur Umum PDAM Tirta Benteng Kota Tangerang itu.

JONIANSYAH

Terpopuler:
Depok Berlakukan Contraflow di Kolong Flyover UI
Polisi Tilang 18 Motor di Jalan Layang Casablanca
Pemanas Kentang Penyebab Kebakaran di Steak 21
Denda Tinggi Terobos Busway Tak Bikin Ngeri
Aneka Masalah Bus Transjakarta Baru Jokowi










Berita terkait

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

4 hari lalu

Terpopuler: Tim Kereta Cepat Jakarta-Surabaya Segera Dibentuk, AirAsia Tebar Promo Tiket 28 Rute Internasional Mulai Kemarin

Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan Indonesia dan Tiongkok telah sepakat untuk membentuk tim ihwal penggarapan proyek Kereta Cepat Jakarta-Surabaya.

Baca Selengkapnya

Kisruh Google Lakukan PHK yang Diprotes Tentang Kerjasama yang Dukung Israel, Pekerja Buka Suara

5 hari lalu

Kisruh Google Lakukan PHK yang Diprotes Tentang Kerjasama yang Dukung Israel, Pekerja Buka Suara

Salah satu karyawan Google pun buka suara terkait PHK yang dilakukan Google terhadap 28 karyawan.

Baca Selengkapnya

Perusahaan Lakukan PHK Karyawan, Simak Ketentuan Hak dan Kewajiban yang Harus Ditaati

5 hari lalu

Perusahaan Lakukan PHK Karyawan, Simak Ketentuan Hak dan Kewajiban yang Harus Ditaati

Perusahaan yang melakukan PHK perlu memperhatikan beberapa ketentuan mengenai hak dan kewajibannya terhadap karyawan.

Baca Selengkapnya

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

8 hari lalu

Google Kembali Melakukan PHK, Ini Alasannya

Dalam beberapa bulan terakhir Google telah melakukan PHK sebanyak 3 kali, kali ini berdampak pada 28 karyawan yang melakukan aksi protes.

Baca Selengkapnya

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

8 hari lalu

Alasan Tesla, Google, dan Amazon Kembali PHK Karyawan

Raksasa teknologi Tesla, Google, dan Amazon melakukan PHK karyawan. Apa alasannya?

Baca Selengkapnya

Cerita Pilu RM, Mahasiswi Universitas Jambi Kerja Paksa di Jerman dari Sortir Buah hingga Kuli Bangunan

27 hari lalu

Cerita Pilu RM, Mahasiswi Universitas Jambi Kerja Paksa di Jerman dari Sortir Buah hingga Kuli Bangunan

Hingga detik ini, RM, mahasiswa Universitas Jambi itu menyimpan kisah pilu ferienjob dengan kedok magang mahasisw dengan tidak memberitahu keluarga.

Baca Selengkapnya

Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

36 hari lalu

Terkini: PUPR Sebut Pembangunan IKN Gerudukan dan Was-was Diperiksa BPK, KFC dan Burger King hingga Popeyes Tebar Promo Paket Berbuka Puasa

Direktur Bina Penataan Bangunan Kementerian PUPR Cakra Nagara mengatakan pembangunan IKN dilakukan gerudukan dan khawatir dengan pemeriksaan BPK.

Baca Selengkapnya

Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

36 hari lalu

Bos Unilever Beberkan Alasan Pisahkan Unit Bisnis Es Krim dan PHK 7.500 Pekerja

Unilever membeberkan alasan melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap 7.500 karyawannya di seluruh dunia.

Baca Selengkapnya

Unilever Akan PHK 7.500 Karyawan, Begini Penjelasan Lengkap CEO Hein Schumacher

37 hari lalu

Unilever Akan PHK 7.500 Karyawan, Begini Penjelasan Lengkap CEO Hein Schumacher

Unilever bakal melakukan pemutusan hubungan kerja (PHK) terhadap sekitar 7.500 karyawannya di seluruh dunia. Begini penjelasan lengkap CEO Unilever

Baca Selengkapnya

Terdampak Operasi Houthi di Laut Merah, Pelabuhan Israel Terancam PHK Pekerja

38 hari lalu

Terdampak Operasi Houthi di Laut Merah, Pelabuhan Israel Terancam PHK Pekerja

Separuh pekerja di Pelabuhan Eilat Israel berisiko di-PHK akibat serangan milisi Houthi terhadap kapal Israel atau kapal menuju dan dari Israel

Baca Selengkapnya