Gagal Mencuri Mobil Karena Pemilik Tidur Di Dalamnya

Reporter

Editor

Selasa, 12 Agustus 2003 17:22 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta:Dua pemuda gagal mencuri mobil Mitsubishi nomor polisi T-1293-SR milik anggota TNI Angkatan Laut. Saat beraksi, keduanya kepergok pemilik mobil yang saat itu tidur di dalamnya. Dri dua pelaku, polisi berhasil mengamankan salah satunya. Kami masih mengejar pelaku yang mencongkel kaca mobil, kata Kepala Unit Resere dan Intelejen Kepolisian Sektor Metro Pasar Minggu Iptu Supardi, di Markas Polsek Pasar Minggu, Jumat (14/3) siang. Sedangkan yang ditahan polisi bernama Bhakti, 21. Ia saat itu bertugas mengantar pelaku dengan sepeda motor. Persitiwanya sendiri terjadi ketika Husnibah, warga Komplek TNI AL Madukoro, Kotabumi, Lampung, sedang tidur di dalam mobilnya yang diparkir di Jalan Haji Dahlan RT 8 RW 4 Ragunan, Pasar Minggu, Jumat dini hari. Ia kaget ketika mendengar suara kaca mobilnya dicongkel orang. Saat itu ia melihat seorang pemuda, yang sampai kini menjadi buron, berusaha masuk ke mobilnya melalui pintu mobilnya setelah kacanya dicongkel. Melihat hal itu, ia segera meneriaki maling orang itu. Pemuda itu kaget dan kabur setelah mendengar teriakan dari dalam mobil yang akan dicurinya. Warga yang mendengar teriakan dari jalan sempit itu segera berhamburan keluar dan menyerbu arah suara. Bhakti, yang saat tu menunggu di dekat motor Legenda B 3332 OW ikut berusaha untuk lari. Ia menstarter motornya tetapi keburu tertangkap warga. Warga yang emosi segera menghajarnya hingga babak belur. Oleh Husnibah, bersama beberapa warga, ia segera diserahkan ke Polsek terdekat. (Nunuy Nurhayati Tempo News Room)

Berita terkait

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

7 menit lalu

Iran akan Bebaskan Awak Kapal Portugal yang Disita di Selat Hormuz

Iran mengatakan akan membebaskan awak kapal berbendera Portugal yang disita pasukannya bulan ini.

Baca Selengkapnya

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

7 menit lalu

Menelusuri Sejarah dan Fakta Lanud Roesmin Nurjadin Pekanbaru: Tempat Konser Sheila on 7

Konser Sheila on 7 diadakan di Lanud Roesmin Nurjadin yang merupakan salah satu pangkalan TNI AU yang paling berpengaruh di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

17 menit lalu

Brigadir Ridhal Ali Tomi Tewas dengan Luka Tembak, Kepala RS Polri: Keluarga Sudah Menerima Kematiannya

Keluarga disebut telah melihat kondisi jenazah Brigadir Ridhal Ali Tomi di RS Polri Kramat Jati. Polisi menyebut Ridhal tewas bunuh diri.

Baca Selengkapnya

Gibran Hadiri Halalbihalal Golkar Solo

28 menit lalu

Gibran Hadiri Halalbihalal Golkar Solo

"Ya semuanya teman, halalbihalal yo ditekani kabeh (ya didatangi semua)," ujar Gibran.

Baca Selengkapnya

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

29 menit lalu

Samsung Galaxy Watch 7 Dikabarkan Memiliki Sensor yang Bisa Memantau Gula Darah

Sebuah laporan terbaru dari Korea Selatan mengungkapkan fitur sensor kesehatan penting yang dapat dimiliki Samsung Galaxy Watch 7.

Baca Selengkapnya

Berhasil Jadi Raja Slam Dank IBL All Star 2024, Pandu Wiguna: Bukti Pemain Lokal Juga Bisa

37 menit lalu

Berhasil Jadi Raja Slam Dank IBL All Star 2024, Pandu Wiguna: Bukti Pemain Lokal Juga Bisa

Prawira Harum Bandung, Pandu Wiguna, berhasil memenangi Slam Dunk Contest IBL All Star 2024.

Baca Selengkapnya

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

40 menit lalu

Perjalanan Cherry Bullet Berakhir, Mengenal Grup K-Pop Ini

Grup K-Pop Cherry Bullet bubar pada 22 April 2024

Baca Selengkapnya

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

43 menit lalu

Vivo X100 Ultra Dirumorkan akan Miliki Fitur Konektivitas Satelit, Ini Detailnya

Ponsel Vivo X100 Ultra akan menggunakan satelit Tiantong untuk komunikasinya.

Baca Selengkapnya

Angkat Tenun Bima, Festival Rimpu Mantika jadi Daya Tarik Turis Mancanegara

46 menit lalu

Angkat Tenun Bima, Festival Rimpu Mantika jadi Daya Tarik Turis Mancanegara

Festival Rimpu Mantika tidak hanya pawai semata, selain tradisi busana, juga disuguhkan kekayaan keindahan budaya Bima dan ekonomi kreatif.

Baca Selengkapnya

Hasil IBL All Star 2024: Lester Prosper Bata Tim Future Kalahkan Legacy

58 menit lalu

Hasil IBL All Star 2024: Lester Prosper Bata Tim Future Kalahkan Legacy

Tim Future kembali melibas Legacy dalam pertandingan IBL All Star 2024 yang diselenggarakan di Britama Arena, Jakarta.

Baca Selengkapnya