Sam Aliano Cari Istri, Maharnya Emas 1 Kilogram

Selasa, 3 Juli 2018 12:06 WIB

Pengusaha Sam Aliano menunjukkan dua buah koper yang diklaim berisi uang senilai 5 miliar Rupiah di Jl. Wahid Hasyim, Tanah Abang, Jakarta Pusat pada Kamis, 17 Mei 2018. TEMPO/Salsabila Putri Pertiwi

TEMPO.CO.Jakarta - Sam Aliano, pengusaha keturunan Turki kembali membuat sensasi dengan menggelar sayembara mencari istri. Meski belum menemukan perempuan yang diidamkannya, Sam telah menyiapkan emas seberat satu kilogram sebagai mahar.

Pria berusia 43 tahun itu menyebut sayembara pencarian istri itu sebagai keseriusan mencalonkan dirinya sebagai bakal calon Presiden Indonesia. "Saya akan sayembarakan dengan mas kawin satu kilogram emas dan berlian,"kata Sam kepada Tempo, Selasa, 3 Juli 2018.

Baca: Ngebet Jadi Capres, Sam Aliano Heran Belum Ada Partai yang Dukung

Menurut Sam mencari dia tak sekadar mencari istri sebagai pendamping hidup. "Mencari istri untuk dijadikan ibu negara," kata Sam.

Kriteria seperti apa perempuan yang diincar Sam Aliano sebagai istri akan disampaikan dalam konferensi pers hari ini. "Nanti saja siang ini saya sampaikan di Wahid Hasyim," katanya.

Baca: Sam Aliano Bikin Dua Sayembara dengan Iming-iming Rp 6 Miliar

Sam Aliano juga mengundang artis Billy Syahputra sebagai saksi pernikahan jikalau calon istri sudah didapatkan.

Advertising
Advertising

Pada Ramadan lalu Sam Aliano pernah menuliskan doa melalui baliho raksasa agar dia jadi presiden. Namun belum sepekan dipasang, baliho sudah ditertibkan oleh satpol PP.

Berita terkait

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 10 Ribu, Jadi Rp 1.308.000 per Gram

1 jam lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 10 Ribu, Jadi Rp 1.308.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini berada di level Rp 1.308.000 per gram.

Baca Selengkapnya

Puluhan Emak-emak di Depok Kena Modus Investasi Emas Bodong, Kerugian Capai Rp 6 Miliar

1 jam lalu

Puluhan Emak-emak di Depok Kena Modus Investasi Emas Bodong, Kerugian Capai Rp 6 Miliar

Puluhan emak-emak di Depok menjadi korban penipuan berkedok investasi emas bodong. Kerugian mencapai Rp 6 miliar.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 3.000, per Gram di Level Rp 1.310.000

2 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 3.000, per Gram di Level Rp 1.310.000

Harga emas Antam hari ini turun sebesar Rp 15 ribu bila dibandingkan dengan harga dalam perdagangan Senin pekan lalu.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

7 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Turun Rp 15.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini turun sebesar Rp 15 ribu ke level Rp 1.310.000.

Baca Selengkapnya

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

8 hari lalu

Harga Emas Antam Hari Ini Bertahan di Level Rp 1.325.000 per Gram

Harga emas Antam hari ini stagnan dengan perdagangan kemarin.

Baca Selengkapnya

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

9 hari lalu

Ribuan Pendukung Desak Perdana Menteri Spanyol Tidak Mundur dari Jabatan

Perdana Menteri Spanyol Pedro Sanchez mengumumkan akan mundur setelah pengadilan meluncurkan penyelidikan korupsi terhadap istrinya.

Baca Selengkapnya

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

9 hari lalu

Stagnan, Harga Emas Antam Hari Ini Rp 1.326.000 per Gram

Harga emas PT Aneka Tambang atau emas Antam stagnan di level Rp 1.326.000 per gram dalam perdagangan Ahad, 28 April 2024

Baca Selengkapnya

2023, PT Freeport Indonesia Catat Laba Rp 48,79 Triliun dan Setor Rp 3,35 Triliun ke Pemda Papua

10 hari lalu

2023, PT Freeport Indonesia Catat Laba Rp 48,79 Triliun dan Setor Rp 3,35 Triliun ke Pemda Papua

PT Freeport Indonesia berhasil memproduksi tembaga 1,65 miliar pound serta 1,97 juta ounces emas dan meraup laba bersih Rp 48,79 triliun pada 2023.

Baca Selengkapnya

Laporan Dugaan Korupsi Impor Emas oleh Eko Darmanto Masih Ditindaklanjuti Dumas KPK

11 hari lalu

Laporan Dugaan Korupsi Impor Emas oleh Eko Darmanto Masih Ditindaklanjuti Dumas KPK

Kepala Bagian Pemberitaan KPK Ali Fikri, mengatakan laporan yang disampaikan bekas Kepala Bea Cukai Yogyakarta, Eko Darmanto, masih ditindaklanjuti.

Baca Selengkapnya

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

13 hari lalu

Turun Seribu, Harga Emas Antam Hari Ini Rp1.319.000 per Gram

Harga emas batangan berada di posisi Rp1.320.000 per gram, kemarin.

Baca Selengkapnya