Sandiaga Uno Klaim Dalam 2 Bulan Telah Kandangkan Belasan Bus

Reporter

Zara Amelia

Editor

Suseno

Senin, 6 Agustus 2018 18:29 WIB

Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno menyempatkan diri berlari keliling kompleks GBK sebelum acara Apel Gebyar Gerebek Sudirman-Thamrin di Plaza Tenggara GBK, Rabu, 18 Juli 2018. Maria Fransisca Lahur.

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno gencar menyerukan perbaikan kualitas udara ibu kota, menjelang Asian games 2018. Demi kualitas udara yang bersih, ia telah mengklaim telah mengandangkan belasan bus di wilayah Jakarta Selatan.

Baca: Hotman Paris Protes Ganjil Genap, Sandiaga Uno Beri Saran Ini

Menurut Sandiaga, belasan armada bus itu dilaporkan ke Dinas Perhubungan lantaran kondisinya yang tak laik karena kerap mengepulkan asap hitam. "Selama dua bulan saya (olah raga) lari, saya sudah mengandangkan lebih dari 12 Kopaja dan Metromini," kata Sandiaga, Senin, 6 Agusutus 2018.

Sandiaga yakin bus yang dikandangkannya itu tak lulus uji emisi. Untuk itu ia mengambil tindakan tegas tanpa ampun dengan mengandangkannya. "Kami tegaskan kepada Kadis Perhubungan bahwa no tolerance," ucap Sandiaga.

Udara bersih bagi para atlet menjadi satu parameter keberhasilan penyelenggaraan Asian Games 2018. Salah satu upaya yang dilakukan Pemprov DKI adalah dengan melarang bus lawas melintas di sejumlah jalan protokol Jakarta selama Asian Games berlangsung, yakni mulai 15 Agustus hingga 15 September.

Baca: Demi Asian Games, Sandiaga Uno Akan Perpanjang Waktu Ganjil-Genap

Nantinya ada tiga rute Kopaja dan Metromini yang dilarang melintas. Di antaranya adalah Metromini P15 (Senen-Setia Budi), Metromini S640 (Pasar Minggu-Tanah Abang), dan Kopaja P19 (Tanah Abang-Ragunan). Bus-bus Kopaja dan Metromini tersebut sebelumnya melewati jalan-jalan protokol, seperti Jalan Jenderal Sudirman dan Jalan M.H. Thamrin.

Advertising
Advertising

Menurut Sandiaga Uno, kebijakan tersebut sebelumnya telah dibahas dalam rapat bersama pengelola Kopaja dan Metromini pada 11 Juli lalu.

Berita terkait

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

8 jam lalu

Sandiaga Uno dan Gibran Dijadwalkan Hadiri Solo Menari 2024, Masyarakat Antusias Ikuti Pre-event

Solo Menari 2024 digelar di tiga tempat, Taman Sriwedari, Solo Safari, dan Balai Kota Solo. Rencananya akan dihadiri Sandiaga Uno dan Gibran.

Baca Selengkapnya

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

1 hari lalu

2 Alasan PPP Belum Putuskan Sikap soal Oposisi atau Koalisi

Pelaksana Tugas Ketua Umum PPP, Mardiono mengungkap alasan partainya belum memutuskan sikap terhadapan pemerintahan Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

1 hari lalu

Mengenal Kain Tenun Bima, Ada Tembe Mee yang Dipercaya Bisa untuk Pengobatan Penyakit Kulit

Kain tenun Bima yang sudah ada sejak sebelum Islam masuk ke Bima ini memiliki ciri khas, misalnya warna hitam pada tenun Donggo.

Baca Selengkapnya

Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

2 hari lalu

Jakarta Peringkat 10 Kota dengan Udara Terburuk pada Sabtu Pagi

Pada Sabtu pagi pukul 07.02 WIB Indeks Kualitas Udara (AQI) di Jakarta berada di angka 122 atau masuk dalam kategori tidak sehat.

Baca Selengkapnya

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

2 hari lalu

PPP Ajak Semua Pihak Dukung Pemerintahan Prabowo-Gibran, Ada Peran Sandiaga Uno?

Sandiaga Uno mengucapkan selamat kepada Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

3 hari lalu

Accor Live Limitless (ALL) Kembali sebagai Sponsor Utama Jakarta International BNI Java Jazz Festival 2024

Pengunjung Java Jazz Festival 2024 juga diundang untuk terlibat dalam pertunjukan musik di ALL.com Hall.

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

4 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

Jadwal dan Harga Tiket Dieng Culture Festival 2024

4 hari lalu

Jadwal dan Harga Tiket Dieng Culture Festival 2024

Dieng Culture Festival 2024, yang bertajuk "The Journey," akan kembali menyapa penggemar budaya dan seni pada Agustus mendatang.

Baca Selengkapnya

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

5 hari lalu

Sandiaga Uno Optimistis BNI Java Jazz Tingkatkan Kunjungan Wisatawan

Sandiaga Uno yakin BNI Java Jazz akan meningkatkan kunjungan wisatawan.

Baca Selengkapnya

Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

6 hari lalu

Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

Jika dikenakan Rp1 ribu saja per penumpang pesawat untuk Dana Abadi pariwisata, pemerintah bisa mengantongi Rp80 miliar setahun.

Baca Selengkapnya