Dua Bocah Tenggelam di Kanal Banjir Barat Belum Diketemukan

Reporter

Imam Hamdi

Editor

Dwi Arjanto

Selasa, 6 November 2018 22:01 WIB

Ilustrasi orang tenggelam. pulse.com.gh

TEMPO.CO, Jakarta -Dua anak diduga tenggelam di Kali Banjir Kanal Barat RT1 RW8 Kelurahan Jatipulo, Kecamatan Palmerah, Jakarta Barat, Selasa, 6 November 2018. Kedua bocah tersebut adalah Fahmi, 15 tahun, dan M. Ikbal.

Juru bicara Kepolisian Resor Jakarta Barat Komisaris Purnomo mengatakan kedua anak tersebut tenggelam saat bermain di kali tersebut tadi sore sekitar pukul 16.00 WIB.
Baca : Kubangan Maut di Kedung Halang, Lima Anak Tewas Tenggelam

"Sampai sekarang masih dicari," kata Purnomo melalui keterangan tertulisnya, Selasa malam 6 November 2018.

Ia menuturkan awalnya kedua korban berenang bersama teman lainnya, yakni Rafli. Saat mereka berenang, ada seorang saksi Brian Fernando, 15 tahun, mendengar teriakan Rafli yang meminta tolong.

Mendengar teriakan tersebut, Brian langsung menceburkan diri ke kali dan menolong Rafli. "Tapi dua orang temannya Ikbal dan Fahmi tidak berhasil tertolong," ujarnya. "Mendengar ada orang tenggelam warga berdatangan ke lokasi."
Simak pula :
Cerita Isi FDR Black Box Lion Air, KNKT: Data-datanya Sesuai dengan Radar
Daftar Nama 17 Korban Lion Air JT 610 Teridentifikasi Hari Ini

Warga pun langsung menghubungi Polsek Palmerah dan Dinas Pemadaman Kebakaran untuk mencari kedua anak tersebut. "Masih terus dicari," demikian Purnomo tentang dua bocah yang diduga telah tenggelam tersebut.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Selebritas Berkali-kali Kejeblos Kasus Narkoba, Terakhir Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya

2 hari lalu

Selebritas Berkali-kali Kejeblos Kasus Narkoba, Terakhir Rio Reifan Ditangkap Kelima Kalinya

Polisi tangkap selebritas Rio Reifan kelima kalinya dalam kasus narkoba. Berikut beberapa artis lain yang berkali-kali terjerat barang haram itu.

Baca Selengkapnya

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

3 hari lalu

Rio Reifan Lima Kali Ditangkap karena Narkoba, Polisi: Dia Masih Bilang Khilaf

Polisi menyita sejumlah barang bukti dari rumah Rio Reifan berupa narkoba jenis sabu, ekstasi dan obat keras.

Baca Selengkapnya

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

3 hari lalu

Polisi Ciduk 12 Remaja Diduga akan Tawuran di Jakarta Barat, Sita 5 Celurit dan 1 Pedang

Para remaja yang kedapatan hendak tawuran itu dibawa ke Polsek Kebon Jeruk dan Polsek Palmerah.

Baca Selengkapnya

Kakek Pencari Batu Hilang Tenggelam di Sungai Lematang, Basarnas Kerahkan Tim SAR Gabungan

6 hari lalu

Kakek Pencari Batu Hilang Tenggelam di Sungai Lematang, Basarnas Kerahkan Tim SAR Gabungan

Basarnas Palembang menurunkan satu tim rescue di Pos SAR Pagaralam lengkap dengan peralatan SAR Air ke lokasi pencarian orang hilang tenggelam itu.

Baca Selengkapnya

Pengunjung Situ Cileunca Pangalengan Tenggelam, Dua Korban Ditemukan Meninggal

17 hari lalu

Pengunjung Situ Cileunca Pangalengan Tenggelam, Dua Korban Ditemukan Meninggal

Laporan orang tenggelam di Situ Cileunca diterima pada 9 April 2024. Pencarian butuh berhari-hari karena dipengaruhi oleh beberapa faktor.

Baca Selengkapnya

Polres Jakarta Barat dan Polsek Buka Penitipan Motor dan Mobil Selama Mudik Lebaran

24 hari lalu

Polres Jakarta Barat dan Polsek Buka Penitipan Motor dan Mobil Selama Mudik Lebaran

Polres Metro Jakarta Barat membuka layanan penitipan motor dan mobil selama mudik lebaran.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Sopir Taksi Online Grab yang Diduga Berusaha Menculik dan Peras Penumpang Rp100 Juta

32 hari lalu

Polisi Tangkap Sopir Taksi Online Grab yang Diduga Berusaha Menculik dan Peras Penumpang Rp100 Juta

Dari laporan korban dugaan pemerasan oleh sopir taksi online itu, polisi bekerja sama dengan Grab untuk menangkap tersangka MI, 30 tahun.

Baca Selengkapnya

6 Jenazah ABK WNI dari Kapal Keoyoung Sun yang Tenggelam Segera Dipulangkan

34 hari lalu

6 Jenazah ABK WNI dari Kapal Keoyoung Sun yang Tenggelam Segera Dipulangkan

Keenam jenazah ABK WNI itu, setibanya di Tokyo akan dilakukan pemulasaraan jenazah oleh KBRI Tokyo dan penerbitan dokumen administrasi untuk jenazah.

Baca Selengkapnya

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

36 hari lalu

18 Warga Gaza Tewas Akibat Bantuan Via Udara, 12 Diantaranya Tenggelam di Laut

Setidaknya 12 warga Palestina tenggelam setelah mereka berenang ke Laut Gaza saat mencoba mendapatkan bantuan yang diterjunkan dari udara

Baca Selengkapnya

Kapal Tanker Korea Selatan Tenggelam di Perairan Jepang, 6 WNI Dipastikan Tewas

39 hari lalu

Kapal Tanker Korea Selatan Tenggelam di Perairan Jepang, 6 WNI Dipastikan Tewas

KBRI Tokyo melaporkan bahwa 6 WNI dipastikan tewas dalam peristiwa tenggelamnya kapal tanker Korea Selatan di perairan Jepang

Baca Selengkapnya