Balap Formula E, Jakpro Juga Ajukan Anggaran Rp 305 Miliar

Kamis, 15 Agustus 2019 21:04 WIB

Anies Baswedan dan CEO FIA Formula E Alejandro Agag (kiri) , dan Co-Founder dan CCO FIA Formula E Alberto Longo (kanan) di Brooklyn, AS. Instagram/@aniesbaswedan

TEMPO.CO, Jakarta - Selain Dinas Pemuda dan Olah Raga DKI Jakarta, PT Jakarta Propertindo memasukan program kegiatan balap Formula E dalam Kebijakan Umum Anggaran Plafon Prioritas Perubah Anggaran Sementara (KUA-PPAS) tahun 2020.

"Ada tambahan anggaran untuk kegiatan Formula E," kata Direktur PT Jakpro Dwi Wahyu Daryoto dalam rapat komisi C DPRD DKI Jakarta, Kamis, 15 Agustus 2019.

Dwi mengatakan Jakpro sebagai penyelenggara Formula E, menganggarkan Rp 305 miliar dalam rancangan APBD 2020. Rinciannya, untuk pre-feasibility studies dan RD sebesar Rp 5 miliar, civil work dan perbaikan jalan Rp 122 miliar, serta pembuatan dinding dan pagar Rp 48 miliar.

Lalu untuk pembuatan jalur balap Rp 67 miliar, layanan umum Rp 10 miliar, honor pelaksana Rp 6 miliar, biaya tak terduga Rp 25 miliar dan safety dan race materials Rp 32 miliar.

Pemerintah DKI juga telah memasukkan anggaran sebesar Rp 360 miliar dalam APBD Perubahan DKI 2019 untuk kepentingan penyelenggaraan Formula E. Pada rancangan anggaran 2020, dimasukkan juga anggaran sekitar RP 934 miliar.

Advertising
Advertising

Menurut Dwi, ajang Formula E tersebut akan menarik perhatian, baik dalam negeri dan luar negeri. Hal itu pun diyakini akan berdampak pada pergerakan ekonomi di Jakarta.

Selain itu, kata Dwi, balap formula E di Jakarta atas penawaran Federasi Otomotif International (FIA) itu bisa menjadi bentuk kampanye untuk menekan polusi udara, dengan balapan mobil tenaga listrik. "Jadi ini juga untuk meningkatkan awareness untuk pengendalian kualitas udara," ujarnya.

Berita terkait

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

2 hari lalu

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

Anies Baswedan akan tetap berkegiatan mengunjungi masyarakat meski Pilpres telah usai.

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

3 hari lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

3 hari lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

4 hari lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

4 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

5 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

5 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

5 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

5 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

Ketum NasDem Surya Paloh tak menghadiri acara silaturahmi Timnas AMIN di kediaman Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

6 hari lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya