Tagih Wagub DKI ke DPRD, Anies Baswedan: PR Gantung Nih

Sabtu, 24 Agustus 2019 12:26 WIB

Calon wakil presiden, Sandiaga Uno menjawab pertanyaan wartawan didampingi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan setelah rapat paripurna DPRD DKI Jakarta di Balai Kota, Jakarta, Senin, 27 Agustus 2018. TEMPO/Fakhri Hermansyah

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berharap DPRD DKI yang baru bisa segera menyelesaikan pemilihan wakil gubernur yang tidak tuntas oleh anggota dewan periode 2014-2019. Masa tugas DPRD DKI ini bakal berakhir lusa, setelah anggota dewan yang baru dilantik hari Senin, 26 Agustus 2019.

"Saya harap segera diselesaikan," ujar Anies saat ditemui di Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Jumat 23 Agustus 2019.

Anies mengatakan bahwa pemilihan Wagub DKI pengganti Sandiaga Uno tersebut merupakan pekerjaan rumah DPRD yang menggantung. Tugas ini dialihkan dari anggota DPRD sebelumnya dengan yang baru terpilih.

"Jadi PR ini gantung nih, harapannya segera bisa dituntaskan," ujarnya.

Masa kerja DPRD DKI 2014–2019 akan berakhir pada 25 Agustus 2019. Namun hingga saat ini belum ada kejelasan tentang pemilihan cawagub DKI Jakarta pengganti Sandiaga Uno yang maju dalam Pemilihan Presiden 2019.

Advertising
Advertising

DPRD telah membentuk dua kepanitiaan dalam pemilihan wagub yakni pansus dan panlih. Pansus merumuskan dan mengesahkan tatib pemilihan, sementara panlih yang mengeksekusinya.

Ketua Pansus Pemilihan Wagub DKI Jakarta Bestari Barus menyatakan telah menyelesaikan pembahasan tata tertib pemilihan. Hal tersebut kemudian tak kunjung rampung lantaran belum disahkan dalam rapat pimpinan gabungan.

“Pansus itu tugasnya hanya menyusun tata tertib saja. Setelah itu bubar dan pansus sebenarnya sudah selesai menyusun tatib,” kata Bestari beberapa waktu lalu.

Namun di sisa periodenya, DPRD mengebut pembahasan APBD Perubahan 2019 dan Rancangan APBD 2020 hingga batal membahas pemilihan wagub DKI pendamping Anies Baswedan.

Berita terkait

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

2 hari lalu

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

Anies Baswedan akan tetap berkegiatan mengunjungi masyarakat meski Pilpres telah usai.

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

3 hari lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

3 hari lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

4 hari lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

4 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

5 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

5 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

5 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

5 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

Ketum NasDem Surya Paloh tak menghadiri acara silaturahmi Timnas AMIN di kediaman Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

6 hari lalu

Tanggapan Heru Budi hingga Ketua Kadin DKI Soal UU DKJ yang Resmi Diteken Jokowi

Heru Budi Hartono meyakini pengesahan UU DKJ adalah yang terbaik untuk Jakarta.

Baca Selengkapnya