Electric Jakarta Marathon 2019, Simak Penutupan Jalan Besok

Sabtu, 26 Oktober 2019 12:52 WIB

Para peserta berlari melintasi Jalan Gatot Subroto saat mengikuti Electric Jakarta Marathon 2018 di Jakarta, Ahad, 28 Oktober 2018. TEMPO/Muhammad Hidayat.

TEMPO.CO, Jakarta - Penutupan jalan akan diberlakukan pada saat ajang lari jarak jauh Electric Jakarta Marathon 2019 yang digagas oleh PT PLN, Ahad besok, 27 Oktober 2019. Di tahun ketujuhnya, acara tersebut diadakan bertepatan dengan Hari Listrik Nasional.

Berdasarkan situs resmi thejakartamarathon.com, setidaknya 16.000 pelari akan meramaikan ajang tersebut. Ribuan pelari di antaranya berasal dari mancanegara.

Penutupan jalan di beberapa ruas jalan protokol akan diberlakukan antara pukul 03.00 hingga 11.30 saat lomba lari . Berdasarkan akun Instagram resmi @jakartamarathon, berikut adalah rincian penutupan jalan besok:

- Zona 1: Pukul 03.00-07.30 WIB
Jalan Jenderal Gatot Subroto di depan Kompleks Parlemen-Jalan S. Parman-Jalan Tomang Raya-Jalan Harmoni

- Zona 2: Pukul 03.00-08.30 WIB
Jalan Gajah Mada-Jalan Pintu Besar Senayan-Jalan Malaka II-Jalan Tiang Bendera-Jalan Kali Besar Barat-Jalan Kunir-Jalan Kemukus-Jalan Pintu Besar Senayan-Jalan Hayam Wuruk-Jalan Juanda-Jalan POS-Jalan Gedung Kesenian-Jalan Budi Oetomo-Jalan Lapangan Banteng Utara

- Zona3: Pukul 03.00-09.00 WIB
Jalan Pejambon-Jalan Medan Merdeka Timur-Jalan Ridwan Rais-Jalan Menteng Raya-Jalan Cikini Raya-Jalan Pegangsaan Timur-Jalan Pangeran Diponegoro-Jalan Surabaya (terusan)-Jalan Ki Mangunsarkoro-Jalan Pandeglang

Advertising
Advertising

- Zona 4: Pukul 03.00-11.30 WIB
Jalan Latunarhari-Jalan Cimahi-Jalan Cianjur-Jalan HOS Cokroaminoto-Jalan HR Rasuna Said-Jalan Kuningan Mulia-Jalan Jenderal Gatot Subroto-Jalan Gerbang Pemuda-Gelora Bung Karno

Usai Electric Jakarta Marathon 2019, pemerintah DKI Jakarta dan PLN akan menggelar karnaval mobil listrik dari Bundaran HI hingga bundaran patung kuda. Penutupan jalan kembali diberlakukan saat berlangsungnya kegiatan untuk merayakan hari listrik nasional dan perhelatan balap mobil listrik Formula E di Jakarta pada 2020 tersebut.

Berita terkait

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

4 hari lalu

Bahas Tantangan Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia, BRIN: Perlu Fokus

Implementasi program kendaraan listrik dinilai harus didukung ekosistem yang memadai.

Baca Selengkapnya

BRIN Batal Tutup Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Tangsel dan Bogor Membubarkan Diri

5 hari lalu

BRIN Batal Tutup Jalan Serpong-Parung, Ratusan Warga Tangsel dan Bogor Membubarkan Diri

Kepada massa pengunjuk rasa, Ana memastikan status lahan yang dijadikan jalan provinsi merupakan aset BRIN.

Baca Selengkapnya

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

5 hari lalu

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

Warga berencana tetap menggelar unjuk rasa, bila BRIN tak memenuhi permintaan mereka.

Baca Selengkapnya

Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

5 hari lalu

Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

Perwakilan warga yang menolak penutupan jalan BRIN, Rojit mengatakan unjuk rasa ketiga kalinya ini akan digelar di depan kantor BRIN.

Baca Selengkapnya

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

6 hari lalu

Ada 11.377 Pengecasan Mobil di SPKLU Sepanjang Periode Lebaran, Naik Lima Kali Lipat

Kenaikan transaksi di SPKLU tersebut tercatat hingga H+7 Lebaran.

Baca Selengkapnya

BRIN Rencanakan Temui Warga Usai Penutupan Jalan Akses Serpong Parung Diprotes

8 hari lalu

BRIN Rencanakan Temui Warga Usai Penutupan Jalan Akses Serpong Parung Diprotes

Warga perbatasan Tangerang Selatan dan Kabupaten Bogor memprotes rencana BRIN menutup jalan Serpong-Parung

Baca Selengkapnya

BRIN Klaim Penutupan Jalan Akses Serpong-Parung untuk Meningkatkan Kegiatan Riset

8 hari lalu

BRIN Klaim Penutupan Jalan Akses Serpong-Parung untuk Meningkatkan Kegiatan Riset

BRIN mengatakan telah membangun jalan baru sebagai pengganti jalan akses penghubung Serpong dan Parung yang akan ditutup

Baca Selengkapnya

Penjelasan BRIN soal Penutupan Jalan Serpong-Parung yang Diprotes Warga

8 hari lalu

Penjelasan BRIN soal Penutupan Jalan Serpong-Parung yang Diprotes Warga

BRIN menjelaskan soal rencana pengalihan akses jalan yang melintas di Kawasan Sains dan Teknologi atau KST B.J. Habibie, Serpong,

Baca Selengkapnya

Jawab Protes Warga Soal Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN Akan Sediakan Sentra UMKM di Jalan Lingkar

9 hari lalu

Jawab Protes Warga Soal Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN Akan Sediakan Sentra UMKM di Jalan Lingkar

Warga Bogor dan Tangsel memprotes rencana BRIN menutup jalan yang selama ini berada di kawasan lembaga riset itu.

Baca Selengkapnya

Warga Tangsel-Bogor Tolak Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN: Bukan Penutupan tapi Pengalihan

9 hari lalu

Warga Tangsel-Bogor Tolak Penutupan Jalan Serpong-Parung, BRIN: Bukan Penutupan tapi Pengalihan

BRIN Yan Riyanto membantah jika institusinya menutup jalan Serpong-Parung. Dia menyebut BRIN hanya mengalihkan arus jalan.

Baca Selengkapnya